Anda di halaman 1dari 28

PENGEMBANGAN RPP

(SE Mendikbud 14/2019)

Arya Maharyadi
Pengawas Dikmen
Dikbud Prov Sultra

Merdeka Belajar bukan Belajar Merdeka


Sekedar ingin
tau…?
• Apakah Bapak/Ibu Sudah memiliki RPP?
• Apakah RPP yang Bapak/Ibu miliki sudah
disederhanakan dan terdiri dari hanya 3
komponen utama sesuai SE Mendikbud No. 14
Tahun 2019
• Apakah Bapak/Ibu membuat sendiri RPPnya?
• Apakah tujuan pembelajaran dalam RPP bapak
ibu memuat aspek; Sikap, Pengetahuan dan
Ketrampilan?
Bener gak ya…?
PERMASALAHAN PENDIDIKAN

Guru tahu betul


Guru ingin membantu bahwa potensi anak
Guru ditugasi untuk
siswa yang mengalami tidak dapat diukur
membentuk masa
ketertinggalan di kelas hanya dari hasil
depan bangsa
tetapi waktunya habis ujian ttp terpaksa
tetapi lebih sering
mengerjakan tugas mengejar angka
diberi aturan dari
administrasi tanpa karena didesak
pada pertolongan
manfaat yang jelas berbagai pemangku
kepentingan
PERMASALAHAN PENDIDIKAN
Guru ingin
mengajak siswa Guru tahu bahwa
keluar kelas untuk setiap anak memiliki
Guru ingin setiap
belajar dr dunia kebutuhan berbeda
murid terinspirasi
sekitarnya tetapi tetapi keseragaman
ttp dia tdk diberi
kurikulum yang telah mengalahkan
kepercayaan untuk
begitu padat keberagaman sebagai
berinovasi
menutup peluang prinsip dasar birokrasi
itu
EPISODE MERDEKA
BELAJAR
Merdeka Belajar itu
Episode 1 bahwa pendidikan harus
Merdeka menciptakan suasana
Belajar 4 yang membahagiakan
Kebijakan
Pokok

Episode 4 KEBIJAKAN Episode 2


Merdeka Belajar: PENDIDIKAN Kampus
Program Organisasi Merdeka (4
Penggerak TERKINI
Kebijakan
Pokok)
Sekolah Penggerak Episode 3
Tahap awal mencakup Merdeka
satuan pendidikan Belajar:
PAUD, SD, SMP yang Penggunaan
potensial (50 ribu guru – Dana BOS
Merdeka Belajar
5 ribu sekolah yang lbh
Pleksibel
KONSEP RPP
Apa yang dimaksud RPP adalah rencana kegiatan
dengan RPP? pembelajaran tatap muka untuk
satu pertemuan atau lebih (Lamp.
Permendikbud No. 22/2016 tentang
Standar Proses)
Apakah Guru wajib Ya! …. Setiap pendidik pada satuan
menyusun RPP? pendidikan berkewajiban menyusun
RPP secara lengkap dan sistematis
(Lamp. Permendikbud No. 22/2016
tentang Standar Proses)
Apakah Penyusunan Tidak..! Penyusunan RPP bukan
RPP merupakan pekerjaan yang bersifat
tugas administrative administrative melainkan bagian
seorang guru? dari tugas profesi seorang guru (UU
No. 14 /2005 tentang Guru dan
KONSEP RPP
Apa tujuan Untuk mengarahkan kegiatan
penyusunan RPP? pembelajaran peserta didik dalam
upaya mencapai Kompetensi Dasar
(KD)
Dokumen apa yang RPP dikembangkan dari silabus dan
menjadi dasar disusun berdasarkan KD atau
pengembangan RPP subtema

Apakah guru harus Tidak..! Guru tidak harus membuat


membuat Silabus silabus Buku II KTSP (silabus)
sudah disusun oleh Pemerintah
(Lampiran Permendikbud Nomor 61
Tahun 2014 tentang KTSP)
KONSEP RPP
Untuk apa Guru … agar pembelajaran berlangsung
menyusun RPP? secara interaktif, inspiratif,
menyenangkan, menantang, efisien,
memotivasi peserta didik untuk
berpartisipasi aktif, serta
memberikan ruang yang cukup
bagi prakarsa, kreativitas, dan
kemandirian sesuai dengan bakat,
minat, dan perkembangan fisik
serta psikologis peserta didik
(Lamp. PermendikbudNo. 22
Tahun2016 tentang Standar Proses)
Tanya Jawab Seputar RPP Ringkas/
Simpel/ 1 lembar
Apa yang menjadi Guru-guru sering diarahkan untuk menulis RPP
pertimbangan dengan sangat rinci sehingga banyak
penyederhanaan menghabiskan waktu yang seharusnya bisa lebih
RPP? difokuskan untuk mempersiapkan dan
mengevaluasi proses pembelajaran itu sendiri.

Apa yang dimaksud • Efisien berarti penulisan RPP dilakukan


dengan prinsip dengan tepat dan tidak menghabiskan banyak
efisien, efektif dan waktu dan tenaga.
berorientasi pada • Efektif berarti penulisan RPP dilakukan untuk
murid? mencapai tujuan pembelajaran.
• Berorientasi pada murid berarti penulisan RPP
dilakukan dengan mempertimbangkan
kesiapan, ketertarikan, dan kebutuhan belajar
Tanya Jawab Seputar RPP Ringkas/
Simpel/ 1 lembar
Apakah RPP dapat Bisa saja, asalkan sesuai dengan prinsip efisien,
dibuat dengan efektif, dan berorientasi kepada murid. Tidak ada
singkat, misalnya persyaratan jumlah halaman.
hanya satu
halaman?
Apakah ada standar Tidak ada. Guru bebas membuat, memilih,
baku untuk format mengembangkan, dan menggunakan RPP sesuai
penulisan RPP? dengan prinsip efisien, efektif, dan berorientasi
pada murid.
Bagaimana dengan • Guru dapat tetap menggunakan format RPP yang
format RPP yang telah dibuatnya.
sudah dibuat guru? • Guru dapat pula memodifikasi format RPP yang
sudah dibuat sesuai dengan prinsip efisien,
efektif, dan berorientasi kepada murid.
Pembahasan
(Pengertian & Konsep:
SE Mendikbud 14/2019)
1. Penyusunan RPP dilakukan dengan prinsip
efisien, efektif, & berorientasi pada siswa
2. Bahwa dr 13 komponen RPP yg telah
diatur (Permendikbud 22/2016) yg menjadi
komponen inti adalah tujuan
pembelajaran, langkah2 pembelajaran, &
penilaian pembelajaran (assesment) yang
wajib dilaksanakan dan komponen lainnya
bersifat pelengkap
Pembahasan
(Pengertian & Konsep:
SE Mendikbud 14/2019)
3. Sekolah, klp guru MGMP dan individu
secara bebas dapat memilih, membuat,
menggunakan, & mengembangkan
format RPP secara mandiri untuk
sebesar-besarnya keberhasilan belajar
siswa
Kemerdekaan
Penggunaan RPP

Buat Sendiri

Mengembang
kan contoh

Menggunakan
Contoh
Pembahasan
Langkah2 Pengembangan RPP
• Rencanakan alokasi waktu untuk pembelajaran
1 (satu) KD

• Rumuskan tujuan pembelajaran sesuai KD


2

• Rumuskan langkah2 pembelajaran


3

• Rencanakan penilaian (sesuai tuntutan tujuan)


4

• Implementasikan dalam pembelajaran dan lakukan


5 refleksi

• Dokumentasikan dan lakukan revisi


6
Strategi Pengembangan RPP

1 Perumusan Tujuan
Pembelajaran
2
Desain Kegiatan/Langkah-
langkah Pembelajaran
3 Perencanaan dan Pelaksanaan
penilaian terutama
“ASSESMENT OF
Perumusan Tujuan Pembelajaran

• Perhatikan rumusan KD (3 & 4)


• KD terdiri atas 2 komponen, yaitu: Tingkat
berfikir (KKO) & Dimensi pengetahuan
• Tujuan menggambarkan pencapaian KD
• Rumusan tujuan ada yg dalam satu kalimat
(memuat A, B, C, & D) dan dalam bentuk
rincian
Perumusan Tujuan Pembelajaran
Perumusan Tujuan Pembelajaran

KD:
3.7 Mengelompokkan jamur berdasarkan ciri-
ciri, cara reproduksi dan mengaitkan
peranannya dalam kehidupan
4.7 Menyajikan laporan hasil investigasi tentang
keanekaragaman jamur dan peranannya
dalam kehidupan
Bagaimana rumusan tujuan dari KD diatas..?
Perumusan Tujuan Pembelajaran

Tujuan Pembelajaran :
“Melalui PBM dengan pendekatan saintifik, model
discovery learning, dan penerapan metode kerja kelompok,
percobaan dan penugasan siswa dapat MEMBIASAKAN
sikap spiritual; bersukur, beribadah dan berdoa; sikap
sosial; disiplin, jujur dan bertanggung jawab sehingga dapat
mengelompokkan jamur berdasarkan ciri-ciri, cara
reproduksi dan mengaitkan peranannya dalam kehidupan
dan terampil menyajikan laporan hasil investigasi tentang
keanekaragaman jamur dan peranannya dalam kehidupan”
Indikator
1 Apakah Anda telah dapat mendeskripsikan syarat-syarat hidup jamur?
2 Apakah Anda telah memahami konsep Fungi?
3 Apakah Anda telah memahami dasar-dasar pengelompokkan Fungi?
4 Apakah Anda telah menguasai klasifikasi jamur dari divisio Zygomycota?
5 Apakah Anda telah menguasai klasifikasi jamur dari divisio Ascomycota?
6 Apakah Anda telah menguasai klasifikasi jamur dari divisio Basidiomycota?
7 Apakah Anda telah menguasai klasifikasi jamur dari divisio Deuteromycota?
8 Apakah Anda memberi minimal 5 contoh jamur dari divisio Zygomycota?
9 Apakah Anda memberi minimal 5 contoh jamur dari divisio Ascomycota?
10 Apakah Anda memberi minimal 5 contoh jamur dari divisio Basidiomycota?
11 Apakah Anda memberi minimal 5 contoh jamur dari divisio Deuteromycota?
12 Apakah Anda dapat mengidentifikasi jenis-jenis jamur mikroskopis melalui pengamatan/praktikum?
13 Apakah Anda dapat menjelaskan jenis-jenis simbiosis dari jamur?
14 Apakah Anda dapat menjelaskan peranan Fungi secara garis besar?
15 Apakah Anda dapat memberi contoh minimal 10 jenis Fungi yang menguntungkan?
16 Apakah Anda dapat memberi contoh minimal 10 jenis Fungi yang merugikan?
17 Apakah Anda telah dapat mengelompokkan jamur berdasarkan ciri-ciri, cara reproduksi, dan
mengaitkan peranannya dalam kehidupan?
18 Apakah Anda telah dapat menyajikan laporan hasil investigasi tentang keanekaragaman jamur dan
peranannya dalam kehidupan?
Langkah2 Pengembangan RPP
Contoh rumusan kegiatan
Pembelajaran
Alokasi
Deskripsi Kegiatan
Waktu
15
a. Siswa diminta mengamati gambar/video
orang yang mengalami defisiensi zat
makanan (misalnya orang yang mengalami
busung lapar) selanjutnya membuat
pertanyaan terkait gambar /video tersebut.

b. Guru membimbing siswa merumuskan


permasalahan yang akan dicari solusinya
dalam pembelajaran ini, misalnya:
“Bagaimana menguji zat makanan yang
terkandung dalam bahan makanan?
Tips sederhana merumuskan
langkah2 pembelajaran
(Jika tdk ada modelx)
• Alokasikan waktu (90 mnt)untuk kegiatan
pendahuluan 7-10 mnt, penutup 10-15 mnt,
dan sisanya adalah kegiatan inti.
• Tuliskan aktivitas belajar yang dilakukan siswa
secara berurut-an untuk mencapai tujuan
• Rumusan kegiatan pembelajaran berupa
aktivitas minimal mencari /menggali informasi,
bekerjasama, & mengkomunikasikan.
• Banyaknya aktivitas belajar sesuai kan dengan
waktu yang tersedia
Pembahasan
Penilaian Pembelajaran

• Pilih tehnik dan alat penilian sesuai rumusan


tujuan pembelajaran
• Penilaian pengetahuan dengan soal uraian
mengukur kemampuan berfikir kritis dan literasi
• Penilaian keterampilan menggunakan soal uraian
unjuk kerja & portofolio mengukur kemampuan
penerapan kompetensi pengetahuan
• Jumlah soal disesuaikan dengan alokasi waktu
Penutup
Kesimpulan
Selamat Berlatih & Berkarya

Anda mungkin juga menyukai