Anda di halaman 1dari 38

MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D

A. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/ Perubahan Potensi Sumber Daya Alam
Alokasi Waktu 120 Menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 18
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
2. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
3. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa Islam.
4. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
5. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
6. Menjelaskan status dan peran sosial.
7. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
1. Ada berapa pengelompokan sumber daya alam di Indonesia?
2. Bagaimanakah potensi sumber daya alam di Indonesia?

Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostic dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
2. Guru menyiapkan bahan tayang PPT mengenai materi pengelompokan dan potensi
sumber daya alam.
Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 Menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru memberikan apersepsi tentang sumber daya alam.
e. Guru memberikan gambaran tentang pengelompokan dan potensi sumber daya alam .
f. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi
pengelompokan dan potensi sumber daya alam di tengah lingkungan sosial.
2. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
a. Guru bertanya tentang definisi sumber daya alam.
b. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan pengelompokan dan
potensi sumber daya alam.
c. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi dengan teman sebangku mengenai
informasi yang didapat dari video yang sudah ditampilkan tentang pengelompokan
dan potensi sumber daya alam.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
a. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan hasil pengamatannya melalui video
mengenai pengelompokan dan potensi sumber daya alam dengan teman sebangku.
b. Peserta didik membuat daftar pertanyaan yang ingin diajukan mengenai materi
pengelompokan dan potensi sumber daya alam dari hasil pengamatannya melalui
video.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
a. Peserta didik diminta untuk memperhatikan guru yang akan menjelaskan materi
pengantar mengenai pengelompokan dan potensi sumber daya alam.
b. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga hal 139 - 149 agar memahami
lebih mendalam mengenai pengelompokan dan potensi sumber daya alam
c. Peserta didik dibagi dalam 2 kelompok besar, yaitu kelompok pemegang soal dan
kelompok pemegang jawaban.
d. Guru meminta peserta didik untuk mengembangkan perilaku bernalar kritis dengan
mencari jawaban dari soal yang ada dan perilaku bergotong royong dengan saling
membantu satu sama lain dengan teman kelompoknya untuk menemukan jawaban di
kelompok lain.
Langkah 4. Membimbing Kegiatan Pembelajaran Kelompok
a. Peserta didik mulai bergabung dengan kelompoknya.
b. Guru memberikan petunjuk atau aturan dalam model pembelajaran make a match
kepada peserta didik.
c. Setelah masing-masing kelompok berkumpul, guru memberikan kartu soal kepada
kelompok soal dan kartu jawaban kepada kelompok jawaban.
d. Masing-masing peserta didik mulai mencari pasangan antara soal dan jawaban yang
dimiliki di kelompok lain.
e. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
a. Guru meminta masing-masing peserta didik yang telah mendapatkan pasangan antara
soal dan jawaban untuk dipresentasikan di depan kelas.
b. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang soal
dan jawaban yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
a. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil soal dan jawaban yang telah
dikumpulkan.
b. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
c. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku IPS
untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 152 - 154 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
3. Kegiatan Penutup (10 Menit)
a. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu pengelompokan dan potensi sumber daya alam.
b. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menyebutkan pengelompokan sumber daya alam di Indonesia?
 Dapatkah kamu menjelaskan apa yang dimaksud potensi sumber daya alam?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

C. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 138 – 149.
Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
D. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/ Perubahan Potensi Sumber Daya Alam
Alokasi Waktu 120 (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 19
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

E. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
8. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
9. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
10. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa Islam.
11. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
12. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
13. Menjelaskan status dan peran sosial.
14. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
3. Apa sajakah yang menyebabkan perubahan potensi pada sumber daya alam?
4. Bagaimana hubungan antara potensi sumber daya alam dengan melakukan mitigasi
bencana?

Persiapan Pembelajaran
3. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
4. Guru menyiapkan bahan tayang PPT mengenai materi perubahan potensi sumber daya
alam.
Kegiatan Pembelajaran
4. Pendahuluan (15 menit)
g. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
h. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
i. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
j. Guru memberikan apersepsi tentang perubahan potensi sumber daya alam.
k. Guru memberikan gambaran tentang hubungan antara potensi sumber daya alam
dengan mitigasi bencana.
l. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi perubahan
potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana di tengah
lingkungan sosial.
5. Kegiatan Inti (95 menit)
Langkah 1. Stimulasi
d. Guru bertanya pendapat peserta didik mengenai penyebab perubahan potensi sumber
daya alam.
e. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan kondisi perubahan
potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana.
f. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi dengan teman sebangku mengenai
informasi yang didapat dari video yang sudah ditampilkan tentang perubahan potensi
sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana.
g. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga hal 149 – 151 tentang perubahan
potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
a. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan hasil pengamatannya melalui video
mengenai perubahan potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi
bencana dengan teman sebangku.
b. Peserta didik membuat daftar pertanyaan yang ingin diajukan mengenai materi
perubahan potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana dari
hasil pengamatannya melalui video.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
e. Peserta didik diminta membuka kembali buku erlangga pada halaman 140 – 149 serta
dapat membuka berbagai referensi yang mendukung, jurnal, buku dan web lainnya
tentang perubahan potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi
bencana.
f. Peserta didik dibagi ke dalam kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang
g. Peserta didik diminta untuk dapat menganalisis penyebab potensi sumber daya alam
dan hubungannya dengan mitigasi bencana.
h. Peserta didik diminta melakukan Kegiatan 3.1 dari buku IPS untuk SMP/MTS kelas
VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 151 untuk memahami potensi perubahan
sumber daya alam di lingkungan sekitar.
i. Guru meminta masing-masing kelompok mengembangkan kreativitas dalam
mengerjakan Kegiatan 3.1
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
f. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
g. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
h. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
c. Guru meminta kelompok untuk mempresentasikan hasil yang mereka kerjakan.
d. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang apa
yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
d. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
e. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
6. Kegiatan Penutup (10 menit)
c. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu potensi perubahan sumber daya alam.
d. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan soal Kegiatan 3.1 dari buku IPS
untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 151 -152 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
e. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, yaitu Uji Pemahaman dari Buku IPS
SMP/MTs Kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 154.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya
alam?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

F. Lampiran
Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Pemahaman dari Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT. Penerbit
Erlangga halaman 154.

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 138 – 151.

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
G. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/Aktivitas Kegiatan Ekonomi
Alokasi Waktu 120 Menit (3 Jam Pertemuan)
Pertemuan Ke- 20
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

H. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
15. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
16. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
17. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa
Islam.
18. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
19. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
20. Menjelaskan status dan peran sosial.
21. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
5. Bagaimana yang kamu ketahui mengenai aktivitas kehidupan masyarakat pada masa
Hindu-Buddha?

Persiapan Pembelajaran
5. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
6. Guru menyiapkan bahan tayang PPT mengenai materi aktivitas kehidupan masyarakat di
masa lalu.
Kegiatan Pembelajaran
7. Pendahuluan (15 Menit)
m. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
n. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
o. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
p. Guru memberikan apersepsi tentang aktivitas kehidupan masyarakat di masa lalu.
q. Guru memberikan gambaran tentang aktivitas kehidupan masyarakat di masa lalu.
r. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi aktivitas
kegiatan masyarakat pada masa lalu di tengah lingkungan sosial.
8. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
h. Guru bertanya tentang aktivitas manusia di masa lalu.
i. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan aktivitas kehidupan
masyarakat Hindu-Buddha di masa lalu.
j. Guru memberikan pertanyaan mengenai informasi yang didapat dari video yang
sudah ditampilkan tentang aktivitas kehidupan masyarakat Hindu-Buddha di masa
lalu.
k. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga hal 155 – 160 mengenai awal
sejarah kehidupan masyarakat Hindu Buddha.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
c. Guru membuat 6 kelompok dari jumlah peserta didik.
d. Peserta didik diminta untuk membandingkan hasil pengamatannya mengenai awal
sejarah kehidupan masyarakat Hindu-Buddha dengan kelompok yang baru dibentuk.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
j. Peserta didik diminta membuka kembali buku erlangga pada halaman 156 – 160 serta
dapat mencari dari berbagai referensi yang mendukung, jurnal, buku dan web lainnya
mengenai aktivitas kehidupan masyarakat Hindu-Buddha.
k. Kelompok yang tadi sudah terbentuk, diberikan pembagian tugas untuk menjelaskan
aktivitas kehidupan masyarakat Hindu-Buddha di masa lalu.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
i. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
j. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
k. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
a. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil yang sudah dikerjakan bersama di
depan kelas.
b. Kelompok lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang apa
yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
f. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
g. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
9. Kegiatan Penutup (10 Menit)
f. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu aktivitas kehidupan masyarakat Hindu-Buddha di masa lalu.
g. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-
Buddha?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

I. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 155 – 160.
Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
J. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/Aktivitas Kegiatan Ekonomi
Alokasi Waktu 120 Menit (3 Jam Pertemuan)
Pertemuan Ke- 20
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

K. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
22. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
23. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
24. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa
Islam.
25. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
26. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
27. Menjelaskan status dan peran sosial.
28. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
6. Apakah terdapat perbedaan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa masa Islam?

Persiapan Pembelajaran
7. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
8. Guru menyiapkan bahan tayang PPT mengenai materi aktivitas kehidupan masyarakat
pada masa lalu.
Kegiatan Pembelajaran
10. Pendahuluan (15 Menit)
s. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
t. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
u. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
v. Guru memberikan apersepsi tentang aktivitas kehidupan masyarakat di masa lalu.
w. Guru memberikan gambaran tentang perbedaan aktivitas kehidupan masyarakat pada
masa Hindu-Buddha dengan masa Islam.
x. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi aktivitas
kehidupan masyarakat di tengah lingkungan sosial.
11. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
l. Guru bertanya mengenai materi aktivitas kehidupan masyarakat Islam di masa lalu
yang sudah dipresentasikan oleh beberapa kelompok di pertemuan sebelumnya.
m. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan aktivitas kehidupan
masyarakat Islam di masa lalu.
n. Guru memberikan pertanyaan mengenai informasi yang didapat dari video yang
sudah ditampilkan tentang aktivitas kehidupan masyarakat Islam di masa lalu.
o. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga hal 160 – 167 mengenai awal
sejarah kehidupan masyarakat Islam.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
e. Guru membuat 7 kelompok dari jumlah peserta didik.
f. Peserta didik diminta untuk membandingkan hasil pengamatannya mengenai awal
sejarah kehidupan masyarakat Islam dengan kelompok yang baru dibentuk.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
l. Peserta didik diminta membuka kembali buku erlangga pada halaman 160 – 167 serta
dapat mencari dari berbagai referensi yang mendukung, jurnal, buku dan web lainnya
mengenai aktivitas kehidupan masyarakat Islam.
m. Kelompok yang tadi sudah terbentuk, diberikan pembagian tugas untuk menjelaskan
aktivitas kehidupan masyarakat Islam di masa lalu.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
l. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
m. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
n. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
c. Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil yang sudah dikerjakan bersama di
depan kelas.
d. Kelompok lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang apa
yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
h. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
i. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
j. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku IPS
untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 179 – 180 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
12. Kegiatan Penutup (10 Menit)
h. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu aktivitas kehidupan masyarakat Islam di masa lalu.
i. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Islam?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

L. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 160 – 167.
Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
M. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/Aktivitas Kegiatan Ekonomi
Alokasi Waktu 120 Menit (3 Jam Pertemuan)
Pertemuan Ke- 22
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis, Kertas Karton dan Spidol
Berwarna
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning dan Mind Mapping
Mode Pembelajaran Tatap Muka

N. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
29. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
30. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
31. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa Islam.
32. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
33. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
34. Menjelaskan status dan peran sosial.
35. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
7. Ada berapa jenis kegiatan ekonomi yang kamu ketahui? Sebutkan!
8. Mengapa antara produksi, distribusi dan konsumsi saling berkaitan dalam kegiatan
ekonomi?
9. Apakah peranan dari pelaku ekonomi dalam menjalankan kegiatan ekonomi?

Persiapan Pembelajaran
9. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi pertemuan sebelumnya.
10. Guru menyiapkan bahan tayang PPT dan video mengenai materi kegiatan ekonomi.

Kegiatan Pembelajaran
13. Pendahuluan (15 Menit)
y. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
z. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
aa. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
bb. Guru memberikan apersepsi tentang kegiatan ekonomi.
cc. Guru memberikan gambaran tentang kegiatan ekonomi di masyarakat.
dd. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi kegiatan
ekonomi masyarakat di tengah lingkungan sosial.
14. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
p. Guru bertanya tentang kegiatan ekonomi di masyarakat.
q. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan kegiatan ekonomi.
r. Guru memberikan pertanyaan mengenai informasi yang didapat dari video yang
sudah ditampilkan tentang kegiatan ekonomi.
s. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga hal 167 – 177 mengenai
kegiatan ekonomi.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
g. Peserta didik dibagi dalam kelompok yang beranggotakan 4-5 orang.
h. Peserta didik diminta untuk membandingkan hasil pengamatannya mengenai kegiatan
ekonomi dengan kelompok yang baru dibentuk.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
n. Peserta didik diminta membuka kembali buku erlangga pada halaman 167 – 177 serta
dapat mencari dari berbagai referensi yang mendukung, jurnal, buku dan web lainnya
mengenai kegiatan.
o. Kelompok yang tadi sudah terbentuk, diberikan pembagian tugas untuk menjelaskan
kegiatan.
p. Masing-masing kelompok membuat mind mapping dari hasil pembagian materi yang
akan dipresentasikan.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
o. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
p. Guru melihat sampel mind mapping peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
q. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
e. Masing-masing kelompok mengumpulkan hasil yang sudah dikerjakan bersama.
f. Guru mempersilakan kelompok yang hasil mind mapping nya ditunjuk untuk
dipresentasikan di depan kelas.
g. Kelompok lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang apa
yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
k. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
l. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
m. Guru menambahkan sedikit materi mengenai pelaku kegiatan ekonomi.
15. Kegiatan Penutup (10 Menit)
j. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu aktivitas kehidupan masyarakat Islam di masa lalu.
k. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan soal Uji Pemahaman dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 182 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
l. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, yaitu Uji Pemahaman dari Buku IPS
SMP/MTs Kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 182.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya
alam?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

O. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 167 – 177.
Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
P. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/ Peranan Masyarakat dalam Rantai Ekonomi
Alokasi Waktu 120 (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 23
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

Q. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
10. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
11. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
12. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa
Islam.
13. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
14. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
15. Menjelaskan status dan peran sosial.
16. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
1. Dalam kegiatan ekonomi di masyarakat pasti terdapat konsep permintaan dan penawaran,
menurut pendapat kalian mengapa kedua konsep tersebut sangat penting bagi kegiatan
ekonomi?
2. Pasar merupakan tempat terjadinya transaksi antara penjual dan pembeli. Apa sajakah
jenis-jenis dari pasar?
3. Apa saja fungsi dari harga?
Persiapan Pembelajaran
11. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
12. Guru menyiapkan bahan tayang PPT dan video mengenai materi permintaan dan
penawaran.

Kegiatan Pembelajaran
16. Pendahuluan (15 Menit)
ee. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
ff. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
gg. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
hh. Guru memberikan apersepsi tentang permintaan dan penawaran.
ii. Guru memberikan gambaran tentang hubungan antara permintaan dan penawaran.
jj. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi
permintaan dan penawaran dalam pasar dan harga.
2. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
t. Guru bertanya pendapat peserta didik mengenai konsep permintaan dan penawaran
dalam pasar dan harga.
u. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan konsep permintaan
dan penawaran dalam pasar dan harga.
v. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi dengan teman sebangku mengenai
informasi yang didapat dari video yang sudah ditampilkan tentang konsep permintaan
dan penawaran dalam pasar dan harga.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
a. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan hasil pengamatannya melalui video
mengenai konsep permintaan dan penawaran dalam pasar dan harga dengan teman
sebangku.
b. Peserta didik membuat daftar pertanyaan yang ingin diajukan mengenai materi
konsep permintaan dan penawaran dalam kegiatan ekonomi dari hasil pengamatannya
melalui video.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
a. Peserta didik diminta untuk memperhatikan guru yang akan menjelaskan materi
pengantar mengenai permintaan dan penawaran dalam dalam pasar dan harga.
b. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga untuk memperdalam materi
pada halaman 183 – 189 tentang konsep permintaan dan penawaran dalam pasar dan
harga.
Langkah 4. Mengorganisasi Peserta Didik
a. Peserta didik dibagi dalam 2 kelompok besar sesuai pembagian tema materi.
b. Masing-masing kelompok berkumpul dan menentukan ketua kelompok.
c. Guru memanggil ketua kelompok ke depan kelas untuk pengundian materi kelompok
d. Masing-masing kelompok mempersiapkan materi selama 15 menit dari berbagai
sumber seperti buku IPS untuk SMP/MTS kelas VII dari PT Penerbit Erlangga
ataupun sumber dari internet.
e. Hasil diskusinya dapat dituangkan melalui pembuatan mind mapping ataupun yang
lainnya sesuai kreativitasa kelompok.
f. Setelah itu, masing-masing kelompok menentukan 3 peserta didik yang akan
berkunjung ke kelompok lainnya untuk mendapatkan informasi mengenai materi
kelompok lainnya.
g. Peserta didik yang terpilih sebagai tamu bertugas untuk mendapatkan informasi
sebanyak-banyaknya sedangkan peserta didik yang terpilih sebagai tuan rumah
bertugas untuk dapat menyampaikan informasi mengenai materi yang dibuat kepada
tamu dari kelompok lain dengan jelas.
Langkah 5. Membimbing Kegiatan Kelompok
a. Guru melihat hasil pekerjaan masing-masing kelompok sebelum akhirnya menerima
tamu ataupun menjelaskan materi dari kelompok lain.
b. Masing-masing kelompok menjalankan tugasnya sesuai rencana yang bertujuan untuk
memberikan informasi materi dari kelompok serta mendapatkan informasi materi dari
kelompok lain.
c. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik baik yang
sebagai tamu maupun sebagai tuan rumah.
d. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 6. Verifikasi Hasil
e. Guru memanggil kelompok secara acak untuk saling mengkonfirmasi informasi dan
materi yang sudah didapatkan dari kelompok lain.
f. Kelompok lain yang materinya sedang dijelaskan ulang oleh kelompok tersebut
diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen kepada kelompok tersebut.
Langkah 6. Generalisasi
n. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
o. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
3. Kegiatan Penutup (10 Menit)
m. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu permintaan dan penawaran dalam pasar dan harga.
n. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menjelaskan konsep permintaan dan penawaran?
 Dapatkah kamu menjelaskan konsep pasar?
 Dapatkah kamu menjelaskan konsep harga?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

R. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 183 – 189.

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
S. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/ Peranan Masyarakat dalam Rantai Ekonomi
Alokasi Waktu 120 (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 24
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

T. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
1. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
2. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
3. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa Islam.
4. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
5. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
6. Menjelaskan status dan peran sosial.
7. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
4. Bagaimana status sosial di masyarakat dapat terbentuk?
5. Bagaimana peranan sosial dalam masyarakat
6. Apakah kaitannya antara status sosial dengan peran sosial?

Persiapan Pembelajaran
13. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
14. Guru menyiapkan bahan tayang PPT dan video mengenai materi status dan peran sosial.
Kegiatan Pembelajaran
17. Pendahuluan (15 Menit)
kk. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
ll. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
mm. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
nn. Guru memberikan apersepsi tentang status dan peran sosial.
oo. Guru memberikan gambaran tentang hubungan antara status dan peran sosial.
pp. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi status dan
peran sosial.
3. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
w. Guru bertanya pendapat peserta didik mengenai konsep status dan peran sosial.
x. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan konsep status dan
peran sosial.
y. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi dengan teman sebangku mengenai
informasi yang didapat dari video yang sudah ditampilkan tentang konsep status dan
peran sosial.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
c. Peserta didik diminta untuk mendiskusikan hasil pengamatannya melalui video
mengenai konsep status dan peran sosial dengan teman sebangku.
d. Peserta didik membuat daftar pertanyaan yang ingin diajukan mengenai materi
konsep status dan peran sosial dari hasil pengamatannya melalui video.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
c. Peserta didik diminta untuk memperhatikan guru yang akan menjelaskan materi
pengantar mengenai status dan peran sosial.
d. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga untuk memperdalam materi
pada halaman 190 - 191 tentang konsep status dan peran sosial dengan beberapa
jenisnya.
Langkah 4. Mengorganisasi Peserta Didik
h. Peserta didik dibagi ke dalam kelompok yang berisi 4 – 5 orang.
i. Kelompok dibuat secara melingkar untuk mengikuti model pembelajaran.
j. Guru memiliki sebuah bola kertas yang bertujuan untuk dilempar pada lingkaran
kelompok.
k. Guru memberikan beberapa kertas yang berisi macam-macam status sosial yang akan
diambil oleh ketua kelompok yang terkena bola kertas.
l. Masing-masing kelompok diminta untuk dapat berkreativitas dengan memberikan
contoh peran dari status sosial yang mereka dapatkan.
Langkah 5. Membimbing Kegiatan Kelompok
e. Guru berkeliling melihat proses pekerjaan masing-masing kelompok sebelum
akhirnya ditampilkan di depan kelas.
f. Masing-masing kelompok menjalankan tugasnya sesuai rencana yang bertujuan untuk
melatih perilaku gotong royong serta mandiri antar peserta didik.
g. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 6. Verifikasi Hasil
g. Guru memanggil kelompok secara acak untuk menampilkan contoh peran
berdasarkan jenis status sosial yang didapatkan.
h. Kelompok lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen kepada
kelompok yang sedang menampilkan perannya.
Langkah 6. Generalisasi
p. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai menampilkan contoh peran berdasarkan jenis status
sosial.
q. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
4. Kegiatan Penutup (10 Menit)
o. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu status dan peran sosial.
p. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menjelaskan status sosial?
 Dapatkah kamu menjelaskan peran sosial?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

U. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 190 – 191.
Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 3 IPS SMP/MTs FASE D
V. Informasi Umum
Kode Modul IPS.D.VII.3
Penyusun/Tahun /2022
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman Konsep/ Peranan Masyarakat dalam Rantai Ekonomi
Alokasi Waktu 120 (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 25
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan
Berakhlak Mulia; Bergotong Royong; Bernalar Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

W. Komponen Inti
Tujuan Pembelajaran
17. Menjelaskan potensi sumber daya alam.
18. Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab perubahan potensi sumber daya alam.
19. Menguraikan aktivitas kehidupan masyarakat pada masa Hindu-Buddha dan masa Islam.
20. Mengidentifikasi kegiatan ekonomi masyarakat.
21. Menganalisis peran masyarakat dalam rantai perekonomian
22. Menjelaskan status dan peran sosial.
23. Menjelaskan diferensiasi dan stratifikasi sosial.

Pertanyaan Pemantik
1. Apa yang dimaksud dengan diferensiasi sosial?
2. Apa yang dimaksud dengan stratifikasi sosial?
3. Bagaiamana perbedaan antara diferensiasi sosial dengan stratifikasi sosial?

Persiapan Pembelajaran
15. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran mengenai
materi sebelumnya.
16. Guru menyiapkan bahan tayang PPT dan video mengenai materi diferensiasi sosial dan
stratifikasi sosial.
Kegiatan Pembelajaran
18. Pendahuluan (15 Menit)
qq. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
rr. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
ss. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
tt. Guru memberikan apersepsi tentang diferensiasi sosial dan stratifikasi sosial.
uu. Guru memberikan gambaran tentang perbedaan diferensiasi sosial dan stratifikasi
sosial.
vv. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam materi perubahan
potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana di tengah
lingkungan sosial.
19. Kegiatan Inti (95 Menit)
Langkah 1. Stimulasi
z. Guru bertanya pendapat peserta didik mengenai perbedaan diferensiasi sosial dan
stratifikasi sosial.
aa. Guru menampilkan video tentang materi yang berkaitan dengan diferensiasi sosial
dan stratifikasi sosial.
Langkah 2. Identifikasi Masalah
c. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi dengan teman sebangku mengenai
informasi yang didapat dari video yang sudah ditampilkan tentang perbedaan
diferensiasi sosial dan stratifikasi sosial.
d. Peserta didik membuat daftar pertanyaan yang ingin diajukan mengenai materi
perubahan potensi sumber daya alam dan hubungannya dengan mitigasi bencana dari
hasil pengamatannya melalui video.
e. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga halaman 192 – 195 tentang
diferensiasi sosial dan stratifikasi sosial untuk mencari jawaban dari pertanyaannya
tersebut.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
q. Peserta didik dibagi ke dalam kelompok yang beranggotakan 3 – 4 orang
r. Peserta didik diminta untuk dapat menganalisis perbedaan antara diferensiasi sosial
dengan startifikasi sosial beserta contohnya.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
r. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
s. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
t. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
i. Guru meminta kelompok untuk mempresentasikan hasil yang mereka kerjakan.
j. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang apa
yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
r. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
kelompok yang telah selesai mempresentasikan hasil diskusi.
s. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku IPS
untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 196 – 197 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
t. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang sesuai.
20. Kegiatan Penutup (10 Menit)
q. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang telah
dilakukan, yaitu potensi perubahan sumber daya alam.
r. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan soal Uji Pemahaman dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 198 untuk
mengecek pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.
s. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.
Rencana Asesmen
Peserta didik mengerjakan tugas terstruktur, yaitu Uji Pemahaman dari Buku IPS
SMP/MTs Kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 198.

Refleksi Peserta Didik dan Guru


Refleksi Peserta Didik
 Dapatkah kamu menjelaskan diferensiasi sosial dan stratifikasi sosial?

Refleksi Guru
 Apakah pembelajaran dapat berlangsung sesuai rencana?
 Apakah peserta didik yang mengalami hambatan, dapat teridentifikasi dan terfasilitasi
dengan baik?

X. Lampiran
Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik
Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga halaman 192 – 195.

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 4 IPS SMP/MTs FASE D

A. Informasi Umum

Kode Modul IPS.D.VII.4


Penyusun/Tahun
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman IPS/ Keberagaman Sosial Budaya di
Masyarakat
Alokasi Waktu 120 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 1
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa, Berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar
Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

B. Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat mengidentifikasi hubungan antara kondisi geografis dan
keberagaman sosial budaya di masyarakat.
2. Peserta didik dapat menjelaskan keberagaman sosial budaya masyarakat
Indonesia.
3. Peserta didik dapat menganalisis permasalahan-permasalahan sosial budaya yang ada
di masyarakat.
4. Peserta didik dapat menjelaskan cara pemberdayaan masyarakat melalui pengelolaan
keuangan dan literasi keuangan.
5. Peserta didik dapat menguraikan peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat.

Pertanyaan Pemantik
1. Bagaimana isolasi geografis dapat memengaruhi keberagaman budaya?
2. Mengapa faktor iklim dapat menciptakan keberagaman budaya?
3. Apakah terdapat pengaruh dari letak geografis terhadap keberagaman budaya?

Persiapan Pembelajaran
1. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
2. Guru menyiapkan bahan tayang PPT materi Keberagaman Sosial Budaya di
Masyarakat.

Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan (15 menit)
a. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
b. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
c. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
d. Guru memberikan apersepsi tentang pengaruh faktor geografis yang
memengaruhi keberagaman budaya.
e. Guru memberikan gambaran tentang faktor yang memengaruhi keberagaman
budaya.
f. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
Keberagaman Sosial Budaya di Masyarakat di tengah lingkungan sosial.

2. Kegiatan Inti (90 menit)

Langkah 1. Stimulasi
a. Guru bertanya tentang faktor yang memengaruhi keberagaman budaya di
Indonesia.
b. Guru menampilkan gambar tentang faktor geografis yang memengaruhi
keberagaman budaya.
c. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi tentang gambar dan
menghubungkan dengan faktor geografis yang memengaruhi keberagaman sosial
budaya di Masyarakat.
d. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga tentang faktor yang
memengaruhi keberagaman sosial budaya di Masyarakat.
Langkah 2. Identifikasi masalah
a. Peserta didik diminta untuk menjawab pertanyaan “Bagaimana isolasi geografis
dapat memengaruhi keberagaman budaya?” Mengapa faktor iklim dapat
menciptakan keberagaman budaya?” Apakah terdapat pengaruh dari letak
geografis terhadap keberagaman budaya?.
b. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan jawaban dari pertanyaan tersebut.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
a. Peserta didik mencari informasi terkait faktor geografis yang memengaruhi
keberagaman budaya di Masyarakat dari buku atau internet.
b. Guru memfasilitasi sumber lain misalnya memberikan tautan internet atau video
yang mendukung penjelasan dan pendalaman sumber belajar.
c. Peserta didik mengolah informasi secara berkelompok di bawah bimbingan guru.
Kegiatan ini dapat dilakukan secara bervariasi misalnya dengan Project based
learning (Diskusi kelompok), dan Problem based learning.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
a. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
b. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
c. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
a. Guru meminta beberapa peserta didik untuk mempresentasikan hasil yang mereka
kerjakan.
b. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang
apa yang dipresentasikan.

Langkah 6. Generalisasi
a. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
peserta didik yang telah sukarela mempresentasikan hasil diskusi dan peserta didik
yang sudah terlibat aktif dalam pembelajaran.
b. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang
sesuai.
c. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga untuk mengecek
pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.

3. Kegiatan Penutup
a. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang
telah dilakukan, yaitu pengukuran menggunakan alat ukur baku dan tak baku.
b. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan Uji Pemahaman dari Buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga.
c. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

C. Lampiran

Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Pemahaman dari Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT
Penerbit Erlangga

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 4 IPS SMP/MTs FASE D

D. Informasi Umum

Kode Modul IPS.D.VII.4


Penyusun/Tahun
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman IPS/ Permasalahan Kehidupan Sosial Budaya
Alokasi Waktu 120 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 2
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa, Berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar
Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

E. Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran
6. Peserta didik dapat mengidentifikasi hubungan antara kondisi geografis dan
keberagaman sosial budaya di masyarakat.
7. Peserta didik dapat menjelaskan keberagaman sosial budaya masyarakat Indonesia.
8. Peserta didik dapat menganalisis permasalahan-permasalahan sosial budaya
yang ada di masyarakat.
9. Peserta didik dapat menjelaskan cara pemberdayaan masyarakat melalui pengelolaan
keuangan dan literasi keuangan.
10. Peserta didik dapat menguraikan peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat.

Pertanyaan Pemantik
4. Mengapa alih fungsi hutan dapat memicu masalah sosial budaya?
5. Bagaimana tingkat kemiskinan memengaruhi kebijakan negara?
6. Bagaimana peran kesetaraan gender di Indonesia?

Persiapan Pembelajaran
3. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
4. Guru menyiapkan bahan tayang PPT materi Permasalahan Kehidupan Sosial Budaya.

Kegiatan Pembelajaran
4. Pendahuluan (15 menit)
g. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
h. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
i. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
j. Guru memberikan apersepsi tentang permasalahan kehidupan sosial budaya.
k. Guru memberikan gambaran tentang salah satu permasalahan kehidupan sosial
budaya.
l. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
permasalahan kehidupan sosial budaya di tengah lingkungan sosial.

5. Kegiatan Inti (90 menit)

Langkah 1. Stimulasi
e. Guru bertanya tentang faktor yang memengaruhi permasalahan kehidupan sosial
budaya.
f. Guru menampilkan gambar tentang faktor yang menyebabkan permasalahan
kehidupan sosial budaya.
g. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi tentang gambar dan
menghubungkan dengan faktor yang memengaruhi permasalahan kehidupan sosial
budaya.
h. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga tentang faktor yang
memengaruhi permasalahan kehidupan sosial budaya.
Langkah 2. Identifikasi masalah
c. Peserta didik diminta untuk menjawab pertanyaan “Mengapa alih fungsi hutan
dapat memicu masalah sosial budaya?” Bagaimana tingkat kemiskinan
memengaruhi kebijakan negara?” Bagaimana peran kesetaraan gender di
Indonesia?
d. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan jawaban dari pertanyaan tersebut.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
d. Peserta didik mencari informasi terkait permasalahan kehidupan sosial budaya
dari buku atau internet.
e. Guru memfasilitasi sumber lain misalnya memberikan tautan internet atau video
yang mendukung penjelasan dan pendalaman sumber belajar.
f. Peserta didik mengolah informasi secara berkelompok di bawah bimbingan guru.
Kegiatan ini dapat dilakukan secara bervariasi misalnya dengan Project based
learning (Diskusi kelompok), dan Problem based learning.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
d. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
e. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
f. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
c. Guru meminta beberapa peserta didik untuk mempresentasikan hasil yang mereka
kerjakan.
d. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang
apa yang dipresentasikan.
Langkah 6. Generalisasi
d. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
peserta didik yang telah sukarela mempresentasikan hasil diskusi dan peserta didik
yang sudah terlibat aktif dalam pembelajaran.
e. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang
sesuai.
f. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga untuk mengecek
pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.

6. Kegiatan Penutup
d. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang
telah dilakukan, yaitu pengukuran menggunakan alat ukur baku dan tak baku.
e. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan Uji Pemahaman dari Buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga.
f. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

F. Lampiran

Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Pemahaman dari Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT
Penerbit Erlangga

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 4 IPS SMP/MTs FASE D

G. Informasi Umum

Kode Modul IPS.D.VII.4


Penyusun/Tahun
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman IPS/ Pemberdayaan Masyarakat
Alokasi Waktu 120 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 3
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa, Berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar
Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

H. Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran
11. Peserta didik dapat mengidentifikasi hubungan antara kondisi geografis dan
keberagaman sosial budaya di masyarakat.
12. Peserta didik dapat menjelaskan keberagaman sosial budaya masyarakat Indonesia.
13. Peserta didik dapat menganalisis permasalahan-permasalahan sosial budaya yang ada
di masyarakat.
14. Peserta didik dapat menjelaskan cara pemberdayaan masyarakat melalui
pengelolaan keuangan dan literasi keuangan.
15. Peserta didik dapat menguraikan peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat.

Pertanyaan Pemantik
7. Apa itu Uang?
8. Bagaimana dampak dari besar kecilnya pendapatan dalam kehidupan sosial budaya
masyarakat?
9. Mengapa kita perlu menyimpan uang dalam bentuk tabungan?
10. Apa perbedaan antara tabungan dan investasi?

Persiapan Pembelajaran
5. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
6. Guru menyiapkan bahan tayang PPT materi Pemberdayaan Masyarakat.

Kegiatan Pembelajaran
7. Pendahuluan (15 menit)
m. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
n. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
o. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
p. Guru memberikan apersepsi tentang pemberdayaan masyarakat.
q. Guru memberikan gambaran tentang salah satu permasalahan kehidupan sosial
budaya.
r. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam
pemberdayaan masyarakat di tengah lingkungan sosial.

8. Kegiatan Inti (90 menit)

Langkah 1. Stimulasi
i. Guru bertanya tentang konsep pendapatan.
j. Guru menjelaskan tentang konsep pendapatan. Bahwa semakin kecil tingkat
pendapatan seseorang, maka akan semakin besar persentase dari pendapatan
tersebut untuk digunakan dalam rangka memenuhi kebutuhan konsumsi, dan
sebaliknya.
k. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi tentang gambar dan
menghubungkan dengan pemberdayaan masyarakat melalui konsep pendapatan.
l. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga tentang pemberdayaan
masyarakat.
Langkah 2. Identifikasi masalah
e. Peserta didik diminta untuk menjawab pertanyaan “Apa itu Uang? Bagaimana
dampak dari besar kecilnya pendapatan dalam kehidupan sosial budaya
masyarakat? Mengapa kita perlu menyimpan uang dalam bentuk tabungan? Apa
perbedaan antara tabungan dan investasi?”
f. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan jawaban dari pertanyaan tersebut.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
g. Peserta didik mencari informasi terkait pemberdayaan masyarakat dari buku atau
internet.
h. Guru memfasilitasi sumber lain misalnya memberikan tautan internet atau video
yang mendukung penjelasan dan pendalaman sumber belajar.
i. Peserta didik mengolah informasi secara berkelompok di bawah bimbingan guru.
Kegiatan ini dapat dilakukan secara bervariasi misalnya dengan Project based
learning (Diskusi kelompok), dan Problem based learning.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
g. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
h. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
i. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.

Langkah 5. Verifikasi Hasil


e. Guru meminta beberapa peserta didik untuk mempresentasikan hasil yang mereka
kerjakan.
f. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang
apa yang dipresentasikan.

Langkah 6. Generalisasi
g. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
peserta didik yang telah sukarela mempresentasikan hasil diskusi dan peserta didik
yang sudah terlibat aktif dalam pembelajaran.
h. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang
sesuai.
i. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga untuk mengecek
pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.

9. Kegiatan Penutup
g. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang
telah dilakukan, yaitu pengukuran menggunakan alat ukur baku dan tak baku.
h. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan Uji Pemahaman dari Buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga.
i. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

I. Lampiran

Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Pemahaman dari Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT
Penerbit Erlangga

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga
MODUL AJAR 4 IPS SMP/MTs FASE D

J. Informasi Umum

Kode Modul IPS.D.VII.4


Penyusun/Tahun
Kelas/Fase Capaian VII/Fase D
Elemen/Topik Pemahaman IPS/ Peranan Komunitas dalam Pemberdayaan
Masyarakat
Alokasi Waktu 120 menit (3 Jam Pelajaran)
Pertemuan Ke- 4
Profil Pelajar Pancasila Beriman, Bertakwa, Berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar
Kritis
Sarana Prasarana LCD, Proyektor, Papan Tulis
Target Peserta Didik Regular/tipikal
Model Pembelajaran Discovery Learning
Mode Pembelajaran Tatap Muka

K. Komponen Inti

Tujuan Pembelajaran
16. Peserta didik dapat mengidentifikasi hubungan antara kondisi geografis dan
keberagaman sosial budaya di masyarakat.
17. Peserta didik dapat menjelaskan keberagaman sosial budaya masyarakat Indonesia.
18. Peserta didik dapat menganalisis permasalahan-permasalahan sosial budaya yang ada
di masyarakat.
19. Peserta didik dapat menjelaskan cara pemberdayaan masyarakat melalui pengelolaan
keuangan dan literasi keuangan.
20. Peserta didik dapat menguraikan peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat.

Pertanyaan Pemantik
11. Bagaimana peranan komunitas dalam pemberdayaan masyarakat?
12. Mengapa komunitas memiliki peranan komunitas dalam pemberdayaan masyarakat?

Persiapan Pembelajaran
7. Guru melakukan asesmen diagnostik dalam bentuk kuis sebelum pembelajaran.
8. Guru menyiapkan bahan tayang PPT materi Peranan Komunitas dalam
Pemberdayaan Masyarakat.

Kegiatan Pembelajaran
10. Pendahuluan (15 menit)
s. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam.
t. Perwakilan peserta didik memimpin doa.
u. Guru menanyakan kabar peserta didik dan mengecek kehadiran peserta didik.
v. Guru memberikan apersepsi tentang peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat.
w. Guru memberikan gambaran tentang salah satu peranan komunitas dalam
pemberdayaan masyarakat.
x. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang ingin dicapai dalam peranan
komunitas di tengah lingkungan sosial.

11. Kegiatan Inti (90 menit)

Langkah 1. Stimulasi
m. Guru bertanya tentang jenis komunitas pemberdayaan di Indonesia.
n. Guru menjelaskan tentang jenis komunitas pemberdayaan di Indonesia.
o. Peserta didik diminta untuk melakukan diskusi tentang gambar dan
menghubungkan dengan peranan komunitas .
p. Peserta didik diminta untuk membuka buku erlangga tentang pemberdayaan
masyarakat.
Langkah 2. Identifikasi masalah
g. Peserta didik diminta untuk menjawab pertanyaan “Bagaimana peranan komunitas
dalam pemberdayaan masyarakat? Mengapa komunitas memiliki peranan
komunitas dalam pemberdayaan masyarakat?”
h. Peserta didik diminta untuk mengumpulkan jawaban dari pertanyaan tersebut.
Langkah 3. Pengumpulan Informasi
j. Peserta didik mencari informasi terkait peranan komunitas dalam pemberdayaan
masyarakat dari buku atau internet.
k. Guru memfasilitasi sumber lain misalnya memberikan tautan internet atau video
yang mendukung penjelasan dan pendalaman sumber belajar.
l. Peserta didik mengolah informasi secara berkelompok di bawah bimbingan guru.
Kegiatan ini dapat dilakukan secara bervariasi misalnya dengan Project based
learning (Diskusi kelompok), dan Problem based learning.
Langkah 4. Membimbing Diskusi Kelompok
j. Guru berkeliling untuk melihat kegiatan yang dilakukan peserta didik
k. Guru melihat sampel pekerjaan peserta didik dan diskusi ringan tentang apa yang
sudah dilakukan
l. Guru memberikan bantuan terbatas, apabila ada peserta didik yang mengalami
kesulitan.
Langkah 5. Verifikasi Hasil
g. Guru meminta beberapa peserta didik untuk mempresentasikan hasil yang mereka
kerjakan.
h. Peserta didik lain diminta untuk menanggapi dan memberikan argumen tentang
apa yang dipresentasikan.

Langkah 6. Generalisasi
j. Guru meminta semua peserta didik untuk saling melakukan apresiasi terhadap
peserta didik yang telah sukarela mempresentasikan hasil diskusi dan peserta didik
yang sudah terlibat aktif dalam pembelajaran.
k. Guru memberikan penguatan apabila ada jawaban peserta didik yang kurang
sesuai.
l. Guru memberikan sampel soal dalam Contoh soal dan Pembahasan dari buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga untuk mengecek
pemahaman peserta didik dan memberikan umpan balik pembelajaran.

12. Kegiatan Penutup


j. Guru bersama peserta didik melakukan refleksi mengenai pembelajaran yang
telah dilakukan, yaitu pengukuran menggunakan alat ukur baku dan tak baku.
k. Guru memberikan tugas rumah untuk mengerjakan Uji Pemahaman dari Buku
IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga.
l. Guru mengkonfirmasi materi yang akan dibahas pada pertemuan berikutnya.

L. Lampiran

Lembar Aktivitas
Silakan kerjakan Uji Pemahaman dari Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT
Penerbit Erlangga

Bahan Bacaan Guru dan Peserta Didik


Buku IPS untuk SMP/MTs kelas VII dari PT Penerbit Erlangga

Daftar Pustaka
N. Suparno dan T. D. Haryo Tamtomo. 2022. IPS untuk SMP/MTs kelas VII. Jakarta: PT
Penerbit Erlangga

Anda mungkin juga menyukai