Anda di halaman 1dari 1

Diskusi 2

Untuk mengatasi berbagai kendala pelaksanaan hubungan kerjasama dengan orangtua


murid/masyarakat dilihat dari faktor orangtua, maka sekolah harus melakukan berbagai
kegiatan. Untuk pengembangan orangtua murid, yaitu :
1. Berkomunikasi antara rumah dan sekolah adalah reguler, dua arah, dan bermakna.
2. Keterampilan orangtua ditingkatkan didukung.
3. Orangtua memainkan peran integral dalam membantu belajar siswa.
4. Orangtua diterima di sekolah dan dukungan serta bantuan mereka dibutuhkan.
5. Orangtua adalah mitra penuh dalam pengambilan keputusan yang mempengaruhi
keluarga dan anak.
6. Sumber daya masyarakat yang digunakan untuk memperkuat sekolah-sekolah,
keluarga dan belajar siswa.
Kita semua berharap bahwa anak-anak kita mendapatkan pendidikan bermutu sehingga
dapat berkembang sesuai dengan potensi mereka. Namun tentu saja tidak adil jika semua
dibebankan kepada para pendidik yang ada di sekolah. Peran orang tua sangat dibutuhkan.
Alternatif solusi yang ditawarkan mungkin perlu disesuaikan dengan kondisi lokal. Namun
yang terpenting adalah komunikasi yang baik bisa terjalin antara orang tua dan sekolah.
Terjalinnya rasa saling percaya akan pentingnya peran masing-masing mutlak diperlukan
demi terbentuknya upaya kolaboratif dalam mencapai tujuan nasional pendidikan. orang tua
memiliki harapan yang sangat moderat terhadap kualitas pendidikan di sekolah, atau tidak
sepenuhnya mengetahui standar layanan yang seharusnya diberikan oleh guru. Meningkatkan
pengetahuan dan kesadaran orang tua kemungkinan akan meningkatkan tuntutan maupun
keterlibatan mereka untuk pendidikan yang berkualitas.

Pada akhirnya, kolaborasi antara guru dan orang tua untuk mendukung pembelajaran baik
di sekolan maupun di rumah kemungkinan akan membuahkan aspirasi yang lebih tinggi dan
prospek karir bagi para peserta didik.

Rumusan Masalah

1. Bagaimana cara meningkatkan kepercayaan orang tua terhadap kualitas Pendidikan di


daerah kita ?
2. Bagaimana cara meningkatkan keterlibatan orang tua tehadap kegiatan disekolah ?

Anda mungkin juga menyukai