Anda di halaman 1dari 15

Lembar Kerja Mahasiswa

(LKM)
SISTEM OTOT
Anggota kelompok
 Evi Erviana
 Laurenz Mega
 Naily Adniya Rochmy
 Rizqi Fajar Pangayoman
 Tiara Chairunnisa Zein
1. Jelaskan protein (kontraktil)
yang menyusun otot!
 Protein kontraktil otot terdiri
dari filament tipis dan tebal.
 Filamen tipis → Aktin,
tropomiosin dan troponin sebagai
satu kesatuan unit fungsional
 Filamen tebal→ myosin dan
beberapa jenis protein antara lain
C-protein.
 Protein kontraktil lainnya adalah
tropomyosin, yang terdiri dari
dua rantai helix.
2. Teori kontraksi otot yang diterima pada
saat ini adalah teori pergeseran filamen
(slinding filament theory). Jelaskan bagaimana
prosesnya!
 Proses kontraksi otot :
 Impuls →sinaps dan serabut otot
dipenuhi oleh asetil kolin→filamen
tipis (aktin) memiliki sifat
aktif→Kepala miosin (filamen
tebal) segera bergabung dengan
filamen tipis tepat pada sisi
aktif→otot pun berkerut.
 Proses ini memerlukan ATP yang
diambil dari sekitarnya
3. Jelaskan kontraksi sel otot mengikuti
fenomena “all or none” sedangkan kontraksi
otot rangka tidak demikian!

Arti dari prinsip semual sel otot berkontraksi dengan “all or


none” adalah jika sel otot mendapat stimulus kuat, maka sel
otot akan berkontraksi dengan maksimal, sedangkan jika
stimulusnya sedikit (di bawah subminimal) maka tidak akan
terjadi kontraksi sama sekali.
4. Jelaskan peranan ATP dan
fosfagen dalam kontraksi otot!

Sebagai bahan sumber energi pada proses kontraksi pada


otot.

ATP diurai menjadi Phosphate inorganic (Pi) dan ADP, maka


akan dilepaskan sejumlah energi, energi itulah yang nantinya
akan digunakan dalam proses kontraksi otot.
5a. Jelaskan perbedaan struktur otot polos
dan otot lurik!
 Struktur otot polos :
 Tidak memiliki garis melintang
seperti pada otot skeletal.
 Bentuk dari sel otot polos yaitu
seperti gelendong
 Struktur otot lurik :
 Tersusun sel panjang
berbentuk serabut yang tida
memiliki cabang (muscle fiber)
 Adanya pembuluh darah, saraf,
dan jaringan ikat dalam jumlah
sedikit
5b. Apa yang dimaksud dengan twitch
contraction, gelombang sumasi dan tenatus?

• Twitch contraction (kontraksi tunggal) adalah kemampuan otot


untuk merespon stimulus dimana umumnya otot, khususnya otot
rangka berkontraksi sebagai akibat dari adanya stimulus oleh
saraf.
• Gelombang sumasi adalah hasil dari penjumlahan antara dua otot
yaitu sumasi unit motor berganda dan sumasi gelombang. Sumasi
unit motor (Multiple Motor Unit Summation) terjadi jika lebih
banyak unit motor yang dirangsang untuk berkontraksi secara
stimultan pada otot.
• Tenatus terjadi apabila frekuensi stimulasi (sumasi gelombang)
menjadi demikian cepat sehingga tidak ada peningkatan frekuensi
yang lebih jauh lagi yang akan menyebabkan peningkatan tegangan
kontraksi dan mencapai tenaga terbesar yang dapat dicapai oleh
otot.
6a. Prinsip “all or none” selain dikenal pada
pembentukan potensial aksi sel saraf juga pada
kontraksi sel otot. Jelaskan prinsip “all or
none” disertai grafik pada sel otot lurik.
• Apabila sel otot diberi stimulus
yang mencapai ambang atau di
atas ambang, maka sel otot
tersebut akan berkontraksi
secara maksimal.
• Apabila sel otot diberi stimulus
dibawah ambang, maka tidak akan
menghasilkan kontraksi sama
sekali. Namun apabila stimulus
bawah ambang tersebut
dikenakan secara terus menerus
dengan cepat, maka sel otot akan
dapat berkontraksi.
6b. Jaringan otot (biasa disebut otot) tidak
mengikuti prinsip “all or none” tetapi mengikuti
kontraksi bertingkat. Jelaskan disertai
gambar!
• Setiap jaringan otot disarafi
oleh beberapa saraf motor.

• Bila satu saraf motor diaktifkan,


maka semua sel-sel otot yang
disarafi akan berkontraksi
secara simultan.
7b. Apa yang dimaksud motor unit? Jelaskan!

• Motor unit merupakan unit


fungsional kontraktil yang terdiri
dari satu motor neuron
myelinated α dan semua serat
otot menerima inervasi dari
neuron ini.
8a. Jelaskan perbedaan antara otot rangka,
otot polos unit tunggal, otot polos unit jamak
dan otot jantung

• Terletak pada susunan serabut otot tersebut


• otot lurik →lurik serabut ototnya memiliki ukuran panjang
dan saling melekat satu sama lain
• Otot polos → ukuran serabut yang lebih pendek dibandingkan
dengan otot lurik, dan pada otot jantung serabut otot yang
satu dengan yang lainnya saling terhubung
8b. Jelaskan mengapa otot jantung tidak
mudah lelah seperti otot rangka?

• Memiliki periode refraktor yang lebih lama dibandingkan


dengan otot rangka.
• Periode refraktor terjadi saat terjadinya fase repolarisasi.
• Repolarisasi ini terjadi dalam 3 fase.
1) repolarisasi singkat
2) Plateu
3) repolarisasi final
Any question?
Our Agreement
I have read the class rules and agree
to follow them.

____________________________
Student Name and Signature

Anda mungkin juga menyukai