Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN KASUS

ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN GANGGUAN


SISTEM HEMATOLOGI: ANEMIA DI RUANG NUSA INDAH ATAS
RSUD DR. SLAMET GARUT

Di susun oleh
Nur Gesti 201FK01007

3A

PROGRAM STUDI DIPLOMA III KEPERAWATAN


FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS BHAKTI KENCANA
BANDUNG

2023
I. PENGKAJIAN
Data diambil tanggal : 12 Januari 2023

Ruang rawat/kelas : Nusa Indah Atas / III

No. Rekam medik : 01342733

IDENTITAS ANAK IDENTITAS ORANG TUA


Nama : An. K Nama ayah : Tn. H

Tanggal lahir : 22/09/2021 Nama ibu : Ny. N

Jenis kelamin : Perempuan Pekerjaan ayah/ibu : Buruh

Tanggal MRS : 09 Januari 2023 Pendidikan ayah/ibu : SD

Alamat : Cimencek RT 07/RW 04 Agama : Islam

Diagnosa medis : Anemia Suku/bangsa : Sunda

Sumber informasi : orangtua klien Alamat : Cimencek RT 07/RW 04

RIWAYAT KEPERAWATAN
a. Riwayat Keperawatan Sekarang

Keluhan Utama Sebelum Masuk RS

Ibu klien mengatakan anak nya mengalami BAB cair disertai Demam. Pasien
hanya minum Asi dan tidak pernah makan secara rutin (dicoba makan selalu
muntah) sejak 1 bulan SMRS pasien tidak makan sama sekali karena selalu
muntah.
Riwayat Penyakit Saat Ini

Pada saat dikaji ibu klien mengatakan anak nya terlihat lemas.

b. Riwayat Persalinan
 Antenatal :

Ibu pasien mengatakan selama kehamilan selalu rutin melakukan


pemeriksaan ke Bidan.

 Natal :

Ibu pasien mengatakan saat persalinan secara normal tetapi prematur


dengan usia kehamilan 28 – 31 minggu dengan BB hanya 1.2 Kg

 Postnatal :

Ibu pasien mengatakan kondisi bayi lahir prematur dengan BB hanya


1.2 Kg dan mengalamai Ikterus Neonatrum dirawat dirumah sakit
dimasukan ke dalam Inkubator.
c. Riwayat Keperawatan Sebelumnya
a. Riwayat Kesehatan Ibu

Ibu pasien mengatakan tidak memiliki penyakit berat ataupun penyakit


keturunan.

b. Riwayat Kesehatan Keluarga


Ibu pasien mengatakan bahwa keluarganya tidak ada yang mempunyai penyakit
keturunan seperti diabetes melitus, jantung, dan penyakit keturunan lain nya.

3. Riwayat Nutrisi
Status Nutrisi :
Ibu pasien mengatakan anaknya jika makan susah karena setiap makan selalu
dimuntahkan.
4. Riwayat Immunisasi

NO Jenis immunisasi Waktu pemberian Reaksi setelah pemberian


1. BCG Lengkap
2. DPT (I,II,III) Lengkap
3. Polio (I,II,III,IV) Lengkap
4. Campak Belum
5. Hepatitis Lengkap

5. Riwayat Tumbuh Kembang

a. Pertumbuhan Fisik

1) BB saat ini : 5,6 kg TB : 73 cm LLA : 17,5 cm

2) BB lahir : 1,5 kg

3) Tumbuh gigi susu

b. Perkembangan Tiap tahap Usia Anak Saat

1) Berguling : 4 bulan

2) Duduk : 5 bulam

3) Merangkak : belum bisa

4) Berdiri : belum bisa


5) Berjalan : belum bisa

6) Senyum kepada orang lain pertama kali : 2 bulan

7) Bicara pertama kali : Belum

8) Berpakaian tanpa bantuan : Belum


6. Riwayat Nutrisi

1) Pemberian ASI

a) Pertama kali disusui : 2 hari setelah lahir

b) Cara pemberian : setiap kali menangis terjadwal

c) Lama pemberian : rencana sampai umur anak 6 bulan

2) Pemberian Susu Formula

a) Alasan pemberian : -

b) Jumlah pemberian : -

d) Cara pemberian : setiap kali menangis terjadwal

3) Pola Perubahan Nutrisi Tiap Usia Sampai Saat Ini.


Usia Jenis Nutrisi Lama Pemberian
1. 0 – 6 Bulan ASI Sampai bayi kenyang
2. 6 – 12 Bulan Mpasi Sampai kenyang
3. Saat ini Nasi sayur lauk pauk Sampai kenyang

7. Genogram

OBSERVASI DAN PENGKAJIAN FISIK (BODY OF SYSTEM)

Keadaan Umum : Pasien terlihat lemah

TD : - mmHg N : 108 x/mnt S : 37 OC RR : 30 x/mnt SpO : 99%

1. Pernapasan

a. Bentuk dada : simetris

b. Pola nafas : pernapasan normal

c. Retraksi otot bantu nafas : tidak ada

d. Perkusi thorax : resonance

e. Alat bantu pernapasan : tidak ada

f. Batuk : ada

2. Kardiovaskuler

a. Irama jantung : teratur


b. Pulsasi : teratur

c. Bunyi jantung : lupdup, tidak ada suara tambahan

d. Capillary Refill Time (CRT) : ada tidak ada

3. Persyarafan

a. Kesadaran : compos mentis

b. Reflek-reflek :

Menghisap : ada tidak, jelaskan

Menoleh : ada tidak, jelaskan

Menggenggam : ada tidak, jelaskan

Moro : ada tidak, jelaskan

c. Istirahat tidur : ibu klien mengatakan klien tidur dari jam 8.30 hingga
pukul 7 pagi

4. Gentourinaria

a. Bentuk alat kelamin : simetris, labia mayora menutupi labia minora

b. Urethae : lubang urin pada posisi yang sesuai

c. Kebersihan alat kelamin : bersih

d. BAK : Pakai Pampers Warna : kuning urin konsistensi: cair

5. Pencernaan

a. Mulut

Mukosa mulut : lembab

Bibir : lembab, tidak pecah-pecah

Kebersihan rongga mulut : bersih

b. Abdomen

Bentuk : simetris, bulat

Bising usus : 10 x/menit

BAB : 1x/2hari Warna : kuning kecoklatan Konsistensi : padat


6. Muskuloskeletal dan Integumen

a. Kemampuan pergerakan sendi lengan dan tungkai : baik

b. Kekuatan otot : baik

5 5

5 5

c. Akral : hangat

d. Turgor kulit : < 2 detik

e. Kelembaban kulit : lembab

f. Lain-lain : warna kuku pucat.

7. Endokrin

a. Pembesaran kelenjar tiroid : tidak ada

b. Pembesaran kelenjar parotis : tidak ada

c. Hiperglikemi : tidak

d. Hipoglikemi : tidak

8. Penginderaan

a. Mata

Bentuk : simetris, tidak ada kotoran

Pergerakan bola mata : bola mata bergerak mengikuti objek

Pupil : pupil membesar dan mengecil saat diberi cahaya

Konjungtiva : anemis

Sklera : putih

Palpebra : tidak ada benjolan atau kelainan

b. Hidung

Bentuk : simetris, tidak ada luka

Lubang hidung : bersih

c. Telinga

Bentuk : simetris, terdapat daun telinga dan lubang telinga


Tulang rawan : terbentuk dengan sempurna

9. Aspek Psikososial

a. Ekspresi afek dan emosi : emosi stabil

b. Dampak hospitalisasi bagi anak : anak terkadang rewel atau menangis


saat dilakukan tindakan.

Dampak hospitalisasi bagi keluarga : tidak cemas

PEMERIKSAAN DIGNOSTIK

Tanggal 9 Januari 2023

PEMERIKSAAN HASIL FLAG SATUAN NILAI NORMAL

HEMATOLOGI

Hemoglobin 6.0 g/dL 11,5-13,5

Hematokrit 11 % 34-40

Jumlah leukosit 15.100 /mm3 5.000-14.500

Jumlah Trombosit 292.000 /mm3 150.000-440.000

Jumlah Eritrosit 1.13 Juta/mm3 4.11-5.95

GDS 116 Mg/dL < 140

Tanggal 11 Januari 2023

PEMERIKSAAN HASIL FLAG SATUAN NILAI NORMAL

HEMATOLOGI

Hemoglobin 10.7 g/dL 11,5-13,5

Hematokrit 31 % 34-40

Jumlah leukosit 5.010 /mm3 5.000-14.500

Jumlah Trombosit 170.000 /mm3 150.000-440.000

Jumlah Eritrosit 3.53 Juta/mm3 4.11-5.95

THERAPY
Nama Obat Dosis Cara Pemberian
Infus D5 ¼ Ns Intravena
Cefotaxime 2 x250 mg Intravena
Zinc 1 x 20 ml Peroral
II. KLASIFIKASI DAN ANALISA DATA

Nama pasien : An. K No rec : 01342733


Tgl Kelompok Data Kemungkinan Masalah Diagnosa Keperawatan Ttd
Penyebab Mhs
12/01/2023 DS : Kurang bahan baku (D.0019) Defisit Nutrisi Gesti
(D.0019) Defisit Nutrisi kurang
Ibu Pasien mengatakan pembuat sel darah
dari kebutuhan b.d keeangganan
anaknya jika makan selalu
untuk makan
dimuntahkan. Anemia

DO : Anoreksia
BB : 5,6 Kg
Pasien terlihat lemas Defisit Nutrisi
Makan hanya dihabiskan ½
porsi.
Konjungtiva Anemis
Warna kuku Pucat
12/01/2023 DS : Kurang bahan baku (D. 0056) Intoleransi Gesti
(D. 0056) Intoleransi
Ibu pasien mengatakan anak pembuat sel darah Aktivitas
Aktivitas berhubungan
nya lemas.
dengan kelemahan
Anemia
DO :
- Pasien hanya tertidur
Lemas
saja

Intoleransi Aktivitas
III. RENCANA DAN TINDAKAN KEPERAWATAN
Tgl Diagnosa Tujuan dan Rencana Tindakan Rasional Ttd
Keperawatan Kriteria Hasil Mhs
12/01/2023 (D.0019) Defisit Setelah dilakukan 1. Identifikasi Status Nutrisi 1. Mengetahui kekurangan nutrisi Gesti
Nutrisi kurang dari tindakan keperawatan 2. Monitor Berat Badan 2. Membantu dalam mengidentifikasi
kebutuhan b.d 3x24 jam diharapkan
malnutrisi protein kalori
keeangganan untuk Nutrisi pasien
makan. terpenuhi. 3. Monitor asupan makanan 3. Mengidentifikasi
ketidakseimbangan nutrisi
DS : Kriteria Hasil :
4. Menambah asupan nutrisi
Ibu Pasien - Pasien tidak 4. Anjurkan makan sedikit tapi
memuntahkan sering
mengatakan
makananya 5. Anjurkan makan selagi hangat 5. Meningkatkan nafsu makan
anaknya jika makan - BB meningkat 6. Berikan penkes makanan yang
6. Agar orang tua mengerti nutrisi
selalu dimuntahkan. - Pasien tidak dibutuhkan untuk anaknya
terlihat lemas yang dibutuhkan untuk anaknya.
- Makan
DO : dihabiskan 1
BB : 5,6 Kg porsi
- Konjungtiva an
Pasien terlihat
anemis
lemas - Warna kuku
Makan hanya merah muda
dihabiskan ½ porsi.
Konjungtiva Anemis
Warna kuku Pucat
12/01/2023 (D. 0056) Setelah dilakukan 1. beri aktivitas bermain 1. meningkatkan istirahat dan tenang
Intoleransi tindakan keperawatan pengalihan tetapi mencegah kebosanan
3x24 jam diharapkan 2. berikan tindakan kenyamanan
Aktivitas pasien mampu misalnya menimang musik 2. meminimalkan stress
berhubungan aktivitas.
dengan
kelemahan. Kriteria Hasil :
- Pasien tidak
DS : lemas
- Aktivitas pasien
Ibu pasien tidak hanya
mengatakan anak tertidur saja
nya lemas.

DO :
Pasien hanya
tertidur saja
IV. IMPLEMENTASI

Nama pasien : An. K No rec : 01342733


No Tanggal/Jam DP Tindakan Nama & Ttd
1 12/01/2023 1 - Memonitor berat badan
Hasil : BB tetap sama 5,6 Kg
1 - Memonitor Asupan makanan
Hasil : makan tidak dihabiskan
hanya ½ porsi dan selalu
1 dimuntahkan.
- Menganjurkan makan sedikit tapi
sering
Hasil : ibu pasien paham dan
1 mengerti dengan perawat yang
bicarakan. Gesti
- Memberikan pendidikan kesehatan
tentang nutrrisi yang dibutuhkan
anaknya
Hasil : ibu pasien paham dan
2 mengerti dan bisa mengulangi apa
yang perawata sudah jelaskan.
- Memberi aktivitas bermain
pengalihan
Hasil : pasien tidak minat untuk
bermain hanya tertidur saja
V. EVALUASI

Nama pasien : An. K No rec : 01342733


Tgl Diagnosa Evaluasi Ttd
Keperawatan Mhs
12/01/202 (D.0019) Defisit Nutrisi S: Gesti
3 kurang dari kebutuhan Ibu klien mengatakan anaknya masih selalu
b.d keeangganan untuk dimuntahkan jika makan
makan. O:
- BB : 5,6 Kg
- Pasien terlihat lemas
- Makan hanya dihabiskan ½ porsi.
- Konjungtiva Anemis
- Warna kuku Pucat
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi
12/01/202 (D. 0056) Intoleransi S : Ibu pasien mengatakan anak nya lemas. Gesti
3 Aktivitas berhubungan
dengan kelemahan.
DO :Pasien hanya tertidur saja
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan Intervensi

Anda mungkin juga menyukai