Anda di halaman 1dari 6

MODUL 8

KEGIATAN BELAJAR 2
Merancang pembelajaran IPA kelas IV
A. Materi Esensial kelas IV

Gaya,gerak dan energi


Gaya adalah sesuatu yang dapat menyebabkan suatu benda /
makhluk hidup yang dikenainya mengalami hal-hal berikut :
1. Berubah bentuknya
2. Berubah kecepatannya
3. Berubah arah geraknya
Untuk memahami pengertian gaya,Sir Isaac Newton telah berhasil merumuskannya.
Rumus tersebut terangkum dalam hokum newton,yang intinya:
Hukum newton I:
Semua benda cenderung mempertahankan keadaannya,artinya benda yang semula
diam,maka selamanya akan diam.contohnya mobil mainan akan diam .Contohnya mobil
mainan akan diam selamanya.
Hukum Newton II:
Suatu benda yang dikenai gaya tetap,maka benda tersebut akan mengalami perubahan
kecepatan yang tetap pula (besar kecepatan atau arah kecepatan ). perubahan kecepatan
yang tetap itu disebut percepatan.
Hukum Newton III:
Jika benda I memberi gaya (gaya aksi ) kepada benda II,maka benda II juga akan memberi
gaya (gaya reaksi ) kepada benda I,Besarnya gaya aksi sama dengan gaya reaksi.
Jenis-jenis gaya:
1.Gaya magnet
2.Gaya gravitasi
3.Gaya gesek
4.Gaya pegas
5.Gaya listrik
Contoh silabus
Nama sekolah : SD …………………….
Mata pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/semester : IV / I
Standar kompetensi : 5. Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta fungsinya

Kompetensi dasar Materi pokok Indikator Kegiatan Penilaian Alokasi Sumber belajar
pembelajaran pembelajaran waktu
5.1 Mendiskripsikan Hubungan  Membandingk  Melakukaka  Tertulis 10 jp  Buku teks
hubungan antara gaya, antara gaya, an kecepatan n percobaan  Lisan  KIT IPA
gerak, dan energy gerak dan jatuh dua yang  Proses  Berbagai benda
melalui percobaan (gaya energi serta benda yang menyelidiki  Unjuk yang beratnya
gavitasi, gaya gerak, fungsinya berbeda berat kecepatan kerja berbeda
gaya magnet) jatuh dari  Projek  Benda-
dua benda benda/bahan-bahan
yang di lingkungan sekitar
berbeda
beratnya
 ….
B. Merancang Pembelajaran Materi Kelas IV
Contoh RPP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata pelajaran : Ilmu pengetahuan alam
Kelas/semester : IV/1
Alokasi waktu : 2 jam pelajaran (2 x 35menit)
Standar kompetensi : Memahami hubungan antara gaya, gerak dan energi serta
fungsinya
Kompetensi dasar : Mendiskripsikan hubungan antara gaya, gerak, dan energi
melalui percobaan (gaya gavitasi, gaya gerak, gaya magnet)
Indikator : 1. Membandingkan kecepatan jatuh dua benda yang berbeda
berat.
2. Menyimpulkan gaya gravitasi bumi menyebabkan benda jatuh
Tujuan pembelajaran : Siswa dapat
1.Menjelaskan penyebab benda-benda jatuh ke bawah
2.Mengetahui arah jatuhnya bola saat dilemparkan dalam
berbagai posisi
Materi ajar (materi pokok) : Gaya, gerak dan energi
Langkah-langkah pembelajaran : - kegiatan awal
- kegiatan inti
- kegiatan akhir

Anda mungkin juga menyukai