Anda di halaman 1dari 5
‘a BUPATI BOGOR PROVINSI JAWA BARAT KEPUTUSAN BUPATI BOGOR Nomor ; 663/141/Kpts/Per-UU/2019 Lampiran ; 1 (satu) berkas ‘TENTANG PENE‘TAPAN LOKASi PENINGKATAN KUALITAS PERUMAHAN KUMUH DAN KAWASAN PERMUKIMAN KUMUH DI KABUPATEN BOGOR Menimbang Mengingat a. BUPATI BOGOR, bahwa berdasarkan Pasal 96 dan Pasal 97 Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman, telah ditetapkan Lokasi Perumahan Kurnuh dan Permukiman’ Kumuh di Kabupaten Bogor berdasarkan Keputusan Bupati Nomor 663/236/Kpts/Per-UU/2015 tentang Penetapan Lokasi Perumahan Kumuh dan Permukiman Kumuh di Kabupaten Bogor; bahwa dalam upaya peningkatan kualitas_ terhadap perumahan kumuh dan permukimen kumuh di Kabupaten Bogor, peru menetapkan kebijakan, strategi serta pola-pola penanganan yang manusiawi, berbudaya, berkeadilan dan ckonomis yang didahulur dengan penetapan lokasi, sehingga Keputusan Bupati sebagaimana dimaksud dalam huruf a perlu ditinjau; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Bupati tentang Penetapan Lokasi Peningkatan Kualitas Perumahan Kumuh dan Kawasan Permukiman Kumuh di Kabupaten Bogor; . Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pemerintahan Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Barat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 8) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1968 tentang Pembentukan Kabupaten Purwakarta dan Kabupaten Subang dengan mengubah Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten Dalam Lingkungan Propinsi Jawa Barat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1968 Nomor 31, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2851); Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5059); Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan o 10. i. 12, 13. 2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 _ tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Peraturan Pemerintah Nomor 88 Tahun 2014 tentang Pembinaan Penyelenggaraan Perumahan dan Kawasan Permukiman (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 320, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5615); Peraturan Pemerintah Nomor 14 Tahun 2016 tentang Penyelenggaraan Perumahan dan Kawasan Permukiman {Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 101, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5883); Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 9 Tahun 2009 tentang Pedoman Penyerahan Prasarana, Sarana dan Utilitas Perumahan dan Permukiman di Daerah; Pereturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 14/PRT/M/2018 tentang Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Terhadap Perumahan Kumuh dan Permukiman Kumuh (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 785); Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 3 Tahun 2003 tentang Pembentukan Kecamatan (Lembaran Dacrah Kabupaten Bogor Tahun 2003 Nomor 127, Tambahan Lembaran Daerah Kebupaten Bogor Nomor 8); Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 12 Tahun 2009 tentang Bangunan Gedung (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2009 Nomor 12, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Nomor 41); Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 7 Tahun 2012 tentang Prasarana, Sarana dan Utilitas Perumahan dan Permukiman (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2012 Nomor 7, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Nomor 67); Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 11 Tahun 2016 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Bogor Tahun 2016-2036 (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2016 Nomor 11, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Nomor 95); Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 12 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2016 Nomor 12, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Nomor 96); OO EE eevee ‘Memperhatikan : Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT KELIMA 14. Peraturan Daerah Kabupaten Bogor Nomor 3 Tahun 2018 tentang Penyclenggaraan Perumahan dan Kawasan Permukiman (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2018 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Nomor 101); 15. Peraturan Bupati Bogor Nomor 58 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Lembaran Daerah Kabupaten Bogor Tahun 2016 Nomor 58); 1. Dokumen Laporan Akhir Identifikasi Perumahan Kumuh Kabupaten Bogor Tahun 2017 dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan yang disusun oleh PT. Multi Creasi Mandiri Consultant; 2. Dokumen Rencana Pencegahan dan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Perkotaan (RP2KPKP) Kabupaten Bogor Tahun 2018 dari Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan yang disusun oleh PT. Belaputera Interplan; MEMUTUSKAN : : Lokasi Peningkatan Kualitas Perumahan Kumuh dan Kawasan Permukiman Kumuh di Kabupaten Bogor sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini. : Penetapan Lokasi Peningkatan Kualitas Perumahan Kumuh dan Kawasan Permukiman Kumuh sebagaimana dimaksud dalam Diktum KESATU dapat dilakukan peninjauan secara berkala sesuai dengan kebutuhan penanganan peningkatan kualitas permukiman kumuh. Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan kepada Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Bogor. Pada saat Keputusan Bupati ini mulai berlaku, maka Keputusan Bupaii Bogor Nomor 663/236/Kpts/Per-UU/2015 tentang Penetapan Lokasi Perumahan Kumuh dan Permukiman Kumuh di Kabupaten Bogor dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Cibinong pada tanggal 22 Maret 2019 suPan ‘BOGOR, LAMPIRAN KEPUTUSAN BUPATI BOGOR NOMOR _ : 663/141/Kpts/Per-Ul TANGGAL : 22 Maret 2019 LOKASI PENINGKATAN KUALITAS PERUMAHAN KUMUH DAN PERMUKIMAN KUMUE DI KABUPATEN BOGOR A. LOKASI PENINGKATAN KUALITAS PERUMAHAN KUMUI DI KABUPATEN BOGOR KELURAHAN/DESA LUAS (Ha) Cimanggis _ Rawa Panjang _ Cimanggis | A : Sukmajaya Inkopad Tajurhaiang Sasak Panjang, [ Bogor Asri Kopassus. Citeureup _ Naggewer JUMLAH 2. B, LOKASI PENINGKATAN KUALITAS KAWASAN PERMUKIMAN KUMUH Di KABUPATEN BOGOR No. KAWASAN KECAMATAN KELURAHAN/DESA LUAS (Ha) | TINGKAT KeKUMI rr fi Cibinong, [Pakansari —— [ Ringan _2._| Bojongged ____|Bojonggede =| Bojonggede Ringan _ 3._|Citeureup_ Citeureup Citeureup Ringan 4._| Puspasari Citeureup | Puspasari Ringan 5._| Cibatok 1 ‘Cibungbulang Cibatok 1 Sedang 6._| Parakan Ciomas Parakan Sedang 7._|Laladon, Ciomas Laladon, Sedang 8._|Tangkil Caringin Tangkil Sedang 9._| Bendungan Ciawi Bendungan Sedang 10. | Gunung Geulis ‘Sukaraja ‘Gunung Geulis ‘Sedang 11. | Pasir Jambu Sukaraja Pasir Jambu Sedang 12. | Cilebut Timur Sukaraja Cilebut Timur T Sedang L ‘Tajurhalang ‘Sukmajaya { Sedang Dramaga Dramaga Sedang Tenjo a Tenjo Sedang 5 Parung Panjang Parung Panjang 5,31 Sedang 17. | Gunung Sindur ‘Gunung Sindur Gunung Sindur 9,78 Sedang_ JUMLAH 1544 | BUPATI BOGOR, ADE YASIN hg eae

Anda mungkin juga menyukai