Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN STASE

MOHAMMAD ALI ALVIN


1808436229
IDENTITAS
Nama : Andreano Misnuri
Umur : 3 Tahun 5 Bulan
Tanggal lahir: 09-06-2015
Jenis kelamin : Laki-laki
Alamat : Indragiri Hilir
Tanggal Masuk RS : 06-12-2018
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG
Keluhan Utama : Pasien tidak mau makan sejak 1 minggu SMRS

3 tahun yang lalu, ketika pasien berumur 6 bulan, pasien di


diagnosis Hirschprung Disease dan dilakukan operasi ileustomy
pada bulan Desember tahun 2015

2 Tahun yang lalu, pasien melakukan tindakan colostomy, ketika


pasien berumur 1,5 tahun, dilakukan pada bulan Januari 2017

Setelah operasi colostomy, terbentuk fistula pada bagian perut


sebelah kiri pasien, dan mulai menutup pada bulan September
2018.

2 bulan SMRS pasien mengeluhkan tidak mau makan selama


seminggu dan BAB tidak lancar, pasien segera dibawa ke RSUD
Arifin Ahmad dan dirawat inap sampai sekarang.

Ketika di rawat pasien mengeluhkan kulitnya gatal dan mengelupas


hingga merah, terdapat bengkak pada kaki dan tangan pasien.
PEMERIKSAAN FISIK
Keadaan Umum : Tampak sakit
BB : 8 kg
sedang
Panjang Badan : 82 cm
Kesadaran : Composmentis
Lingkar Kepala : 42 cm
HR : 102 x/menit
RR : 22 x/menit Status Gizi : Buruk
Suhu : 36,5
Status Lokalis
Inspeksi : Terdapat post op tutup
colostomy ditutupi perban
Distensi Abdomen (+), perut
cembung
Auskultasi : BU (+) 4x/menit
Palpasi : Nyeri tekan (-), massa (-)
Perkusi : Hipertimpani pada
seluruh kuadran
Ekstremitas : DBN
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Pemeriksaan Radiologi
Laboratorium
(22-12-2018) Barium Enema Anak
Hb : 6,6g/dl Kesan : a. Gambaran
Leukosit : 4,69 Ul Megacolon
Trombosit : 440.000 Ul b. Fistula pada
Hematokrit : 19,8% Rectum
(17-12-2018)
Albumin : 1,6 g/dl
(19-12-2018)
Albumin : 2,2 g/dl
(29-12-2018)
Albumin ; 2,3 g/dl
(02-12-2018)
Albumin : 2,8 g/dl
Diagnosis : Hischprung Associated
Enterocolitis dengan Hipoalbumin
Farmakologi :
Cefadroxil Syr 2 x 5cc
Ambroxol Syr 3 x 5 cc
Aminofusin Fed 8 x 30 cc
Inf Ka En 3A
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai