Anda di halaman 1dari 14

SIKAP HOSPITALITY

DALAM Topik kelima

IMAN KRISTEN
MENURUT KAMUS, KATA HOSPITALITY DIARTIKAN SEBAGAI:
FRIENDLY AND GENEROUS RECEPTION AND ENTERTAINMENT OF GUESTS ,
YANG APABILA DITERJEMAHKAN KURANG LEBIH BERARTI:
RAMAH-TAMAH DAN MURAH HATI DALAM MENERIMA DAN MENGHIBUR
PARA TAMU
Hospitality industri dapat diartikan sebagai Biasanya pilihan karir yang terbuka dibidang
segala macam industri yang mempunyai hospitality industry ini sangat luas dan
kegiatan yang berhubungan dengan bervariasi, di antaranya adalah dibidang-
keramah-tamahan, pelayanan dan hiburan bidang:
untuk para tamu. Sedangkan ilmu yang Hotel, Apartment, Restaurant, Lounge, MICE
mempelajari tentang pengelolaan perusahaan (Meeting, Incentive, Conference, Events),
yang berkaitan dengan hospitality industri
Penerbangan & Pelayaran (Kapal Pesiar),
disebut dengan hospitality management. 
Travel & Tourism, Taman Hiburan (misalnya
Aspek-aspek utamanya mempelajari Disneyland, Safari Park), Spa, Health & Sport
hospitality management sebenarnya banyak Club, Public Relation, Sales & Marketing,
berkaitan dengan business management dosen dan konsultan, dan sebagainya. Jadi,
secara umum seperti accounting, marketing, tanpa disadari kehidupan kita baik secara
finance dll, dengan ditambahkan beberapa langsung maupun tidak banyak dipengaruhi
aspek utama dalam hospitality management oleh hospitality bahkan selama ini sudah
seperti: Food and Beverage Management, sering kali menemui orang – orang yang
Front Office Management, Housekeeping bekerja di dunia hospitality, bukan hanya di
Management dan Events Management, hotel saja tetapi di tempat – tempat lainnya
maupun Tourism. seperti mall, tempat hiburan, bahkan rumah
sakit juga ada hospitality di dalamnya.
CONTOH,
PENERAPAN HOSPITALITY
DALAM INDUSTRI
Hotel berbintang yang menyiapkan Salah satu bentuk layanan hotel
berbagai layanan.. menyambut tamunya
SIKAP HOSPITALITY DALAM
IMAN KRISTEN
Pengertian sikap secara umum adalah
Apa itu sikap…..? suatu pikiran, kecenderungan dan
perasaan seseorang untuk mengenal
aspek-aspek tertentu pada lingkungan
yang seringnya bersifat permanen
karena sulit diubah. 
Merupakan kecondongan evaluatif
seseorang terhadap suatu subjek
maupun objek. Sikap yang dimiliki
setiap individu memberikan warna
tersendiri untuk seseorang bertingkah
laku
(dikutip dari. Pengertiandefinisi.com)
HOSPITALITY…..
Hospitality (hospitalitas) adalah terjemahan dari kata
Apa itu benda Latin hospitality (atau kata sifatnya hospitalis),
hospitality….? yang berasal dari kata hospes, yang artinya ‘tamu’
atau ‘tuan rumah’. Kata ini juga dipengaruhi oleh
kata Yunani ‘xenos’, yang artinya menyambut orang
asing atau melakukan penyambutan terhadap orang
lain (Michele Hersberger). Dalam Alkitab, kata
Yunani asli untuk hospitality adalah ‘philoxenia’,
yang berarti mengasihi orang lain.
Hospitality adalah keramahtamahan sebagai wujud
nyata dari ungkapan kehangatan seseorang dalam
menerima orang lain, disertai rasa hormat, serta
hubungan persahabatan dan persaudaraan kepada
orang lain, terutama kepada tamu yang datang.
Siapakah tamu itu? Menurut KBBI, tamu adalah (1) orang yang datang berkunjung
(melawat dan sebagainya) ke tempat orang lain atau ke perjamuan (2) tamu adalah
orang yang datang menginap (di hotel), untuk membeli-beli (toko).
Umumnya hospitality yang kita temui ada di restoran atau hotel, atau tempat jamuan
lain, biasanya para pelayan/karyawan dituntut untuk melakukan penyambutan
dengan sangat baik, tetapi belum tentu orang yang melakukan hal tersebut
melakukannya dengan sungguh-sungguh.
Menurut perspektif iman Kristen hal hospitality bukan sekedar tentang apa yang
kelihatan, bukan juga sekedar penyambutan yang sempurna tetapi lebih kepada
melakukan secara hati. Mengapa hati? Karena dari hatilah terpancar kehidupan
(Amsal 4:23). penyambutan, penerimaan orang lain yang mengalir dari hati yang
tulus, tentu ini akan sangat berbeda dan sampai juga ke hati yang menerimanya, dan
mengandung pesan bahwa kita menerima mereka.
JADI….
SIKAP HOSPITALITY MENURUT IMAN
KRISTEN ADALAH….
Suatu perilaku yang menunjukkan
keramahtamahan kepada setiap orang
disertai murah hati, rasa hormat (sopan
santun), disertai hubungan persahabatan
dan persaudaraan kepada orang lain
sebagaimana ajaran Kristus agar kita
mengasihi sesama seperti mengasihi diri
sendiri.
BELAJAR DARI TUHAN YESUS
1. Mengasihi semua orang
2. Menerima apa dan bagaimana kita 3. Ada kerendahan hati
Dari berbagai penjelasan tersebut, maka Sikap hospitality dalam iman Kristen yang
dapat kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari melalui keramahtamahan yaitu:
1. Mengasihi
2. Menjalin hubungan baik dengan siapapun,
3. Saling mengampuni dan Rendah hati (tidak sombong)
4. Secara umum, memlihara sikap sopan santun dan menjaga etika

Maksud dan tujuan dalam melakukan sikap hospitality dalam iman Kristen yaitu:
1. Melakukan firman Tuhan
2. Supaya kita terlatih untuk memiliki sikap keramahtamahan dalam hidup sehari-hari
sebab ketika kita menerapkan sikap hospitality itu artinya kita juga sedang melakukan
firman Tuhan
3. Agar orang disekitar kita bersukacita dan dapat melihat perbuatan baik dan kita sama-
sama diberkati
PERSAMAAN & PERBEDAAN
SIKAP HOSPITALITY SEKULER
DAN IMAN KRISTEN
A. Persamaan
Memiliki ciri khas yang sama yaitu keramahtamahan, dan ditujukan untuk menyenangkan orang
lain serta menuntut kita melakukannya dengan baik
B. Perbedaannya
1. Dilakukan atas dasar motivasi profesi (sekuler)
Dilakukan atas dasar melakukan firman Tuhan (Iman Kristen)
2. Dilakukan dengan rasa hormat karena honoritas (penghargaan) – sekuler
Dilakukan dengan rasa hormat, sukarela dan wajib karena berdasarkan ajakan firman Tuhan,
maka dari Tuhanlah kita menerima upah atau berkat khusus – Iman Kristen
3. Dilakukan dengan keharusan walaupun ada unsur keterpaksaan
Dilakukan dengan segenap hati karena melakukannya dengan kesadaran dan takut akan Tuhan,
berusaha sungguh-sungguh walaupun tidak disambut dan disanjung.
KESIMPULAN
1. Sikap hospitality baik secara umum/sekuler ataupun dalam iman Kristen sebaiknya
dapat kita terapkan dalam keseharian dengan rasa ikhlas (tanpa bersungut-sungut)
2. Jika Alkitab mendukung kita melaksanakan sikap hospitality maka ini menjadi kabar
baik buat kita yang dipersiapkan bekerja dalam bidang hospitality, artinya ketika kita
melakukan sikap hospitality itu artinya secara langsung maupun tidak kita sedang
berusaha menjalankan perintah Tuhan
3. Jadi, kita sebagai umat nasrani seharusnya dapat melakukan sikap hospitality dengan
lebih baik sesuai firman Tuhan untuk pekerjaan dan untuk melaksanakan firman Tuhan,
menjadi berkat bagi sesama dan juga untuk diri sendiri tentunya, sekalipun sikap
hospitality yang kita lakukan mungkin tidak mendapat balasan.
4. Keramahtamahan dan kemurahatian tidak boleh disalahgunakan untuk motivasi yang
negatif, misalnya modus untuk menipu orang maupun melakukan pekerjaan yang tidak
bermoral contohnya pekerjaan prostitusi maupun penipuan baik offline maupun online.
Waspadalah…waspadalah….!!!
TERIMA KASIH, THANK YOU,
KAMSAHAMNIDA….  

Anda mungkin juga menyukai