Anda di halaman 1dari 16

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN AN.

A DENGAN ACUTED MYELOID


LEUKEMIA DI RUANG CENDRAWASIH 2 RSUP DR. KARIADI
SEMARANG

Disusun oleh :
Lindasari Pradita Putri
G3A023025

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG
2023
A. PENGKAJIAN
1. Identitas

Nama : An. AF

Usia/Tanggal lahir : 8 tahun / 21-02-2015

Jenis kelamin : Perempuan

Tanggal masuk : 03-11-2023

Tanggal pengkajian : 06-11-2023

Diagnosa medis : Acute Myeloid Leukemia

Nama orang tua : Ny. S

Alamat : Tegal

Pekerjaan : Ibu rumah tangga

Agama : Islam

Kewarganegaraan : Indonesia

2. Genogram

64 th 62 th 60 th 56 th

43 th 40 th 38 th 35 th

8 th
3. Keluhan utama
Keluarga pasien mengatakan An. A mengalami mual muntah

4. Riwayat penyakit sekarang


Ibu pasien mengatakan bahwa An.A dirawat di ruang anak karena panggilan
kemoterapi ke 4 . sebelum pasien diketahui terkena penyakit AML , keseharian
pasien sekolah seperti anak pada umumnya namun pasien sering mengeluh letih
lemah lesu kecapean dan suka mengeluh badan lemas. Kemudian keluarga
membawa an.A untuk periksa di RSUD Tegal. Dari dokter di RSUD Tegal
menginformasikan bahwa hasil lab An. A mengarah ke diagnosa leukemia.
kemudian dirujuk ke Rsup dr. Kariadi semarang untuk dilakukan pemeriksaan
lebih lanjut untuk menegakkan diagnosa, kemudian dilakukan BMP pada bulan
juni 2023 dan di dapatkan hasil bahwa pasien terkena penyakit AML. Lalu
dilakukan tindakan kemoterapi di rsup dr. Kariadi dan saat ini sudah kemoterapi
yang ke 4 pasien dirawat di ruang anak cendrawasih 2.

5. Riwayat penyakit dahulu


a. Riwayat penyakit yang pernah diderita
Keluarga pasien mengatakan anaknya mengalami gejala acuted myeloid
leukemia sejak awal tahun 2023.
b. Riwayat pembedahan atau operasi
Keluarga mengatakan anaknya dilakukan BMP pada bulan juni 2023 di rsup
dr.kariadi semarang.
c. Riwayat kehamilan/persalinan yang berhubungan dengan kondisi saat ini
Keluarga pasien mengatakan saat persalinan berlangsung secara SC
d. Riwayat imunisasi
Keluarga pasien mengatakan anak sudah mendapat imunisasi lengkap sejak
lahir sampai usia sekarang.

6. Riwayat penyakit keluarga


Keluarga mengatakan tidak mempunyai penyakit turunan atau menular. Tidak ada
anggota keluarga yang terkena penyakit leukemia sebelumnya.

7. Pengukuran Antropometri
1. Berat Badan : 21 kg
2. Tinggi Badan : 123 cm
Interpretasi Status Gizi
BB Ideal : 2n + 8 = 8,8 + 8 = 16,8

8. Vital sign
1. Keadaan Umum : Baik
2. Kesadaran : Composmentis
3. Suhu : 36.4ºC
4. Nadi : 99 x/menit
5. Respirasi : 23 x/menit
9. Pengkajian perkembangan
No. Ya Tidak
1. Dapatkah anak meletakkan 8 buah kubus satu Gerak halus Ya
persatu di atas yang lain tanpa menjatuhkan
kubus tersebut? Kubus yang digunakan ukuran 2-
5 – 5 cm.
2. Apakah anak dapat bermain petak umpet, ular Sosialisasi Ya
naga atau permainan lain dimana ia ikut bermain &
dan mengikuti aturan bermain? kemandirian
3. Dapatkah anak mengenakan celana panjang, Sosialisasi Ya
kemeja, baju atau kaos kaki tanpa di bantu? &
(Tidak termasuk memasang kancing, gesper atau kemandirian
ikat pinggang)
4. Dapatkah anak menyebutkan nama lengkapnya Bicara & Ya
tanpa dibantu? Jawab TIDAK jika ia hanya bahasa
menyebut sebagian namanya atau ucapannya sulit
dimengerti.
5. Isi titik-titik di bawah ini dengan jawaban anak. Bicara & Ya
Jangan membantu kecuali mengulangi bahasa
pertanyaan.
"Apa yang kamu lakukan jika kamu kedinginan?"
"Apa yang kamu lakukan jika kamu lapar?"
"Apa yang kamu lakukan jika kamu lelah?"
Jawab YA bila anak merjawab ke 3 pertanyaan
tadi dengan benar, bukan dengan gerakan atau
isyarat.
Jika kedinginan, jawaban yang benar adalah
"menggigil" ,"pakai mantel’ atau "masuk kedalam
rumah’.
Jika lapar, jawaban yang benar adalah "makan"
Jika lelah, jawaban yang benar adalah
"mengantuk", "tidur", "berbaring/tidur-tiduran",
"istirahat" atau "diam sejenak"
6. Apakah anak dapat mengancingkan bajunya atau Sosialisasi Ya
pakaian boneka? &
kemandirian
7. Suruh anak berdiri satu kaki tanpa berpegangan. Gerak kasar Ya
Jika perlu tunjukkan caranya dan beri anak ands
kesempatan melakukannya 3 kali. Dapatkah ia
mempertahankan keseimbangan dalam waktu 6
detik atau lebih?
8. Jangan mengoreksi/membantu anak. Jangan Gerak halus Ya
menyebut kata "lebih panjang".
Perlihatkan gambar kedua garis ini pada anak.
Tanyakan: "Mana garis yang lebih panjang?"
Minta anak menunjuk garis yang lebih panjang.
Setelah anak menunjuk, putar lembar ini dan
ulangi pertanyaan tersebut.
Setelah anak menunjuk, putar lembar ini lagi dan
ulangi pertanyaan tadi.
Apakah anak dapat menunjuk garis yang lebih
panjang sebanyak 3 kali dengan benar?
9. Jangan membantu anak dan jangan memberitahu Gerak halus Ya
nama gambar ini, suruh anak menggambar seperti
contoh ini di kertas kosong yang tersedia. Berikan
3 kali kesempatan. Apakah anak dapat
menggambar seperti contoh ini?

10. Ikuti perintah ini dengan seksama. Jangan Bicara & Ya


memberi isyarat dengan telunjuk atau mats pads bahasa
saat memberikan perintah berikut ini: "Letakkan
kertas ini di atas lantai".
"Letakkan kertas ini di bawah kursi".
"Letakkan kertas ini di depan kamu"
"Letakkan kertas ini di belakang kamu"
Jawab YA hanya jika anak mengerti arti "di atas",
"di bawah", "di depan" dan "di belakang”
Jumlah 10 0

10. Pengkajian fungsional


1) Pemeriksaan fisik
a. Kepala
a) Bentuk kepala : Simetris
b) Fontanel anterior : Tertutup
c) Fontanel posterior : Tertutup
d) Control kepala : Normal
e) Warna rambut : Hitam
f) Tekstur rambut : Halus
g) Bentuk wajah : Simetris
b. Hidung
a) Patensi nasal : Kanan: paten, Kiri: paten
b) Rabas nasal : Kanan: ada, Kiri: ada
c) Bentuk : Simetris
d) Tes penciuman : Kanan kiri baik
c. Dada
a) Bentuk : Simetris
b) Retraksi intercostal : Tidak
c) Suara perkusi dinding dada : Sonor
d) Fremitus vocal : Vibrasi simetris
e) Perkembangan payudara : Simetris
d. Paru-paru
a) Pola pernapasan : Reguler
b) Suara napas tambahan : Tidak
e. Mulut
a) Membrane mukosa : Lembab
b) Gusi : merah muda
c) Warna gigi : Putih
d) Warna lidah : merah muda
e) Gerakan lidah : Terkontrol
f) Tonsil : Tidak ada pembesaran
g) Tes pengecapan : Baik
f. Abdomen
a) Bentuk : Simetris
b) Umbilicus : Bersih
c) Bising usus : Normal
d) Pembesaran hepar : Tidak
e) Pembesaran limpa : Tidak
f) Perkusi dinding perut: Timpani

2) Pola nutrisi

Pola Nutrisi dan Cairan Sehat Sakit


Jam Makan Makan Pagi 09.00 08.00
Makan Siang 13.00 12.00
Makan Malam 19.00 18.30
Porsi makan 1 piring habis 3-5 sendok
Jenis makanan pokok Roti Roti
Jenis makanan selingan Biskuit Biskuit
Makanan kesukaan Bakso Bakso
Makanan yang tidak disukai Nasi Nasi
Jumlah air yang diminum 1500cc 800 cc
Istilah yang digunakan anak untuk Makan Makan
makan atau minum

3) Pola eliminasi
Pola Buang Air Besar Sehat Sakit
(BAB)
Frekuensi 1 kali sehari 1 kali
Konsistensi Lunak Padat
Warna Kuning Kuning
Keluhan saat BAB Tidak ada Tidak ada
Istilah yang digunakan
anak untuk BAB
Pola Buang Air Kecil Sehat Sakit
(BAK)
Frekuensi 5 kali 4 kali
Warna Jernih Agak kuning
Volume 800cc 600cc
Keluhan saat BAK Tidak ada Tidak ada
Istilah yang digunakan Pipis Pipis
anak untuk BAK

4) Pola aktivitas dan istirahat


Pola Aktivitas Sehat Sakit
Bermain Normal Lemah
Tempramen Anak Normal Normal

Pola Tidur Sehat Sakit


Jam Tidur – Malam 21.30 - 06.00 21.00 – 06.00
Bangun Siang 14.00 – 15.30 13.30 - 15.00
Ritual sebelum tidur Main HP Tidak ada
Enuresis Tidak Tidak
Gangguan tidur Tidak Tidak

5) Pola Interaksi sosial


Komunikasi
a. Anak-Orangtua : Normal
b. Anak-Teman : Normal
c. Anak-Keluarga : Normal
d. Anak-Orang lain : Normal
Bicara
a. Ketidakfasihan (Gagap) : Tidak
b. Defisiensi artikulasi : Tidak
c. Gangguan suara : Tidak
Bahasa
a. Memberikan arti pada kata-kata : Ya
b. Mengatur kata-kata ke dalam kalimat : Ya

6) Kebutuhan Higiene Personal


a. Frekuensi mandi : 2 kali sehari
b. Tempat mandi : Kamar mandi
c. Kebiasaan mandi : Partial
d. Frekuensi sikat gigi : 1 kali sehari
e. Berpakaian : Partial
f. Berhias : Partial
g. Keramas : Partial
h. Kuku
1) Warna kuku : Pink
2) Higiene : Bersih
3) Kondisi kuku : Pendek

7) Organ Sensoris
Mata
a. Penempatan dan kesejajaran : Simetris
b. Warna sclera : Putih
c. Warna iris : Putih
d. Konjungtiva : pucat
e. Ukuran pupil : Simetris
f. Refleks pupil : Normal
g. Refleks kornea : Normal
h. Refleks berkedip : Normal
i. Gerakan kelopak mata: Normal
j. Lapang pandang : Normal
k. Penglihatan warna : Normal
l. Jarak pandang (Snellen E-Chart) : Normal
Telinga
a. Penempatan dan kesejajaran pinna: Sejajar
b. Higiene Telinga : Kanan: bersih, Kiri: bersih
c. Rabas Telinga : Kanan: ada/tidak Kiri:ada/tidak
d. Tes Pendengaran:
Tes Rinne : Kanan:Positif Kiri: Positif
Tes Weber : Kanan:Positif Kiri:Positif
Kulit
a. Warna kulit : sawo matang
b. Tekstur : Halus
c. Kelembaban : Kering
d. Turgor : Kembali segera
e. Integritas Kulit : Luka pada perianal
f. Edema : Ya
g. Capillary Refill : kurang dari 3 detik

11. Data penunjang


Laboratorium Tanggal 3-11-2023
Nama Test Hasil Satuan Nilai Rujukan
Hematologi
Hemoglobin 9.4 g/dL 10.8 – 15,6
Leukosit 14.1 10^3/uL 5 – 13,5
Hematokrit 31.3 % 32 – 62
Trombosit 714000 10^3/uL 150000 – 400000
Eritrosit 3.48 10^6/uL 3 – 5.4
MCV 89,9 fL 77 – 101
MCH 27 Pg 23 – 31
MCHC 30 g/dl 29 – 36
RDW 19,2 % 11.6 – 14.8
MPV 9 fL 4.0 – 11.0

Laboratorium tanggal 6-11-23


Nama Test Hasil Satuan Nilai Rujukan
Hematologi
Hemoglobin 9.7 g/dL 10.8 – 15,6
Leukosit 11,8 10^3/uL 5 – 13,5
Hematokrit 31.7 % 32 – 62
Trombosit 488000 10^3/uL 150000 – 400000
Eritrosit 3.48 10^6/uL 3 – 5.4
MCV 91,1 fL 77 – 101
MCH 27,9 Pg 23 – 31
MCHC 30,6 g/dl 29 – 36
RDW 19,5 % 11.6 – 14.8
MPV 8,8 fL 4.0 – 11.0

Terapi
1. Kombinasi glukosa 5% + natrium klorida 0,45 % inf 500 ml (20 ml/jam)
2. Gentamicin krim 0,1% 1 oles tiap 12 jam
3. Desoksimetason krim 0,25% 1 oles tiap 12 jam
4. Cytarabine 0,85 mg intravena selama 2 jam
5. Mitoxantrone 0,85 mg intravena
6. Ondansetrone 3,2 mg intravena

B. Analisa data
Data Subjektif & Data Masalah Etiologi
Objektif
DS : - ibu pasien Gangguan integritas kulit Efek samping terapi
mengatakan ada luka di radiasi (kemoterapi)
bagian dubur An.A

DO: - tampak luka di


bagian perianal An.a
(warna merah)
- Keadaan umum
pasien
composmentis
S: 36,6
N : 104 x/ menit
Rr : 23 x/menit

DS : - Risiko infeksi Penurunan hemoglobin

DO :
Hemoglobin : 9.4 g/dL
Leukosit : 14.1 10^3/uL
Hematokrit : 31.3%
Trombosit : 714000
10^6/uL

DS : - Keluarga An. A Resiko defisit nutrisi Faktor psikologis


mengatakan An.A mual (keengganan untuk makan)
- Keluarga An. A mual
mengatakan anak
hanya makan 3-5
sendok, minum
sedikit, tidak habis
1 porsi makan
DO : Pasien tampak lemas
Bb : 21 kg
Tb : 124 cm
BSA : 0,85m2

C. Diagnosa keperawatan
1. Gangguan integritas kulit b.d efek samping terapi radiasi (Kemoterapi) D.0129
2. Resiko infeksi b.d penurunan hemoglobin D.0142
3. Resiko defisit nutrisi b.d keengganan untuk makan (mual) D.0032
D. Perencanaan keperawatan

No. Tujuan dan Kriteria Intervensi Paraf


Dx Hasil
1 Setelah dilakukan Perawatan integritas
tindakan keperawatan kulit
3 x 24 jam diharapkan (I.11353)
integritas kulit dan Observasi
jaringan meningkat - Identifikasi penyebab
(L.14125) dengan gangguan integritas
kriteria hasil : kulit(mis. perubahan
1. Elastisitas sirkulasi, perubahan status
meningkat nutrisi, dll)
2. Kemerahan Terapeutik
menurun - Gunakan produk berbahan
3. Hematoma alami/ringan dan
menurun hipoalergik pada kulit
sensitif
Edukasi
- Anjurkan minum air
yang cukup
- Anjurkan meningkatkan
asupan buah dan sayur
2 Setelah dilakukan Pencegahan infeksi
tindakan keperawatan (I.14539)
3 x 24 jam diharapkan Observasi
tingkat infeksi - Monitor tanda dan gejala
menurun (L.14137) infeksi lokal dan sistemik
dengan kriteria hasil : Terapeutik
1. Kadar sel darah - Batasi jumlah pengunjung
putih membaik - Cuci tangan sesudah dan
sebelum kontak dengan
pasien dan lingkungan
pasien
Edukasi
- Ajarkan cara mencuci
tangan dengan benar
- Anjurkan meningkatkan
asupan nutrisi
- Anjurkan meningkatkan
asupan cairan
Kolaborasi
Kolaborasi pemberian
imunisasi, jika perlu
3. Setelah dilakukan Manajemen nutrisi
tindakan keperawatan (I. 03119)
3 x 24 jam diharapkan Observasi
status nutrisi membaik - Identifikasi makanan yang
(L.03030) dengan disukai
kriteria hasil : - Monitor asupan makanan
1. Porsi makan yang - Monitor hasil
dihabiskan laboratorium
meningkat Terapeutik
2. Nafsu makan - Berikan makanan tinggi
membaik serat untuk mencegah
konstipasi
Edukasi
- Anjurkan diet yang
diprogramkan
Kolaborasi
- Kolaborasi dengan ahli
gizi untuk menentukan
jumlah kalori dan jenis
nutrien

E. Implementasi keperawatan

Tanggal Implementasi Respon pasien Paraf


06-11-2023 - Melakukan DS : Orang tua pasien setuju untuk
pengkajian, dilakukan pengkajian
membina hubungan DO : Keadaan Umum baik, tampak
saling percaya lemas, kesadaran composmentis,
terpasang infus ditangan kanan D 5
½ NS 480/20 ml / jam , konjungtiva
anemis, mukosa bibir lembab,
Tanda-tanda vital
 Suhu : 36,4ºC
 Nadi : 99 x/menit
 Respirasi : 23 x/menit

DS: keluarga pasien mengatakan


- Identifikasi ada luka di dubur
penyebab gangguan DO : Tampak kemerahan pada area
integritas kulit(mis. perianal
perubahan sirkulasi,
perubahan status
nutrisi, dll)
- Cuci tangan sesudah
dan sebelum kontak
dengan pasien dan
lingkungan pasien

DS :

- Monitor tanda dan DO: pasien tampak lemah

gejala infeksi lokal Hasil laboratorium menunjukan hasil


Hemoglobin : 9.4 g/dL
dan sistemik
Leukosit : 14.1 10^3/uL

Hematokrit : 31.3%

Trombosit : 714000 10^6/uL

DS : - keluarga pasien mengatakan


- Identifikasi makanan
makan tidak habis 1 porsi, hanya 3 -
yang disukai
4 sendok, minum sedikit
- Keluarga pasien mengatakan
pasien mual
DO : pasien tampak berbaring di
tempat tidur
07-11-2023 - Gunakan produk DS : keluarga pasien mengatakan
berbahan alami/ringan menggunakan pakaian yang tipis
dan hipoalergik pada tidak tebal
kulit sensitif DO: pasien tampak berbaring di
tempat tidur
- Ajarkan cara mencuci
tangan dengan benar DS: Keluarga pasien mengatakan
- Anjurkan meningkatkan pasien makan sedikit tapi sering
asupan nutrisi DO: pasien tampak composmentis
- Anjurkan meningkatkan
asupan cairan

- Anjurkan minum air DS: keluarga pasien mengatakan

yang cukup An.A mau makan sayur dari

- Anjurkan meningkatkan rumahsakit


asupan buah dan sayur DO:
Pasien tampak kooperatif dan
memperhatikan saat diajak bicara
08-11-2023 - Monitor hasil DS: ibu pasien mengatakan pasien
laboratorium sudah tidak ada keluhan
DO: pasien tampak kooperatif dan
tidak lemas

F. Evaluasi keperawatan

Tanggal Catatan perkembangan Paraf


06-11-2023 S : Keluarga pasien mengatakan An. A mengeluh mual
muntah , keluarga pasien mengatakan ada luka kemerahan
pada area dubur an. A

O : Keadaan Umum baik, kesadaran composmentis, terpasang


infus ditangan kanan D 5 ½ NS 480/20 ml / jam, konjungtiva
anemis, turgor kulit elastis, crt < 2, mukosa bibir lembab,
tampak lemah.
Tanda-tanda vital
1. Suhu : 36,7ºC
2. Nadi : 104 x/menit
3. Respirasi : 22 x/menit
Side rail pada tempat tidur terpasang, roda terkunci, pasien tampak
berbaring di tengah, pencahayaan cukup
A:
Masalah gangguan integritas kulit belum teratasi
Masalah resiko infeksi teratasi sebagian
Masalah resiko defisit nutrisi teratasi sebagian
P : Intervensi dilanjutkan
Pencegahan infeksi (I.14539)
Perawatan integritas kulit (I.11353)
07-11-2023 S : Keluarga pasien mengatakan An. A sudah mulai
membaik, sudah tidak mual, pasien mau makan buah dan
sayur, pasien mau minum 2 gelas selama 1 hari.

O : Keadaan Umum baik, kesadaran composmentis, terpasang


infus ditangan kanan D 5 ½ NS 480/20 ml / jam, konjungtiva
anemis, turgor kulit elastis, crt < 2, mukosa bibir lembab, tidak
gelisah, tenang, menutup mata saat akan diberikan injeksi
Tanda-tanda vital
1. Suhu : 36,6ºC
2. Nadi : 95 x/menit
Side rail pada tempat tidur terpasang, roda terkunci, pasien tampak
berbaring di tengah, pencahayaan cukup
A:
Masalah gangguan integritas kulit teratasi
Masalah resiko infeksi teratasi sebagian
Masalah resiko defisit nutrisi teratasi

P : Pertahankan Intervensi
Pencegahan infeksi (I.14539)

08-11-2023 S : Keluarga pasien mengatakan An. A sudah mulai


membaik, sudah tidak mual, pasien mau makan buah dan
sayur, pasien tampak ceria sudah tidak lemas.

O : Keadaan Umum baik, kesadaran composmentis, terpasang


infus ditangan kanan D 5 ½ NS 480/20 ml / jam, konjungtiva
anemis, turgor kulit elastis, crt < 2, mukosa bibir lembab, tidak
gelisah, tenang, menutup mata saat akan diberikan injeksi
Tanda-tanda vital
Suhu : 36,6ºC
Nadi : 98 x/menit
Side rail pada tempat tidur terpasang, roda terkunci, pasien tampak
berbaring di tengah, pencahayaan cukup
A:
Masalah gangguan integritas kulit teratasi
Masalah resiko infeksi teratasi sebagian
Masalah resiko defisit nutrisi teratasi

P : Pertahankan Intervensi
Pencegahan infeksi (I.14539)

Anda mungkin juga menyukai