Anda di halaman 1dari 11

ANSIETAS

ATAU
KECEMASAN
DISUSUN OLEH:
AISAH KHUSNUL ISMA’IYAH (P07120217003)
ARMA RAHMAWATI (P07120217012)
MILENIA RAMADHANI(P07120217026)
NIA ARIYANTI (P07120217030)
APA ITU CEMAS?
Cemas adalah sebuah emosi dan pengalaman
subjektif dari seseorang. Pengertian lain cemas
adalah suatu keadaan yang membuat seseorang
tidak nyaman dan terbagi dalam beberapa
tingkatan. Jadi, cemas berkaitan dengan perasaan
yang tidak pasti dan tidak berdaya (Kusumawati
dan Hatono, 2010).
APA ITU CEMAS?
APA SAJA
PENYEBABNYA?
1. FAKTOR BIOLOGIS 2. FAKTOR PSIKOLOGIS
Otak mengandung • Pandangan psikoanalitik
reseptor khusus Ansietas adalah konflik emosional
3. FAKTOR SOSIAL BUDAYA yang terjadi antara antara dua
untuk elemen kepribadian—id dan
benzodiazepine. Ansietas merupakan hal yang biasa superego
Reseptor ini • Pandangan interpersonal
ditemui dalam keluarga. Ada tumpang
membantu Ansietas timbul dari perasaan
tindih dalam gangguan ansietas dan takut terhadap tidak adanya
mengatur antara gangguan ansietas dengan penerimaan dan penolakan
kecemasan. depresi. Faktor ekonomi dan latar interpersonal.
• Pandangan perilaku
belakang pendidikan berpengaruh
Ansietas merupakan produk
terhadap terjadinya ansietas. frustasi yaitu segala sesuatu yang
mengganggu kemampuan
seseorang untuk mencapai tujuan
yang diinginkan.
APA SAJA
PENYEBABNYA?
FAKTOR BIOLOGIS FAKTOR PSIKOLOGIS

FAKTOR SOSIAL BUDAYA


CARA PENGENDALIAN CEMAS
Teknik relaksasi
Relaksasi adalah salah satu teknik dalam terapi perilaku yang dapat
mengurangi ketegangan dan kecemasan. Terapi ini dpat digunakan
untuk mengurangi ketegangan dan kecemasan yang dialami sehari-
hari dirumah.
Sebelum latihan benar-benar dimulai, untuk beberapa menit,
tutuplah mata dan bernafaslah melalui hidung. Ambil napas pelan-
pelan dan dalam dan berusaha untuk meniup dari perut, angkat
dada supaya udara keluar lebih banyak. Usahakan jangan tegang.
Dengan praktek bentuk pernapasan ini nanti akan datang secara
alami. Katakan kata “tenang” dalam pikiran setiap kali mengeluarkan
nafas. Dengan melakukan ini otot akan secara berangsur-angsur
mulai relax dan perasaan tenang dan gelisah berkembang secara
alami. Manakala sudah menyelesaikan semua latihan kembali ke
kata “tenang”, katakanlah itu di dalam pikiran setiap kali bernafas.
BAGAIMANA CARA
PENGENDALIAN CEMAS?

TEKNIK RELAKSASI
CARA PENGENDALIAN CEMAS

Teknik Guide Imagery


Untuk mengurangi kecemasan dapat dilakukan dengan terapi
guide imagery. Guided imagery adalah teknik untuk
mengarahkan undividu untuk fokus dan berkhayal atau
berimajinasi. Guided imagery sebagai sebuah teknik yang
memanfaatkan ceritaatau narasi untuk mempengaruhi pikiran,
dapat juga dikombinasi dengan suara musik.
BAGAIMANA CARA
PENGENDALIAN CEMAS?

TEKNIK GUIDE IMAGERY


TERIMAKASIH
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai