Anda di halaman 1dari 5

BLOK ILMU KESEHATAN MASYARAKAT TUGAS KELOMPOK

Selasa, 24 Februari 2024

Laporan Kasus Kejadian Luar Biasa Di Saumlaki

Disusun oleh:
Kelompok 16

Dosen pengampuh:

dr. Rita tahitu, M.Kes

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN SARJANA

KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS PATTIMURA AMBON

2023
Nama – Nama Anggota Kelompok

1. Jelita Zamzami Kuntowo : 202283195

2. Anjani Rumauw : 202283196

3. Lusty Inggina Makatita : 202283197

4. Arief Ariawan Amirudin : 202283198

5. Rara Gloria Atalia Rupilu : 202283199

6. Syifa Widyadana Kan Sangadji : 202283201

7. Jean Ranita : 202283202

8. Junet Corlina Anggriani Tiotor : 202283204

9. Hilen Chaeny Huwae : 202283205

10. Everd Robert Olivier : 202283207

11. Janet M. Ch. Kelmaskossu : 202283208

12. Jeane Elizabeth Tahapary : 202283209


KATA PENGANTAR

Puji syukur senantiasa kami ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa. Karena berkat dan
rahmat-Nya, kami dapat menyelesaikan tugas tentang laporan kasus kejadian luar biasa ini,
sebagai bagian dari implementasi pembelajaran pada blok ilmu kesehatan masyarakat ini
tepat pada waktunya.
Tugas laporan ini tidak mungkin dapat terselesaikan tanpa bantuan dan dukungan dari
berbagai pihak. Oleh sebab itu, pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan terima kasih
kepada:

1. dr. Ritha Tahitu, M.Kes, selaku dosen pengampuh pada blok ilmu kesehatan masyarakat
ini.

2. Semua pihak yang telah membantu yang tidak dapat kami sebutkan satu per satu.

Akhir kata, kami menyadari bahwa pembuatan tugas laporan kasus kejadian luar biasa ini
masih jauh dari kesempurnaan. Oleh sebab itu, kritik dan saran yang sifatnya membangun
sangat kami perlukan untuk perbaikan laporan kami selanjutnya.

Ambon, 24 Februari 2024

Kelompok 16
DAFTAR ISI

DAFTAR NAMA ANGGOTA KELOMPOK 16


KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
1.2 TUJUAN PENYELIDIKAN
BAB II PEMBAHASAN
2.1 METODOLOGI
2.2 HASIL PENYELIDIKAN
2.3 PEMBAHASAN
BAB III PENUTUP
3.1 KESIMPULAN
3.2 SARAN
ABSTRAK
DAFTAR PUSTAKA
BAB I
PENDAHULUAN

Anda mungkin juga menyukai