Anda di halaman 1dari 11

PENGANJIAN

Wulan Safrihatini
2020
DEFINISI

Proses Penganjian (sizing) adalah sebuah proses


untuk melapisi benang-benang lusi dengan
campuran kimia tertentu agar benang-benang
tersebut dapat ditenun dengan baik sesuai dengan
hasil yang diharapkan
Penganjian/Sizing

Penganjian

Benang lusi Penganjian kain


Pentingnya Proses Penganjian

Benang lusi Pada pertenunan jet, bulu


putus terus
Timbul nep
pada
yang timbula kan PERTENUNAN
pada proses menghambat gerakan
pertenunan
permukaan
kain
peluncuran pakan sehingga
terjadi cacat pakan
GAGAL
Penganjian Kain

Pegangan & Stabilitas Penambahan


kenampakan dimensi berat

Hasil penganjian sangat dipengaruhi oleh :


Viskositas larutan
Penetrasinya pada serat
Bahan Kanji :
Bahan kanji utama biasanya dibagi menjadi 4 bagian dasar, yaitu:
• Air
Air adalah bahan utama larutan kanji, bahkan jumlah air yang dipakai bisa mencapai lebih
dari 75% dari total larutan obat kanji. Air yang dipakai sebaiknya air yang sudah di proses
softener dengan kesadahan yang rendah agar tidak berpengaruh, baik pada stabilitas
kekentalan maupun akibat-akibat lainnya yang terjadi karena reaksi unsur logam pada air
dengan bahan kimia yang dipakai.
• Starch agent
Yaitu bahan-bahan alami yang mengandung pati, seperti pati jagung dll. Termasuk
modified starch, yaitu bahan pati alami yang telah di modifikasi. Bahan pati lainnya yang
sering kita tahu adalah pati tapioka, pati jagung, pati terigu/gandum, PVA, Acrylic, dsb.
• Auxiliary agents
Yaitu bahan pembantu seperti pelumas, anti jamur / bahan anti listrik statis.
SIFAT BAHAN KANJI
• sifat adhesive
• kestabilan viskositas
• daya penetrasi
• memiliki daya absorpsi moisture yang cukup pada benang
• mudah dihilangkan kembali
• harga yang ekonomis
• memberikan sifat lemas pada benang
• memberikan sifat licin pada permukaan benang
• memberikan daya tahan static electricity pada benang
Size Pick Up (SPU)
Bicara masalah penganjian tidak lepas dengan hal yang penting
yaitu SPU. SPU merupakan kandungan obat kanji pada benang.
Salah satu cara untuk mengetahui SPU dilakukan dengan sistem
enzimatik yaitu penghilangan obat-obat kanji dengan
melarutkannya dengan enzim.
SIZE TAKE UP
Jumlah dari kanji yang ditambahkan pada permukaan benang
Resep penganjian
Tapioka CMC PVA
Penganjian dilakukan
5%
pada kain T/C
700C

DIAGRAM ALIR

Buat Masukkan kain Keringkan pada Evaluasi :


larutan ke dalamnya dan ms. Stenter pada - Penambahan berat
kanji 200 dilanjutkan suhu 1000C - kekakuan
mL proses padding selama 2 menit
DATA HASIL PERCOBAAN
DATA PENAMBAHAN BERAT (%)
PVA CMC TAPIOKA
1,88 2,56 0,64

DATA KEKAKUAN (mg.cm)


PVA CMC TAPIOKA
204,941 237,58 225,488

Anda mungkin juga menyukai