Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN EVALUA

SI USAHA KRIPIK
PISANG AZZAHRA
Kelompok 8
1. Indah Ayu S. N 1903031
2. Mei Noviyanti1903038
3. Ni’amatun Aprilia 1903039
4. Siti Fatimah 1903057
Kajian Hasil P
elaksanaan U
saha
Gambaran Usaha

Produk yang kami jual adalah aneka jajanan pasar seperti ke


Produk ripik pisang yang sudah banyak diketahui oleh masyarakat Indon
yang Dijual esia yang bebas dari bahan pengawet dan pemanis buatan.

Sasaran pembeli adalah masyarakat umum mulai dari anak


Sasaran muda sampai orang dewasa atau orang-orang yang ingin
Pembeli membeli untuk oleh-oleh.

Di lokasi pusat oleh-oleh, tempat makan, warung-warung,


Daerah Lokasi dan supermarket karena pada tempat-tempat tersebut adalah
Penjualan tempat yang selalu ramai oleh aktivitas masyarakat
Profil Keunggulan
Bahan
Keunggulan dari bahan-bahan produk yang kami
produksi antara lain :

1 Kebersihan bagian dari


kualitas

2 Pemasaran yang
sangat mudah
Manajemen Usaha
Organisasi
Direktur :
Niamatun Aprillia

Manajer keuangan :
Manajer personalia : Pemasaran :
Siti Fatimah
Indah Ayu Mei Noviyanti
Produk kami merupakan produksi rumahan yang berlokasi di K
arangasem Rt 02 / Rw 01, Kecamatan Bulu, Kabupaten Rembang.
Produksi

Pemasaran dan penjualan kami lakukan dengan cara keagena


Pemasaran n baik secara offline maupun online bagi para distributor makanan
& yang tertarik memasarkan produk kripik pisang yang kami produksi
Penjualan . Kami juga menitipkan produk kami di tempat yang banyak dikunju
ngi oleh masyarakat (warung, tempat oleh-oleh, tempat makan), b
ahkan kami juga turun langsung dalam melakukan penawaran pro
duk kripik pisang ini
Keuangan

Uang untuk produksi kami peroleh dengan cara iuran anggota


dan kami percayakan kepada salah satu anggota untuk mengelola
dan menyimpan uang hasil iuran dan hasil penjualan.
Hasil Pemasa
ran dan Penju
alan
Pencapaian Target
Usaha
Dapat meningkatkan
1 kembali minat masyarakat
cemilan yang sehat Target Dicapai

2 Dapat memenuhi
harapan konsumen 1 Meningkatkan kembali
minat masyarakat
terhadap produk pisang
3 Dapat menjadi usaha
sehari-hari 2 Tercapai dalam memenuhi
harapan konsumen karena kita
selalu memproduksi kripik pisang
melebihi permintaan konsumen

Target Awal
3 Menjadi usaha sehari-hari
karena kami memproduksi
kripik pisang ini setiap hari
Laporan Keuangan
Usaha
Hari 1 Iuran anggota Rp 30.000,00/org
Dengan bahan-bahan tersebut dapat mengha
Pengeluaran : silkan 50 bungkus, sehingga 1 bungkus (200 gr) b
ernilai Rp 8.000,00.
Jml dlm
Nama Barang Harga Produk kripik pisang ini kami jual dengan har
Satuan
Pisang 1 tundun Rp 30.000,00 ga Rp 10.000,00/bungkus, dan keuntungan yang
akan kami peroleh perbungkus yaitu Rp 2.000,00.
Gula pasir 1 kg Rp 13.000,00
Minyak 1 Lt Rp 15.000,00 Dari hasil penjualan kripik pisang hari pertam
Gas 3 kg Rp 20.000,00
a kami berhasil menjual 45 bungkus, sehingga pe
njualan di hari pertama sebesar 45 x Rp 10.000,0
Plastik 1 pcs Rp 15.000,00
0 = Rp 450.000,00
1 Lbr (36
Stiker label Rp 15.000,00 Keuntungan yang kami peroleh yaitu 45 bung
stiker)
Pewarna 1 botol Rp 3.000,00 kus x Rp 2.000,00 = Rp 90.000,00
Total Rp 111.000,00
Laporan Keuangan Usaha

Hari 2 Pengeluaran : Keuntungan & modal yang kami peroleh dari


hari pertama sebesar Rp 450.000,00 dan akan di
kurangi dengan pembelian bahan-bahan untuk p
Jml dlm
Nama Barang
Satuan
Harga enjualan hari kedua sebesar Rp 93.000,00.
Pisang 1 tundun Rp 30.000,00 Sehingga uang yang masih tersimpan Rp 45
Gula pasir 1 kg Rp 13.000,00 0.000,00 – Rp 93.000,00 = Rp 357.000,00
Minyak 1 Lt Rp 15.000,00 Di hari kedua, kami berhasil menjual 50 bung
Gas 3 kg Rp 20.000,00 kus, sehingga penjualan di hari adalah sebesar 5
Plastik 1 pcs Rp 15.000,00 0 bungkus x Rp 10.000,00 = Rp 500.000,00.

Stiker label - -
Keuntungan yang kami peroleh di hari kedua
yaitu 50 x Rp 2.000,00 = Rp 100.000,00.
Pewarna - -
Sehingga jika digabungkan sisa hasil pen
Total Rp 93.000,00 jualan hari 1 & hari 2 yaitu
Rp 357.000,00 + Rp 500.00,00 = Rp 857.000,00
Solusi dari Hambatan
yang Dikemukakan
Melakukan kerjasama dengan
1 pemasok pisang tanduk
sehingga kami tidak akan susah
mencari pisang
Untuk mengamankan
Kami berupaya membeli
2 keuangan, kita juga harus
alat-alat yang sudah
mempunyai rencana bisnis
sampingan selain menjual 4 modern dalam melakukan
keripik pisang produksi kripik pisang,
misalmya alat spinner
3 Kita akan menambah varian
rasa untuk kripik pisang
agar beda dari yang lain
5 Kami akan berupaya memperbaiki
manajemen keuangan agar lebih
terkontrol dan mencatat semua
biaya pemasukan serta
pengeluaran
6 Memperluas daerah pemasaran
dengan cara lebih efektif dalam
promosi dan menambah agen
Dokumentasi
Penjualan keripik pisang ini sangat menguntungkan,
karena minat masyarakat akan makanan yang
meningkat akan cemilan yang sehat dengan rasa yang
enak, penjualanya pun banyak mendapatkan laba.
END

Anda mungkin juga menyukai