Anda di halaman 1dari 9

Jajanan Sehat

Apa itu Jajanan Sehat ?

Jajanan yang bersih, aman, sehat, bergizi, dan tidak


mengandung zat-zat yang berbahaya.
Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

1. Kenali dan pilih pangan yang aman

Pangan bebas dari bahaya biologis, kimia dan benda


lain.

Pilih pangan yang bersih, yang telah dimasak, tidak


bau tengik, tidak berbau asam.

Membeli pangan di tempat yang bersih


Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

2. Jaga kebersihan

Mencuci tangan dan


peralatan makan dengan
sabun dan air mengalir
Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

3. Baca label dengan seksama

Perhatikan nama jenis


produk, tanggal kadaluwarsa
produk, komposisi dan
informasi nilai gizi
Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

3. Baca label dengan seksama

Jika pangan berlabel, pilih


yang memiliki nomor
pendaftaran (P-IRT/MD/ML)

Jika pangan tidak berlabel,


pilih yang kemasannya dalam
kondisi baik
Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

4. Perhatikan warna, rasa dan aroma

Hindari makanan dan minuman yang


berwarna mencolok, rasa yang terlalu
asin, manis, asam, dan atau aroma yang
tengik
Bagaimana Memilih Jajanan Sehat ?

5. Perhatikan pembungkus atau kemasannya

Hindari jajanan panas yang dibungkus denganplastik daur


ulang atau stereofoam. Suhupanas akan mencairkan residu
beracun yang terdapat dalam plastik daur ulang maupun
stereofoam tersebut
Bagaimana Agar Anak Terhindar dari Jajanan Tidak
Sehat ?
1. Biasakan Sarapan

2. Membawa Bekal

3. Berikan penjelasan kepada anak


cara memilih jajanan yang sehat

Anda mungkin juga menyukai