Anda di halaman 1dari 6

Pilar ke-10 : Demokrasi yang Berkeadilan

Sosial
Sistem demokrasi diterapkan dengan cita-cita menciptakan keadilan sosial
bagi seluruh rakyat Indonesia.
• Secara Penyelenggaraan
Bertujuan agar tingkat kesenjangan menurun
• Secara Prinsip
Tidak ada yang diistimewakan
• Keadilan berarti adanya Persamaan Hak, sesuai pasal 27 dan 31
-Persamaan kedudukan di di dalam hukum dan pemerintahan
-Kewajiban menjunjung hukum dan pemerintahan
-Hak yang sama atas pekerjaan dan penghidupan yang layak
-Setiap warga negara berhak mendapat pengajaran
contoh penerapan konkret dari demokrasi yang berkeadilan sosial yang
diterapkan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara diantara lain :
• Pemerataan pelayanan kesehatan
• Pemerataan proses pendistribusian bantuan dana atau subsidi dari
pemerintah pusat.
• Masyarakat harus menggunakan hak miliknya dengan tidak
bertentangan dan merugikan kepentingan umum.
• Pemilu dilaksanakan dengan asas Keadilan
Pengertian Pemilu
• Menurut Ali Moertopo
• Menurut
• Suryo Untoro
• Dalam Pasal 1 ayat (1) UU No.22 Tahun 2007 tentang
Penyelenggaraan Pemilihan Umum
• Secara Umum
Asas Pemilu
Pemilihan umum di Indonesia menganut asas “Luber dan Jurdil”.
Adapun yang dimaksud dengan asas“Luber dan Jurdil” dalam pemilu
menurut UU No. 10 tahun 2008, yakni :
1. Langsung
2. Umum
3. Bebas
4. Rahasia
5. Jujur
6. Adil
Alasan Indonesia Menggunakan Pemilu
Indonesia merupakan negara yang menganut sistem demokrasi, sehingga
Indonesia menggunakan pemilu dalam memilih wakil-wakilnya di kursi
pemerintahan. Selain itu, Pemilu dinilai begitu penting, karena terdapat
banyak manfaat dari pelaksanakan pemilu. Berikut manfaat dari pemilu.
• Pemilu merupakan sarana untuk membentuk perwakilan politik.
• Pemilu merupakan sarana untuk melakukan penggantian pemimpin secara
konstitusional
• Pemilu merupakan sarana bagi pemimpin politik untuk memperoleh
legitimasi.
• Pemilu merupakan sarana partisipasi politik masyarakat untuk turut serta
menetapkan kebijakan publik
• Dengan adanya penyelenggaraan pemilu maka diharapkan
dapat mewujudkan kondisi negara yang kondusif, aman dan terkendali
Kondisi Demokrasi Indonesia Saat Ini
• Indonesia mengalami masa ‘demokratisasi gelombang ketiga’ bersama
Malaysia, Filipina dan Thailand.
• Demokrasi di Indonesia semenjak kelahirannya terus bertransformasi ke
arah yang lebih baik hingga sekarang
• Kedewasaan demokratisasi Indonesia hari ini tidak lepas dari dukungan
pihak internasional dan upaya Indonesia sendiri dalam memainkan peran
dan mempertahankan identitasnya sebagai negara demokrasi di ranah
internasional
• Dibanding negara lain, Indonesia telah memiliki landasan yang kuat sebagai
negara demokrasi.
• Pemilu sebagai suatu aktivitas demokrasi di Indonesia sering dikritisi
karena dianggap menimbulkan konflik dimana-mana

Anda mungkin juga menyukai