Anda di halaman 1dari 2

TOPIK 1

1.1 RUANG KOLABORASI


Kelas : IPA B
Mata Kuliah : Prinsip Pengajaran dan Asesmen
KELOMPOK 5
Nama Anggota :
1. Sri Herlincah Gulo (23101960043)
2. Sutra Ayu Rohmah (23101960075)
3. Tanti Rahayu (23101960106)
4. Tri Muryani (23101960137)
5. Zitaning Tias Afitawati (23101960139)
6. Zuhdiana Ulil Albab (23101960155)

Ruang Kolaborasi 1.1 : Refleksi Rancangan Pembelajaran


1. Tuliskan kompetensi dan tujuan pembelajaran yang termuat dalam rancangan
pembelajaran yang Anda telaah!
Kompetensi Awal:
1. Capaian pembelajaran : Peserta didik dapat melakukan analisis untuk menemukan
keterkaitan sistem organ dengan fungsinya serta kelainan atau gangguan yang muncul
pada sistem organ tertentu (sistem pencernaan, sistem peredaran darah, sistem
pernafasan dan sistem reproduksi).
2. Tujuan pembelajaran : Peserta didik dapat melakukan analisis untuk menemukan
keterkaitan sistem organ dengan fungsinya serta kelainan atau gangguan yang muncul
pada sistem organ pencernaan

2. Asesmen apa yang digunakan pada rancangan pembelajaran yang Anda telaah?
Analisislah kesesuaian antara asesmen yang digunakan dengan tujuan pembelajaran!
Asesmen yang digunakan :
Kesesuaian antara asesmen yang digunakan dengan tujuan pembelajaran :
Asesmen Jenis Bentuk)* )*
1. Asesmen Diagnostik Tertulis: pilihan ganda a. Sikap (Profil Pelajar
(sebelum pembelajaran) Pancasila) : Observasi
dengan soal pre-tes b. Performa : Observasi
1. Asesmen Formatif (selama Sikap (Profil Pelajar c. Tertulis: Post-Test dan
pembelajaran) Pancasila): observasi LKPD
2. Asesmen Sumatif (akhir Tertulis: pilihan ganda
pembelajaran)

Pada asesmen diagnostik penilaian dengan menggunakan pilihan ganda. Dilakukan sebelum
pembelajaran dengan bentuk yang digunakan pilihan ganda. tujuan pada asesmen diagnostik
yang disusun. asesmen diagnostik belum sesuai dengan tujuan pembelajarannya.
Pada asesmen sumatif penilaian tidak sesuai dengan modul pilihan ganda. Sedangkan pada
lampiran lembar penilaian menggunakan Lembar LKPD dan essai,
Pada asesmen formatif menggunakan (dilakukan selama pembelajaran) dalam bentuk
penilaian sikap (profil pelajar pancasila) dengan cara observasi.
3. Setelah Anda mengamati langkah-langkah kegiatan pembelajaran, identifikasilah
pendekatan, model dan media pembelajaran yang digunakan! Apakah langkah-langkah
tersebut sudah sesuai dengan tujuan pembelajaran dan asesmen yang digunakan? Jelaskan
alasannya!
Pendekatan : Saintifik
Model pembelajaran : Problem Based Learning
Media pembelajaran : Power Point, Bahan ajar organ sistem pencernaan manusia, LKPD,
Artikel, Video.
Assesmen yang digunakan :
Asesmen Jenis Bentuk)* )*
1. Asesmen Diagnostik Tertulis: pilihan ganda a. Sikap (Profil Pelajar
(sebelum pembelajaran) Pancasila) : Observasi
1. Asesmen Formatif Sikap (Profil Pelajar b. Performa : Observasi
(selama pembelajaran) Pancasila): observasi c. Tertulis: Post-Test dan
2. Asesmen Sumatif (akhir Tertulis: pilihan ganda LKPD
pembelajaran)

Langkah-langkah dari rancangan pembelajaran yang disusun oleh guru belum sesuai karena
belum mengarah pada kegiatan analisis padahal tujuannya adalah analisis.

4. Apakah rancangan pembelajaran yang disusun guru sudah menerapkan prinsip


Understanding by Design (UbD)? Jelaskan alasannya!
Menurut kelompok kami, rancangan pembelajaran yang disusun tidak sesuai dengan
menerapkan prinsip Understanding by Design (UbD). Alasannya karena dalam penyusunan
tidak sesuai dengan tahapan prinsip Understanding by Design (UbD), secara format sudah
sesuai dengan UbD, namun dari tujuan ke asesmen kurang sesuai. Pada asesmen sumatif
penilaian tidak sesuai dengan modul karena menggunakan pilihan ganda. Sedangkan pada
lampiran lembar penilaian menggunakan LKPD dan esai.
Rancangan pembelajaran yang disusun guru

5. Tuliskan saran atau perbaikan berdasarkan hasil telaah Anda terhadap rancangan
pembelajaran tersebut!
Saran atau perbaikan berdasarkan hasil telaah terhadap rancangan pembelajaran tersebut
adalah :
Modul Ajar : untuk rancangan pembelajaran guru belum belum bisa menerapkan
LKPD : font dalam LKPD disesuaikan sesuai kaidah penulisan, tema LKPD disesuaikan
dengan materi yang disampaikan supaya lebih menarik.

Anda mungkin juga menyukai