Anda di halaman 1dari 15

Manajemen Formulir Rekam

Medis Manual dan


Elektronik

Endang Triyanti, Amd.PK,SKM,MM.Kes


MEDIA REKAM MEDIS
MANUAL
1. FORMULIR
2. Clip/FASTENER
3. PEMBATAS
4. FOLDER
ELEKTRONIK : SEPERANGKAT KOMPUTER
STANDARISASI DATA
• JENIS STANDARISASI DATA PELAYANAN KESEHATAN RAWAT JALAN
DAN RAWAT INAP
• eraturan Menteri Kesehatan Nomor 269/Menkes/PER/III/2008 tentang Rekam
Medis Pasal 3 ayat (1) tentang isi rekam medis untuk pasien rawat jalan pada
sarana pelayanan kesehatan sekurangkurangnya memuat:
a. Identitas pasien; b. Tanggal dan waktu; c. Hasil anamnesis, mencakup sekurang-
kurangnya keluhan dan riwayat penyakit; d. hasil pemeriksaan fisik dan penunjang
medik; e. diagnosis; f. rencana penatalaksanaan; g. pengobatan dan/atau tindakan;
h. pelayanan lainyang telah diberikan kepada pasien; i. untuk pasien kasus gigi
dilengkapi dengan odontogram klinik; dan j. persetujuan tindakan bila diperlukan.
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1171/
MENKES/PER/VI/2011 tentang Sistem Informasi
Rumah Sakit

• Rl 1 s.d RL 5
• Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 269/Menkes/PER/III/2008 tentang
Rekam Medis Pasal (3) ayat 2 tentang isi rekam medis untuk pasien rawat
inap dan perawatan satu hari pada sarana pelayanan kesehatan sekurang-
kurangnya memuat:
a. identitas pasien; tanggal dan waktu; b. hasil anamnesis, mencakup
sekurang-kurangnya keluhan dan riwayat penyakit; c. hasil pemeriksaan
fisik dan penunjang medik; d. diagnosis: e. rencana penatalaksanaan; f.
pengobatan dan/atau tindakan; g. persetujuan tindakan bila diperlukan; h.
catatan observasi klinis dan hasil pengobatan. i. ringkasan pulang (discharge
summary)
Isi dan Struktur Rekam Medis

Data Adminitratif Data klinis


Bentuk Pelayanan Kesehatan
• Ambulatory Care
• Hospital Based Ambulatory
• Satellite Ambulatory Care
• Free Standing Ambulatory
• Preferred Provide Organization (PPO)
• Neightborhood Health Centers
• Urgent or Convenience Care Centers
• On-Site Ambulatory Care
TIPE FORMAT REKAM MEDIS
• SOURCE ORIENTED MEDICAL RECORD (SOMR)
• PROBLEM ORIENTED MEDICAL RECORD (POMR)
• INTEGRATED MEDICAL RECORD (IMR)
DESAIN FORMULIR
• PRINSIP DESAIN FORMULIR BERBASIS KERTAS (PAPER BASED)
1.Buatlah rancangan dengan memikirkan pengguna
2Pelajari tujuan dan pemakaian formulir
3.Rancanglah formulir sesederhana
4.Gunakan terminologi standar
5.Aturan urutan item-item data secara logis.
6.konsisten
PERTIMBANGAN KHUSUS DESAIN FORMULIR
BERBASIS KERTAS (PAPER BASED)
• komponen utama biasanya ada pada formulir kertas, yaitu
• heading,
• introductions,
• instructions,
• body dan
• close
PERTIMBANGAN KHUSUS KONSTRUKSI
FORMULIR BERBASIS KERTAS (PAPER BASED)

• Menciptakan 'Master‘
• Bangunan Fisik Formuli
• Tinta
• Kertas
• Karbonisasi
PERTIMBANGAN KHUSUS DESAIN FORMULIR
BERBASIS KOMPUTER (COMPUTER BASED
• Format Layar
• Hasil Cetakan
Pengendalian formulir
• IDENTIFIKASI FORMULIR
001a untuk nomor halaman depan
001b untuk halaman sebaliknya
MIK-10 untuk nama Bagian Manajemen Informasi Kesehatan
01/18 untuk bulan dan tahun terbit
Jadi penomoran pada lembar depan : 001a-MIK-10 01/08
Trima kasih, Smoga lulus cpns

Anda mungkin juga menyukai