Anda di halaman 1dari 8

GAYA KEPEMIMPINAN DALAM ORGANISASI

Disusun oleh : Kelompok 8

Mutiara Ananda Tongku (7201220008)


-Penyaji-Membuat PPT-Mencari bahan-
Jerima Zebua (7202520005)
-Penyaji-
Siti Nurjannah Haibuan (7203520029)
-Penyaji-Membuat PPT-Mencari bahan
Eurica Immanuel Elfri br. Panjaitan (7203520001)
-Penyaji-Membuat PPT-
Ferdy Angga Sibaragiang (7203220027)
-Penyaji-Moderator-

SELAMAT
DATANG
Secara teoritis, banyak nama dan gaya kepemimpinan yang ditawarkan, yang kemudian
oleh Duncan diklasifikasikan menjadi 3 yang terdiri dari :

1. Otocratic Style ( Gaya otokratis/birokratik)

*Pemimpin banyak mempengaruhi atau menentukan perilaku bawahannya.


*Pemimpin banyak memperhatikan pencapaian tujuan, oleh karena ini gaya ini

2. Democratic style ( Gaya Demokratik)

*Gaya yang lebih banyak menekankan partispasi bawahan atau orang yang dipimpinnya
dalam menentukan suatu keputusan.
*Para bawahan diberikan kesempatan untuk menentukan apa yang akan dicapai dan
bagaimana mencapainya.
*Gaya kepemimpinan in berasumsi bahwa pikiran pendapat orang banyak jauh lebih
baik daripada pendapat diri sendiri

3. Laissez-faire style (Gaya bebas)

*Gaya kepemimpinan ini lebih banyak menekankan pada keputusan kelompok.


*Pemimpin akan menyerakan pengambilan keputusan kepada kepentingan
Kelompok,
BEBERAPA GAYA KEPEMIMPINAN

1. Teori Jack W. Duncan


Gaya kepemimpinan yang dibangun oleh Jack W. Duncan digambarkan
sebagai berikut :
2. TEORI LIKERT’S

a. Pemimpin kurang bahkan tidak percaya pada bawahan untuk dilibatkan dalam
membuat keputusan dan bila perlu manajer melaksanakan sebuah keputusan untuk
dilakukan oleh bawahan.

b. Dalam pola atau bidang yang telah ditentukan pihak bawahan dapat dilibatkan dalam
membuat keputusan, namun sanksi diterapkan secara saklek sebgai usaha untuk
mendorong bawahan bekerja dengan baik.

c. Pimpinan mempunyai kepercayaan dan keyakinan kepada bawahan untuk dilibatkan


secara partisipatif dalam membuat suatu keputusan-keputusan penting, dan komunikasi
secara twoway traflict antar pimpinan dan bawahan berjalan baik dan normal.

c. Pimpinan mumpunyai kepercayaan dan keyakinan penuh kepada para bahawan dalam
proses pembuatan keputusan yang penting dan yang strategis, dan hubungan antara
atasan dan bawahan berjalan secara persahabatan (colegial).
3. Teori Continuum dari Robert R. Tennenbaum

Teori yang dibangun Robert R. tannenbaum ini diberi nama Continnuum of


Leadership Pattern, yang dapat digambarkan sebagai berikut :
Gaya Kepemimpinan Yang Efektif

Menurut Efektif tidaknya gaya kepemimpinan seseorang ditentukan oleh 3 (tiga) faktor yang terdiri dari :
*Leader-member relation : menunjuk pada seberapa baik tingkat penngakuan yang diberikan oleh bawahan terhadap posisi pimpinan
*Task structure : Menunjuk atau mengacu pada seberapa besar tingkat pemahaman bawahan terhadap tugas-tugas mereka, apakah pekerjaan itu bersifat rutin dan telah teruraikan secara jelass, agar tidak membingungkan bawahan.
*Position power : Menunjuk pada posisi kewenangan formal yang dimiliki seorang pemimpin dalam menggerakkan bawahannya
Karakteristik Pribadi Pemimpin

1. Berpendirian teguh
2. Jujur
3. Integritas
4. Proaktif
5. Fleksibel
6. Komunikatif
7. Berfikiran terbuka
8. Cerdas
9. Percaya diri
10.Ev aluatif
11.Menginspriratif
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai