Anda di halaman 1dari 27

PEMERIKSAAN RADIOLOGI

PADA
PENYAKIT THT - KL
07052015
BLOK IX
20 April - 29 Mei 2015
• Penyakit-2 pada :
Telinga ; Hidung ; Tenggorokan – Kepala dan Leher

tidak semua kelainan dapat dilihat pada pemeriksaan Radiologi


Modalitas yang dipakai :
X ray
CT Scan
MRI
• Fungsi SPN :
- membentuk bertumbuhan wajah
- mengatur kondisi udara pernapasan
- mempertahankan suhu alat-2 dalam ( otak,orbita )
- membantu keseimbangan kepala
- membuat resonansi suara
- ikut memproduksi mukous
• S Maksilaris ;
• S Frontalis ;
• S Edmoidalis bermuara di meatus medius , pada hiatus semilunaris
diantara konka superior dan inferior
. S Frontalis
S Spenoidalis bermuara di meatus superior di R hidung
• S Maksilaris ;
VOL = 15 CC
Berhubungan dg : orbita
Gigi M2 atas
duktus naso lakrimalis
. S Edmoidalis :
terletak antara hidung dan mata, berbentuk spt sarang tawon
berhubungan dg : fosa kranii anterior ( L Kribosa)
orbita ( L papirasea 0
N . Opticum
a; v dan nervus
• S Frontalis :
bisa terbentuk, bisa tidak terbentuk
tidak simetris
bermuara di infundibulum
val 7 cc
berhubungan dengan : Fosa kranii
orbita
• S Spenoidalis :
berhubungan dengan : s kavernosa pd basis kranii
gld , Pituitari
kiasma optikum
Tr olfaktorius
a. Basilika
vol 7 cc
• PEMERIKSAAN Radiologi:
X Ray :- Foto kranium Posisi : Antero - Posterior
Lateral
Waters
Cadwell
CT Scan Kepala posisi : aksial
koronal
MRI : Utk : Tuba Eustachius
Vestibulum
• Kelainan :
Infeksi : - Rhinitis ; Faringitis ; Tonsilitis ; Laringitis ( tak perlu Pem Ro )
- Sinusitis
- Mastoiditis
- Absces Retrofaring
Tumor : - Ca . Nasofaring
- Tumor-2 Hidung . Leher
Kelainan -2 lain
• SINUSITIS :
Infeksi pada sinus (s,Maksilaris , s Frontalis, s sfenoidalis ,
S. ethmoidalis )
Sinus = yaitu rongga fisiologis pada tulang , yang berisi udara
yang berhubungan dengan rongga hidung ,
dengan dilapisi mukosa seperti hidung ,
yang salah satu fungsinya sebagai
resonantor suara.
sering mengalami infeksi, sbg perluasan infeksi dari hidung
• Klinis Sinusitis mempunyai gejala:
- pilek-2 lama
- kadang-2 pilek dg ingus berdarah / warna coklat
- pusing , rasa berat dikepala /sebagian kepala
- sakit tekan di darah pipi
- pasien mencium bau / napas ber-bau
- suara sengau / berubah
- test iluminasi (+)
• Radiologi :
• Foto Waters dan face bone lateral :
- penebalan mukosa sinus
- kesuraman/perselubungan homogen/tak homogen,
uni / bilateral
- ada air fluid level ( kadang-2 )
- penebalan mukosa dengan sklerotik ( kronis)-- fibrosis
• Yang menyebabkan kesuraman sinus , yang lain :
kista retensi yg luas
polips yg mengisi sinus
polips antro koanal
massa di kavum nasi yg menyumbat sinus
muko kel
tumor
• MASTOIDITIS :
- Radang / infeksi mastoid
- Biasanya merupakan ekstensi dr OMA/C
- terjadi supurasi & distruksi sel udara dan piramid os petrosum
- terjadi absces mastoid
• Pemeriksaan Radiologi :
Foto : proyeksi Schuller
proyeksi Owen
proyeksi Chausse
• GAMBARAN RADIOLOGIK ;
- Perselubungan homogen sel udara mastoid
- demineralisasi dan destrksi trabekulae
- erosi sinus plate
- pneumatisasi mastoid tak terjadi
- throboflebitis
- lesi intra kranial.
• Foto toune
KELAINAN RETRO PHARYNX :
- Absces sering terjadi
- Tumor
Pemeriksaan :
- Foto leher lateral :
- tampak pendesakan trachea ke anterior
- retro faringeal space melebar
• Ca Nasofaring :
lesi primer di nasssofaring (kecil) -- dideteksi terlambat
lesi yang mudah dideteksi ; adalah pembesaran l.n. Leher
sebagai tumor metastase di l.n. Regional
pemeriksaan : CT Scan leher dg kontras
terlihat massa tumor di leher tak simetris
terapi : radiasi
• KORPUS ALIENUM ;
Sering terjadi kecelakaan , menelan benda asing ( anak-2)
 ke esofagus  lambung  usus
dibuat foto dada / abdomen
Tersedak : benda asing ke laring  trachea  bronkus
benda asing lusens ---- laringos kopi / bronkoskopi
opak ------ X ray
( koin , kelereng , jarum pentul )
• Terima kasih. .

Anda mungkin juga menyukai