Anda di halaman 1dari 11

ANALISIS HIGIENE DAN SANITASI

LINGKUNGAN KERJA PADA


PEKERJA RUMAHAN INDUSTRI SEPATU

KELOMPOK 6

 CHAIRUL MUTAMAM 16011068


 DEDI PRASETYO 16011028
 EKI SISWIYONO 16011024
 M.ERIZAL 16011201
 MEI CINDY MUSTIKA 16011107
 TAMIM HEYCAL 16011150
 TRI HUTARI 16011158
HOMEWORKER
Industri yang sebagian besar
aktivitasnya berbasis di luar pabrik, yaitu
pada rumah tinggal atau ditempat lain yang
dipilih oleh pekerjanya, di Indonesia,
home-worker diterjemahkan menjadi
Tenaga Kerja Rumahan atau Pekerja
Rumahan
HYGIENE LINGKUNGAN

Higiene lingkungan kerja merupakan ilmu


dan seni yang mencurahkan perhatian pada
pengenalan, evaluasi dan kontrol faktor
lingkungan dan stres yang muncul di tempat kerja
yang mungkin menyebabkan kesakitan,
gangguan kesehatan dan kesejahteraan atau
menimbulkan ketidaknyamanan pada tenaga
kerja maupun lingkungannya.
SANITASI LINGKUNGAN KERJA

Sanitasi tempat kerja merupakan


usaha dari kesehatan masyarakat yang
ditujukan pada masyarakat pekerja.
Sanitasi tempat kerja sama halnya dengan
sanitasi Lingkungan perumahan untuk
memenuhi kebutuhan pokok pekerja baik
dari segi kebersihan maupun kenyaman
pekerja.
Berdasarkan penelitian yang dilakukan
oleh Lin Lean Lim berjudul Hubungan Kerja
dan Kondisi Kerja di Sebuah Rantai
Pasokan Rotan IKEA (pekerja rumahan)

Banyak para pekerja mengalami keluhan dan


juga cedera yang serius, secara umum yang
sering dialaminya berupa :
• Nyeri punggung dan linu
• Sakit kepala
• Kelelahan
• Muntah serta sesak nafas
berdasarkan penelitian Qoni mulia
sagita dkk (sanitasi lingkungan pada
pekerja rumahan pembuat sepatu,
semarang) , Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Diponegoro,
Sebesar 38 responden (57,6%)
mengalami keluhan akibat kerja
kompleks. Sedangkan sebanyak 28
responden (42,4%) mengalami keluhan
akibat kerja simpel
Keluhan akibat kerja rumahan pembuatan
sepatu

1.Kompleks
- sesak nafas
- sakit kepala
- nyeri punggung atas dan bahwa
- nyeri mataa dan tangan kapalan
2.Simple
- mual atau muntah
- gatal2
Penyebab keluhan pada pekerja rumahan

Keluhan akibat kerja merupakan keluhan-


keluhan yang disebabkan oleh kondisi dan
lingkungan kerja yang tidak memenuhi
persyaratan kesehatan yang berdampak pada
kesehatan pekerja. Dan juga pengaruh didalam
lingkungan kerja yang mana didalamnya terdapat
banyak pekerja, dan keluhan bisa dipengaruhi
beberapa hal seperti :
 Umur pekerja
 Lamanya bekerja (melebihi 8 jam/hr)
 Ventilasi rumah
 Dinding rumah/suhu dalam rumah
 Pencahayan dalam rumah
 Kepadatan hunian/ pekerja
 Kurangnya penggunaan APD
Cara pengendalian
 Pekerja harus memperhatikan kesehatan
 Pekerja harus selalu memperhatikan
kondisi lingkungan baik itu pencahayan,
ventilasi serta tempat untuk bekerja
 Pekerja harus lebih memperhatikan
penggunaan APD terutama dalam hal
pembuatan sepatu seperti sarung tangan
dan masker.
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai