Anda di halaman 1dari 7

FASE

PENCERNAAN

KELOMPOK 7
ANISA TRIYA RAHMAVIANTI (202005020)
NUR LAILLY LUTHFIANA SHUKA (202005023)
TASA FAWZIAH SUDIBYO (202005022)
PROSES PENCERNAAN
Proses pencernaan melibatkan
pencampuran koreografi makanan
dengan getah
pencernanan (digestive juice) meliputi
asam kuat, garam empedu deterjen, dan
enzim aktif.
Tubuh kemudian memaksimalkan
penyerapan nutrisi yang dicerna. Setelah
zat-zat berguna
ini di serap,mereka di angkut melalui
system peredaran darah ke sel-sel, yang
menggunakannya untuk energi atau
sebagai molekul baru untuk
membangun dan
memelihara jaringan dan organ.
Memang, sistem pencernaan adalah
“makanan di atas
roda” tubuh.

AWESOME
SLIDE
FASE PENCERNAAN
Aktifitas sistem pencernaan
manusia
1. Ingesti : memasukkan makanan ke
dalam tubuh dan Mengalirkan
makanan sepanjang saluran
pencernaan
2. Digesti : memecah makanan menjadi
bagian-bagian yang lebih kecil baik Agenda
secara kimiawi maupun mekanis
3. Absorbsi : menyerap makanan dari
saluran pencernaan dipindahkan ke
Style
sistim kardiovaskuler dan limfa
untuk diedarkan ke seluruh tubuh
4. Defekasi : pengeluaran sisa makanan
yang tidak tercerna keluar tubuh..
FASE SEFALIK

01 Fase sefalik terjadi ketika kita berpikir,


melihat, atatu mencium makanan dan
hal ini menstimulasi pelepasan getah
lambung dan pergerakan lambung.

Agenda
FASE GASTRIK

02
Fase gastrik terjadi ketika makanan
berada dalam lambung dan keberadaan
makanan ini merangsang pelepasan
getah dan pergerakan lambung. Style
FASE INTESTINAL

03
Fase intestinal terjadi ketika makanan
memasuki duodenum.
THANK YOU
DO YOU HAVE ANY QUESTION ?

Anda mungkin juga menyukai