Anda di halaman 1dari 13

ORGANISASI &

KEPEMIMPINAN Oleh:

Alvin Esa Priatna


KETUA UMUM PW IPM BANTEN 2018/2020
ORGANIS
ASI
APA ITU
ORGANISASI?
Menurut KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia) organisasi adalah
kesatuan (susunan dan sebagainya) yang terdiri atas bagian-bagian
(orang dan sebagainya) dalam perkumpulan dan sebagainya untuk
tujuan tertentu.
ASPEK PENTING :
• Adanya tujuan tertentu yang ingin dicapai
• Adanya kerjasama yang terstruktur dari
MENURUT PROF. DR. MR. S. PRADJUDI sekelompok orang
ATMOSUDIRJO ORGANISASI ADALAH
• Adanya penetapan dan pengelempokkan
STRUKTUR TATA HUBUNGAN KERJA
ANTARA SEKELOMPOK ORANG pekerjaan yang terintegrasi
PEMEGANG POSISI YANG BEKERJA SAMA • Adanya keterikatan formal dan tata tertib yang
SECARA TERTENTU UNTUK BERSAMA-
SAMA MENCAPAI SUATU TUJUAN harus ditaati
TERTENTU YANG INGIN DICAPAI. • Adanya pendelegasian wewenang dan
koordinasi tugas-tugas
• Adanya unsur-unsur dan alat-alat organisasi
UNSUR-UNSUR
ORGANISASI
PERSON TUJUAN KERJASA
EL MA
Elemen paling penting dalam Target yang ingin dicapai oleh suatu Organisasi hanya dapat mencapai tujuan
organisasi dimana setiap personel organisasi, baik dari segi prosedur, bersama jika anggota melaksanakan tugas
memiliki level dan fungsinya program, pola hingga hasil akhir dari dan tanggung jawab mereka bersama.
masing-masing. pekerjaan organisasi

PERALATA LINGKUN SUMBER DAYA


N ALAM
GAN
Diperlukan sarana dan prasarana dalam Faktor ini sangat berpengaruh dalam Elemen penting yang harus
bentuk kelengkapan organisasi, seperti; suatu organisasi. dipenuhhi agar organisasi dapat
kantor/bangunan, material, uang, sumber Misalnya budaya sosial, kebijakan, berjalan dengan baik.
daya manusia dan lainnya. anggaran, regulasi dan kondisi Contohnya adalah; air, kondisi iklim,
ekonomi. dll.
JENIS - JENIS ORGANISASI
• BERDASARKAN SIFAT HUBUNGAN
PERSONAL:
ORGANISASI ORGANISASI NON-
FORMAL FORMAL
Organisasi yang diatur Organisasi yang terbentuk karena
hubungan yang bersifat pribadi,
secara resmi. seperti kesamaan minat atau
hobby.
JENIS - JENIS ORGANISASI
• BERDASARKAN TUJUAN:

ORGANISASI ORGANISASI NON-


PROFIT PROFIT
Tujuan organisasi tidak untuk
Tujuan organisasi adalah mencari keuntungan. Tujuan
untuk mencari keuntungan. utamanya adalah untuk
memberikan pelayanan kepada
masyarakat.
MANFAAT • Melatih kepemimpinan seseorang
ORGANISAS
• Mempunyai hubungan menjadi lebih
I luas
• Mempermudah pencapaian tujuan • Menambah ilmu serta wawasan
bersama.
• Secara mental melatih seseorang
• Membentuk karakter seseorang
untuk menjadi lebih baik.

• Mempermudah dalam memecahkan • Menjadi ajang pembelajaran untuk


suatu masalah anggota organisasi
KEPE MIMPI
NA N
APA ITU
KEPEMIMPINAN? Menurut KBBI, pemimpin (/pe.mim.pin/) memiliki arti orang yang memimpin,
sedangkan kepemimpinan (/ke.pe.mim.pin.an/) memiliki arti perihal pemimpin
dan atau cara memimpin. Sehingga kepemimpinan sangat dekat dengan seni,
teknik atau metode mempimpin suatu kelompok untuk mencapai tujuan.

Menurut S.P.Siagian, pengertian kepemimpinan adalah kemampuan dan


keterampilan seseor.ang ketike menjabat sebagai pimpinan dalam suatu organisasi
untuk mempengaruhi perilaku orang lain, khususnya bawahannya agar berpikir
dan bertindak sedemikian rupa sehingga dapat memberikan sumbangan nyata
dalam pencapaian tujuan organisasi.
FUNGSI KEPEMIMPINAN DALAM ORGANISASI

Fungsi Administratif Fungsi Top Manajemen


Fungsi Administratif adalah Fungsi Top Manajemen adalah fungsi
pengadaan formula kebijakan pemimpin dalam proses aktivitas
administratisi di dalam suatu pembuatan planning, Organizing,
organisasi dan menyediakan segala Staffing, Directing, Commanding dan
fasilitasnya. Controlling.
• Menginspirasi dan memotivasi
• Memiliki integritas dan kejujuran tinggi
• Mempelajari sekaligus menyelesaikan
MENURUT JACK ZENGER masalah
DAN JOSEPH FOLKMAN
• Bekerja agar tujuan tercapai
ADA 10 SKILL YANG WAJIB
• Komunikasi yang bagus
DIMILIKI OLEH SEORANG
PEMIMPIN • Memiliki hubungan yang erat
• Bersikap profesional
• Memberikan strategi
• Bersifat membangun
• Melakukan Inovasi
GAYA KEPEMIMPINAN DALAM ORGANISASI

KEPEMIMPI KEPEMIMPI
NAN NAN
BIROKRASI DELEGATIF
KEPEMIMPI KEPEMIMPI
NAN NAN
OTOKRATIS PARTISIPATI
F

Anda mungkin juga menyukai