Anda di halaman 1dari 7

JOUR NA L SHA RING

Empowerment
KELOMPOK 3
A.15.2
Ayudita Handayaningtyas (22020115120023)
Devi Ridha Rossela (22020115120033)
Fatia Zulfa (22020115120038)
Dian Ayu Cahyaningsih (22020115120060)
Banis Rihadatul Afifah (22020115130075)
Arief Setya Adi (22020115130087)
Aulia Lusda Farah Zahra (22020115140070)

RPA Su m m e r 20 20
WHAT IS
EMPOW ERMENT?
Berdasakan penelitian yang dilakukan Linda dan
Anne tentang Application of an empowerment model
to improve civility in nursing education,
pemberdayaan diartikan sebagai “proses
interpersonal yang menyediakan sumber daya,
peralatan, dan lingkungan untuk mengembangkan,
membangun, meningkatkan kemampuan dan
efektivitas orang lain sehingga dapat mencapai
tujuan individu dan sosial”.

RPA Su m m e r 20 20
MANFAAT EMPOWERMENT
Model pemberdayaan dapat digunakan untuk meningkatkan
kesopanan dalam pendidikan keperawatan. Yakni dengan
menerapkan masing-masing komponen model pemberdayaan dalam
keperawatan

Komunikasi Kolegialitas Otonom i Akuntabilitas

RPA Su m m e r 20 20
•Hal ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Singh dkk,
tentang Concept of nursing emp o we rme nt yang menunjukkan
bahwa pemberdayaan juga bisa diterapkan di profesi keperawatan.

•Hal tersebut dimaksudkan supaya perawat di rumah sakit


memahami dan merasakan pemberdayaan yang mempengaruhi
persepsi peran mereka, kepuasan kerja, dan produktivitas dalam
hal kemampuan untuk melaksanakan beragam tanggung jawab
mereka.

RPA Su m m e r 20 20
•Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh
FAKTOR YANG Fitzpatrick, Joyje J et al tentang Emergency Care
MEMPENGARUHI Nurses : Certification, Empowerment, and Work-
Related Variables menunjukkan bahwa tingkat
EMPOWERMENT pemberdayaan perawat salah satunya dipengaruhi
sertifikasi yang dimiliki.

Perawat yang memiliki sertifikasi memiliki tingkat


pemberdayaan yang lebih tinggi, seperti pada
misalnya pada perawat kritis yang menunjukkan
hasil bahwa keinginan untuk meninggalkan
pekerjannya itu lebih rendah.
REFERENCES

Fitzpatrick, Joyje J et al. Emergency Care Nurses : Certification,


Empowerment, and Work-Related Variables. Journal of Emergency
Nursing. 2014. 40(2)37-43

Shanta Linda L, Eliason Anne R.M. (2014). Application of an


empower ment model to improve civility in nursing education. Nurse
Education in Practice, (14), 82-86.

Singh, B. M., & Chatterjee, C. K. (2015). Concept of nursing


empowerment. International Journal of Science and Research (IJSR),
6 (8).

RPA Su m m e r 20 20

Anda mungkin juga menyukai