Anda di halaman 1dari 21

ASPEK PASAR

DAN
PEMASARAN
Pengertian Pasar dan Pemasaran
Pasar adalah tempat bertemunya penjual dan pembeli sehingga
terjadinya transaksi, atau tempat sekumpulan pedagang yang
menawarkan barang atau jasa kepada konsune yang
membutuhkannya.

Pemasaran adalah Suatu proses sosial dan manajerial dengan


mana individu dan kelompok memperoleh apa yang mereka
butuhkan dan inginkan dengan cara menciptakan serta
mempertukarkan produk dan nilai dengan pihak lain.
Dalam prakteknya
kelompok pasar terdiri
dari :

Pasar Konsumen Pasar Industrial

Pasar dimana individu dan rumah Pasar dimana pihak-pihak yang


tangga dapat membeli/memperoleh membeli barang dan jasa digunakan
barang dan jasa untuk dikonsumsi kembali untuk menghasilkan barang
dan jasa lain atau disewakan kepada
sendiri
pihak lain untuk mengambil untung

Pasar Reseller Pasar Pemerintah

Suatu pasar yang terdiri dari Pasar yang terdiri dari unit-unit
individu dan organisasi yang pemerintah yang membeli atau
melakukan penjualan kembali menyewa barang dan jasa untuk
barang dan jasa untuk mendapatkan melaksanakan fungsi utama
keuntungan pemerintah
Dari Bentuknya Pasar Terdiri Dari :
● Pasar Persaingan Sempurna
● Pasar Persaingan Tidak Sempurna
● Pasar Persaingan Monopolistic
Tujuan Pemasaran
01 Untuk Meningkatkan 04 Untuk menaikkan
Penjualan Dan prestise produk-produk
Keuntungan tertentu di pasar

02 Untuk Mengendalikan
Pasar Untuk memenuhi
05
permintaan pihak-pihak
03 Untuk Mengurangi
tertentu
Saingan
PENGERTIAN PERMINTAAN DAN
PENAWARAN
Permintaan merupakan jumlah barang dan jasa yang diminta
konsumen pada berbagai tingkat harga pada suatu waktu tertentu.

Penawaran merupakan jumlah barang atau jasa yang ditawarkan


produsen pada berbagai tingkat harga pada waktu tertentu.
Permintaan dan penawaran produk akan ditentukan oleh hal-hal
sebagai berikut :

Nilai produk yang diberikan untuk kepuasan konsumen yang memakainya


atau menikmatinya

Harga yang dikenai kepada konsumen. Semakin tinggi nilai kepuasan maka
semakin tinggi pula kesediaan konsumen untuk membeli dengan harga lebih

Harga produk sejenis maupun subsidi. Jika harga terlalu tinggi tetapi nilainya
rendah maka produk tersebut akan ditinggal oleh pembelinya atau tidak
terjadi permintaan
Permintaan dan penawaran produk akan ditentukan oleh hal-hal
sebagai berikut :

Kualitas produk yang ditawarkan bagus akan diikuti pula dengan kualitas
bahan baku yang dipakai, maka harga jual juga akan ikut tinggi

Teknologi yang dipergunakan sebagai pertimbangan biaya produksi. Karena


jika biaya teknologi yang digunakan tinggi maka harga penjualan akan tinggi.
Akibatnya akan mempengaruhi permintaan dan penawarannya
ASPEK PEMASARAN
Segmentasi Pasar

Geografis

Bangsa Provinsi

Kabupaten Kecamatan

Iklim
ASPEK PEMASARAN
Segmentasi Pasar

Demografis

Umur Jenis Kelamin

Daur Hidup
Ukuran Keluarga
Keluarga

Pendapatan Pekerjaan

Pendidikan Agama & Ras


ASPEK PEMASARAN
Segmentasi Pasar

Psikografis

Kelas Sosial Gaya Hidup

Karakteristik
Kepribadiann
ASPEK PEMASARAN
Segmentasi Pasar

Perilaku

Pengetahuan Sikap

Tanggap terhadap
Kegunaan
suatu produk
ASPEK PEMASARAN
Target Pasar

Pemasaran Serba Sama. Dalam hal ini kita melakukan pemasaran yang
tidak membagi pasar dan hanya memfokuskan kepada kebutuhan konsumen

Pemasaran Serba Aneka. Dalam hal ini kits melakukan pemasaran dengan
variasi produk sesuai dengan tipe konsumennya

Pemasaran Terpadu. Dalam hal ini kita melakukan pemasran dengan


memfokuskan diri pada satu kelompok konsumen atau segmn tertentu saja.
ASPEK PEMASARAN
Sikap, Perilaku dan Kepuasan Konsumen

Sikap konsumen merupakan sebuah sikap yang sebuah sikap yang


ditunjukan oleh konsumen terhadap produk maupun sebuah strategi
pemasaran. Sikap konsumen didasarkan pada hal-hal dibawah ini

Perilaku konsumen merupakan suatu proses yang dinamis ditunjukkan dalam


bentuk perilaku yang diperlihatkan oleh konsumen baik perorangan maupun
kelompok dalam mencari, mengevaluasi, membeli, menggunakan dan
membuang suatu produk, jasa dan ide yang mereka harapkan akan
memuaskan kebutuhan mereka.

Kepuasan konsumen merupakan sebuah ukuran dari apa yang dirasakan


oleh konsumen setelah menikmati atau menggunakan produk yang kita jual.
STRATEGI BAURAN PASAR
HARGA
Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi posisi
harga yakni :

Tujuan dalam
menentukan posisi Tujuan memaksimalkan
pasar laba

Tujuan merangsang Tujuan mempengaruhi


permintaan barang persaingan
STRATEGI BAURAN PASAR

PROMOSI

Promosi penjualan Publisitas


(sales promotion) (publicity)

Penjualan pribadi
(personal selling)
STRATEGI BAURAN PASAR
PRODUK

Penentuan logo dan


moto Menciptakan merek

Menciptakan kemasan Keputusan label


STRATEGI BAURAN PASAR
LOKASI DAN DISTRIBUSI
Dekat dengan Dekat dengan lokasi
kawasan industri perkantoran

Dekat dengan lokasi Dekat dengan pusar


pasar Sarana dan pemerintahan
prasarana
Dekat dengan lokasi Mempertimbangkan
perumahan atau jumlah pesaing yang
masyarakat ada di suatu lokasi
PREDIKSI PERMINTAAN DIMASA AKAN
Peramalan atau prediksiDATANG
adalah kegiatan memprediksi apayang
akan terjadi dimasa depan pada saat ini

Karakteristik peramalan yang baik yaitu:

Akurasi Kemudahan Biaya


PREDIKSI PERMINTAAN DIMASA AKAN
DATANG
Faktor faktor yang mempengaruhi prediksi di masa yang akan
datang, yaitu : Kondisi umum bisnis dan ekonomi, Reaksi dan
tindakan pesaing, Tindakan pemerintah, Kecenderungan pasar,
Siklus hidup produk, Gaya dan mode, Perubahan permintaan,
konsumenInovasi teknologi
 
Secara umum langkah-langkah yang
dilakukan dalam peramalan sebagai berikut
:

Menentukan metode
Mengumpulkan data
peramalan
Mengambil keputusan

Mengolah data Memproyeksikan data


T H A N K S !

Well done!

Anda mungkin juga menyukai