Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN PRAKTIK LAPANGAN KELUARGA BERENCANA

DI KLINIK UTAMA PKBI DAERAH JAWA TIMUR


TAHUN 2024

NAMA KELOMPOK 2 :

1. NOOR HASANAH
2. TRIANA FATHUL JANNAH
3. DWI RETNO HANDRIANI
4. KRIS SETIYAWATI
5. DIAN AMIN FATMA K.
6. IDA FARIANA
7. ANIS NURWIDIAWATI
8. EVA NURIA DEVI SUSANTI
9. NOVIA PUTRI RIZQI
10. SILVIA ROZELINA
11. HERLIA IFETRIANI
12. TITIK WIDAYANTI
13. INTAN PRADIKA

PELATIHAN KONTRASEPSI ANGKATAN 2


TAHUN 2024

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah Swt. yang telah memberikan rahmat dan
hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan tugas ini tepat pada waktunya. Adapun
tujuan dari penulisan dari laporan ini adalah untuk memenuhi tugas kelompok praktik
lapangan Pelayanan kontrasepsi. Selain itu, laporan ini juga bertujuan untuk menambah
wawasan dan ketrampilan dalam melakukan pelayanan kontrasepsi jangka panjang di
Masyarakat .

Surabaya, 01 Mei 2024

DAFTAR ISI

ii
Halaman Judul ………………………………………………………………………..

Kata pengantar ……………………………………………………………………….

Daftar isi ……………………………………………………………………………….

BAB I. Pendahuluan ………………………………………………………………….

BAB II Pembahasan ………………………………………………………………….

BAB III Kesimpulan dan Saran ………………………………………………………

Daftar Gambar …………………………………………………………………………

iii
BAB I

PENDAHULUAN

1. Tujuan
a. Tujuan Umum : memberikan keterampilan, pengetahuan dan metode-metode
yang baru tentang alat kontrasepsi jangka Panjang (IUD dan Implant) agar bisa
menurunkan angkat kematian ibu dan bayi serta stunting
b. Tujuan Khusus : peserta mampu melakukan pelayanan kontrasepsi IUD dan
Implant sesuai prosedur
2. Waktu dan Tempat
Dilaksanakan di klinik utama PKBI Surabaya dan dilaksanakan pada tanggal 30 April
dan 2 Mei 2024

BAB II
1
HASIL PRAKTIK LAPANGAN

a. Hasil Capaian
 Peserta mampu melaksanakan konseling dengan menggunakan ABPK dan
Roda Klop
 Peserta mampu melaksanakan pemasangan dan pencabutan alat
kontrasepsi (IUD dan Implant)
 Peserta mampu menuliskan hasil kegiatan ke dalam buku register pencatatan
dan pelaporan
b. Hasil Temuan selama Praktik Lapangan
 Akseptor KB tidak melepas kontrasepsi dengan tepat waktu
 Klien tidak membawa kartu KB Ketika ingin melepas kontrasepsi
 Tidak tampak benang Ketika pelepasan IUD
 Ketika pemasangan implant harsen batang ke dua tidak masuk secara
sempurna

2
c. Resume Medis Kasus Spesifik

1. SOAP ASUHAN NY. D P3 A0 DENGAN KELUARGA BERENCANA

DENGAN RE INSERSI IUD DI PKBI TAHUN 2024

Tanggal Pengkajian : 30 April 2024

Jam Pengkajian : 10.00

Tempat Pengkajian : klinik Utama PKBI daerah Jawa Timur

Nama Pengkaji : Triana F.J

A. PENGKAJIAN DATA

DATA IBU DATA SUAMI


Nama Ny. D Nama Tn. A
Umur 49 Tahun Umur 49 Tahun
Agama Islam Agama Islam
Suku/Bangsa Jawa / Indonesia Suku/Bangsa Jawa / Indonesia
Pendidikan SLTA Pendidikan SLTA
Pekerjaan Swasta Pekerjaan Swasta
Alamat Bratang Gede VI F Alamat Bratang Gede VI
no.26 F no.26

SUBYEKTIF (S)
1. Alasan Kunjungan : ingin bongkar dan pasang IUD lagi
2. Keluhan utama : Riwayat SC
3. Riwayat menstruasi
a. Menarche : 12 tahun
b. Banyaknya : 2-3 kali ganti pembalut
c. Lama : 7 hari
d. Siklus : 28 hari
e. Disminorhoe : tidak

3
f. Flour Albu : normal
g. Haid Terakhir : 16-4-2024

4. Riwayat Perkawinan
a. Perkawinan ke : I (satu)
b. Lama Kawin : 26 tahun
c. Usia Saat Kawin : 23 tahun
5. Riwayat Kehamilan dan NIfas yang lalu

Ana Tahun Usia Persalinan Nifas


k
Jenis Penolon Bayi Laktasi Komplikasi
g (BB/PB/Kondisi
1 2000 24 Spontan Dokter Laki-laki
th Vacuum SpOg
2 2006 18 SC Dokter Laki-laki
th SpOg
3 2009 15 SC Dokter Perempuan
th SpOg
6. Kriteria Kelayakan Medis
a. Penyakit Hati : tidak
b. Kanker payudara : tidak
c. Tromboemboli Vena : tidak
d. Penyakit kardiovaskular : tidak
e. Hipertensi : Ya
f. Obesitas : tidak
g. Merokok : tidak
h. Sakit kepala : tidak
i. Interaksi obat-obatan lain : tidak
j. HIV AIDS : tidak
k. IMS : tidak
l. Penyakit Radang Panggul : tidak
m. Sepsis : tidak
n. Post partum dan Menyusui : tidak
o. Nulipara : tidak
p. Usia remaja : tidak

4
q. Pendarahan : tidak
r. Mioma uteri : tidak
s. Neoplasia servical : tidak
t. Kanker serviks : tidak

7. Riwayat Kontrasepsi

No. Tahun Jeni Tempat Tenaga Komplikasi Alasan


s KB pelayanan Pelayanan berhenti/berganti
cara
1. 2009 IUD RS Dokter Tidak ada Ingin bongkar
pasang IUD
2. 2017 IUD Puskesmas Bidan Tidak ada Ingin bongkar
pasang IUD
3 2024 sekarang

8. Pola Kebiasaan Sehari-hari


a. Nutrisi : makan 3x sehari
b. Eliminasi : bab 1x sehari, bak 8x sehari, jernih
c. Pola istirahat : 8 jam per hari
d. Personal hygiene : mandi 2x sehari, ganti pakaian dalam 2x sehari
e. Pekerjaan : aktifitas rumah tangga
f. Aktivitas seksua : normal
g. Olahraga : tidak pernah olahraga
h. Psikososial : hubungan dengan keluarga dan masyarakat baik,
tidak ada pantangan penggunaan KB

OBYEKTIF (O)

1. Pemeriksaan Fisik
a. Keadaan Umum : Baik
b. Kesadaran : Composmentis
c. Tanda Vital
 TD : 161/103 mmHg
 Suhu : 36,2 C
d. BB/TB : 85 Kg / 155 Cm IMT = 35,4 (Obes Grade II)
e. Inspeksi

5
 Muka : tidak odema
 Mata : tidak anemis, tidak ikterik, simetris
 Ekstremitas : simetris, tidak ada cacat, tidak ada varises

f. Palpasi
 Abdomen : tidak ada nyeri tekan,tidak ada massa
 Payudara : tidak ada benjolan
2. Pemeriksaan genetalia (dalam)
a. Vulva : normal, tidak ada condiloma
b. Portio : tidak ada erosi, tidak ada lesi, posisi retrofleksi
Panjang 7 cm
c. Cairan : fa {-) lendir (+)
d. Bau : tidak

3. Pemeriksaan Penunjang : tidak ada

B. ANALISIS (A)
Diagnosa : P3A0 re insersi IUD dengan HT dan Riwayat SC

C. PENATALAKSANAAN (P)
 Konseling pra re insersi IUD
 Melakukan Tindakan pelepasan IUD
- Benang IUD teraba
- Tidak ada penyulit saat pelepasan
 Melakukan Tindakan pemasangan IUD
- Tidak ada penyulit saat pemasangan
 Observasi pasca pemasangan
 Konseling pasca re insersi IUD
 Konseling jadwal kontrol ulang untuk IUD 1 minggu (tanggal 07 Mei 2024) di
faskes terdekat
 Pendokumentasian hasil pelaksanaan kegiatan pada register
 Pemberian Therapy oral

6
2. SOAP ASUHAN NY.”E” P2A0 DENGAN KELUARGA BERENCANA

DENGAN CABUT-PASANG DI PKBI TAHUN 2024

Tanggal Pengkajian : 30 April 2024

Jam Pengkajian : 12.00

Tempat Pengkajian : PKBI Surabaya

Nama Pengkaji : Bidan Dian Amin

D. PENGKAJIAN DATA

DATA IBU DATA SUAMI


Nama Ny. E Nama Tn. A
Umur 31 tahun Umur 32 tahun
Agama Islam Agama Islam
Suku/Bangsa Jawa/Indonesia Suku/Bangsa Jawa/Indonesia
Pendidikan SLTA Pendidikan SLTA
Pekerjaan IRT Pekerjaan Swasta
Alamat Krukuh Lama 5 no. 05 Alamat Krukuh Lama 5
Surabaya no. 05 Surabaya

SUBYEKTIF (S)
9. Alasan Kunjungan : Pasien ingin melepas dan memasang Implan
10. Keluhan utama : Pasien ingin mencabut implant karena sudah
terpasang selama 4 tahun, dan sekarang ingin memasang Kembali, tidak ada
keluhan
11. Riwayat menstruasi
h. Menarche : 11 tahun

7
i. Banyaknya : -+ 50cc/hari
j. Lama : 6 hari
k. Siklus : teratur
l. Disminorhoe : tidak pernah
m. Flour Albu : tidak
n. Haid Terakhir : 26-04-2024
12. Riwayat Perkawinan
d. Perkawinan ke :1
e. Lama Kawin : 11 tahun
f. Usia Saat Kawin : 20 tahun
13. Riwayat Kehamilan dan NIfas yang lalu

Ana Tahu Usi Persalinan Nifas


k n a
Jenis Penolon Bayi Laktasi Komplika
g (BB/PB/Kondi si
si
1 2010 14t sponta Bidan 3000/48/sehat Menyus -
h n ui
2 2016 8th Sponta Bidan 3100/50/sehat Meyusui -
n
14. Kriteria Kelayakan Medis
u. Penyakit Hati : tidak
v. Kanker payudara : tidak
w. Tromboemboli Vena : tidak
x. Penyakit kardiovaskular : tidak
y. Hipertensi : tidak
z. Obesitas : tidak
aa. Merokok : tidak
bb. Sakit kepala : tidak
cc. Interaksi obat-obatan lain : tidak
dd. HIV AIDS : tidak
ee. IMS : tidak
ff. Penyakit Radang Panggul : tidak
gg. Sepsis : tidak
hh. Post partum dan Menyusui : tidak
ii. Nulipara : tidak

8
jj. Usia remaja : tidak
kk. Pendarahan : tidak
ll. Mioma uteri : tidak
mm. Neoplasia servical : tidak
nn. Kanker serviks : tidak

9
15. Riwayat Kontrasepsi

No Tahu Jenis Tempat Tenaga Komplikas Alasan


. n KB pelayana Pelayana i berhenti/bergan
n n ti cara
1 2010 Implan Klinik Bidan Tidak ada Ingin hamil
t
2 2020 Implan Klinik Bidan Tidak ada CP
t

16. Pola Kebiasaan Sehari-hari


i. Nutrisi : makan 3x/hari, minum 8-10 gelas/hari
j. Eliminasi : BAB 1X/hari, BAK -+7x/hari
k. Pola istirahat : tidur 8 jam/hari
l. Personal hygiene : mandi 2x/hari
m. Pekerjaan : IRT
n. Aktivitas seksuaL : 3X seminggu
o. Olahraga : kadang-kadang
p. Psikososial : tidak ada masalah

OBYEKTIF (O)

4. Pemeriksaan Fisik
g. Keadaan Umum : Baik
h. Kesadaran :Composmentis
i. Tanda Vital
 TD : 145/97
 Suhu : 36
j. BB/TB : 45kg/155cm
k. Inspeksi
 Muka : simetris, tidak oedem
 Mata : simetris, tidak anemia
 Ekstremitas : simetris, tidak ada masalah, terpasang KB Implan di
lengan sebelah kiri
l. Palpasi
 Abdomen : tidak ada massa, tidak ada nyeri tekan

10
 Payudara : tidak ada benjolan, tidak ada massa, tidak ada nyeri
tekan
5. Pemeriksaan genetalia (dalam)
e. Vulva :
f. Portio : Tidak dilakukan
g. Cairan :
h. Bau :

6. Pemeriksaan Penunjang : Tidak ada

E. ANALISIS (A)
Diagnosa : P2A0 Re-insersi Implan

F. PENATALAKSANAAN (P)
 Konseling pra re insersi Implan
 Melakukan Tindakan pelepasan Implan
- Batang Implan sulit diraba (Implan terpasang selama 4 tahun)
- Pada waktu pelepasan agak sulit kemungkinan tertutup jaringan lemak
- Implan dapat terlepas 2 batang
 Melakukan Tindakan pemasangan Implan
- Tidak ada penyulit saat pemasangan
 Observasi pasca pemasangan
 Konseling pasca re insersi Implan
 Konseling agar area luka tidak terkena air
 Konseling untuk tidak mengangkat beban berat
 Konseling jadwal kontrol ulang untuk Implan 3 hari (tanggal 03 Mei 2024) di
faskes terdekat
 Pendokumentasian hasil pelaksanaan kegiatan pada register
 Pemberian Therapy oral

11
BAB III

KESIMPULAN DAN SARAN

A. KESIMPULAN
Semua akseptor terlayani oleh peserta pelatihan sesuai dengan prosedur
pelaksanaan dengan didampingi oleh fasilitator
B. SARAN
Peserta pelatihan mampu mengaplikasikan ilmu yang didapat dari pelatihan di
tempat kerja masing-masing

12
DAFTAR GAMBAR
PELAKSANAAN KONSELING PRA RE INSERSI IUD

PELAKSANAAN RE INSERSI IUD

13
PELAKSANAAN KONSELING PASCA PELAYANAN RE INSERSI IUD

14
GAMBAR PELAKSANAAN PKONSELING RE INSERSI IMPLANT

PEMASANGAN RE INSERSI IMPLANT

15
KONSELING PASCA RE INSERSI IMPLANT

16

Anda mungkin juga menyukai