Anda di halaman 1dari 21

PRAKTIKUM ANALISIS

DATA RASTER
AGENDA
Sekilas Data Raster

Build Virtual Raster

Clip Data Raster

Terrain Analysis

Relief

Aspect

Hillshade
DATA RASTER
Raster
data yang menampilkan sisi ruang bumi dalam
bentuk pixel (picture element) yang
membentuk grid/petak dan dihasilkan dari
penginderaan jauh
MERGE RASTER DATA
1. Buka file raster
2. Raster -> Miscellneaus ->
Merge
BUILD VIRTUAL RASTER
MEMBUAT DATA KONTUR
DARI TERRAIN ANALYSIS
HASIL TERRAIN ANALYSIS

Kontur hasil Turunan dari data Data Atribut Peta Kontur


Aster GDEM
RELIEF
Menggambarkan morfologi permukaan bumi

Caranya:
1. Processing Toolbox
2. Raster Terrain Analysis -> relief
HASIL PROSES RELIEF
ASPECT
Proses untuk menghasilkan informasi
kelas arah kemiringan lereng

Caranya:
1. Processing Toolbox
2. Raster Terrain Analysis -> Aspect
HASIL PROSES ASPECT
(KEMIRINGAN LERENG)
SIMBOLISASI DAN
KLASIFIKASI KEMIRINGAN
LERENG
Klik properties
Pilih Symbologi
VISUALISASI KEMIRINGAN
LERENG
HILLSHADE
Hillshade citra turunan yang memberikan
informasi efek bayang-bayang dari suatu
ketinggian tempat

Caranya:
1. Processing Toolbox
2. Raster Terrain Analysis -> Hillshade
HASIL PROSES HILLSHADE
CLIP RASTER BY POLYGON
1. Buka data raster
2. Buka file Administrasi AR Kabupaten Bantul
3. Processing Toolbox -> clip raster with polygon
HASIL CLIP RASTER WITH
POLYGON
PSEUDOCOLOR
3D DEM
1. Install plugin qgis2threejs
2. Buka data raster
3. Buka plugin Qgis2threejs
TUGAS INDIVIDU
1. Silahkan download data ASTER dari Data ASTER DGEM : https://
earthdata.nasa.gov/ (Cari data aster wilayah Yogyakarta)
2. Merge data raster yang diperoleh dari langkah 1
3. Clip menggunakan data administrasi Kabupaten Bantul
4. Lakukan analisis data raster (kontur, aspect, hillshade dan relief)

Anda mungkin juga menyukai