Anda di halaman 1dari 26

Adiksi Gadget

Apa yang dimaksud dengan adiksi


gadget/ internet?

Aktivitasmenggunakan gadget/ internet yang


menghabiskan waktu, tidak dapat terkontrol
dan/ atau menyebabkan permasalahan sosial,
pekerjaan, keuangan, dan lain-lain.

(Dell’Osso et al, 2008)


Apa saja yang dilakukan dengan
gadget/ internet?

Adapted from: Kaplan & Haenlein, 2010


Gadget yang paling banyak digunakan
Topik Bahasan
• Besaran masalah adiksi
• Mengapa adiksi terjadi
• Tanda dan gejala adiksi
• Cara mengatasi adiksi
 Khususnya pada adiksi gadget
Dalam Cakap Cerdas Bermedia Sosial, 2016
Dalam Cakap Cerdas Bermedia Sosial, 2016
Addiction: A Complex Behavioral and
Neurobiological Disorder
Historical
- Prior experience Gadget Physiological
- Expectation - Genetics
- Learning - Circadian rhythms
- Disease states
Environmental - Gender
- Social interactions
- Stress
- Conditioned stimuli
Brain
Mechanisms

Behavior

Environment
Cycle of Psychological Addiction
Karakteristik Adiksi
• Ada perubahan pada fungsi fisiologis tubuh
• Ada gejala putus
• Ada toleransi
• Ada kekambuhan

• Sering disertai dengan gangguan psikiatri


Tanda-tanda terjadinya adiksi
• Obsesi
• Kehilangan kontrol
• Mengesampingkan konsekuensi negatif
• Menyangkal
Perubahan yang terjadi pada otak
• kurang sensitif terhadap rewards normal
• penurunan volume substansia grisea pada
korteks singulat anterior kiri, korteks singulat
posterior kiri, insula kiri, girus lingual kiri, dan
korteks prefrontal dorso lateral
• hiperaktivitas pada area korteks prefrontal
dorsolateral dan amigdala
• Perubahan struktur berlangsung tahunan namun
perubahan fungsi berlangsung 3-4 minggu
Area dari Otak Besar

http://mindblog.dericbownds.net/2006/06/brain-during-normal-awareness-absence.html
Tahapan Yang Dialami Neurotransmiter

(diambil dari http://rinaherowati.files.wordpress.com/2012/03/materi-pokok-vi.pdf)


Penyubur adiksi
• Ko-dependensi : adiksi terhadap pasien adiksi
 merasa bertanggungg jawab untuk
memenuhi kebutuhan pasien adiksi dan
mengorbankan kepentingan dirinya sendiri.
• Pemungkin : orang-orang yang secara sadar
atau tidak melindungi pasien adiksi dari
konsekuensi tindakannya.
Terapi adiksi internet
• Penelitian masih terbatas
• Penanganan co-morbiditas
• CBT
• Twelve steps
• Wawancara motivasi
Stages of Change
Permanent exit

maintenance Relapse
&
recycling

Action
Precontemplation
START

preparation
Contemplation

Temporary exit

24 Dari : Prochaska & Diclemente


Relapse Prevention: Specific Intervention Strategies
Self-Monitoring
¤ Mediation, Contract to limit
Inventory of Relaxation Training, extent of use
Drug-Taking Situations Stress Management ¤
¤ ¤ Reminder Card
Drug Taking Efficacy-Enhancing (what to do if
Confidence Imagery you have slip)
Questionnaire

Decreased
Ineffective Self-Efficacy
High-Risk ¤ Abstinence
Situation Coping Lapse Violation Effect
Positive
Response
Outcome
Expectancies

Description of Cognitive
Past Relapses Restructuring
¤ Situational (a lapse is a mistake:
Relapse Fantasies Education about coping vs.
Competency Test immediate vs.
¤ delayed effects
Coping-Skill ¤
Training Decision Matrix
¤

Anda mungkin juga menyukai