Anda di halaman 1dari 18

UPAYA HUKUM

BANDING SECARA
ELEKTRONIK
OLE H : AMAM FAKHRUR
REFERENSI

 KMA • Buku Panduan e-Court


271/KMA/SK/XII/2019 Fitur Upaya Hukum
Tentang Petunjuk Teknis Banding
Administrasi Perkara dan • Hukum Acara Elektronik di
Persidangan di Pengadilan
Peradilan Agama ( Drs. Aco
Tingkat Banding, Kasasi
Nur,SH.,MH dan Dr.Amam
dan PK Secara Elektronik
Fakhrur)
BEBERAPA KETENTUAN

 Jangka waktu upaya hukum banding dalam waktu 14 hari (


Huruf C.2 angka 1 KMA 271/KMA/SK/XII/2019)
 Hari adalah hari kerja (Huruf A.1 angka 11).
 Perkara yang diajukan upaya hukum banding diperiksa
secara elektronik di tingkat pertama.
 Salinan putusan elektronik telah diunduh oleh pihak
berperkara setalah membayar biaya PNBP melalui VA.
PROSES DI TINGKAT PERTAMA

I. Membuka website Mahkamah Agung pada alamat


https://ecourt.mahkamagagung.go.id, dengan
menekan tombol Register Pengguna Terdaftar (bagi
Pengguna Terdaftar)

II. Setelah menyatakan banding dengan mengisi data


lengkap, pihak mendapatkan E-Skum.
III. Mendapatkan nomor pembayaran (VA)
yang masuk melalui email

IV. Petugas menverifikasi dan menvalidasi,


user memperoleh detail informasi
perkara.
V. Setelah muncul notifikasi permohonan
banding, Pemohon banding akan
mendapat Akta Banding dg mengklik
tombol Lihat Akta Banding.
 
VI. Pengadilan Agama melakukan
pemberitahuan (e-summons) kepada
Terbanding melalui domisili elektronik di
hari yang sama .
VII. Pemohon banding mengupload memori
banding maksimal dalam waktu 2 hari,
dengan mengklik tombol upload memori
banding dalam bentuk JPG/JPEG atau Pdf.

VIII. Petugas menyampaikan memori banding


kepada Terbanding sesuai alamat
elektroniknya, dan Terbanding
mendownload pada tab penyampaian
memori banding.
IX. Terbanding mengupload kontra
memori banding maksimal dalam
waktu 2 hari, dengan mengklik tombol
upload memori banding dalam bentuk
JPG/JPEG /Pdf.

X. Petugas menyampaikan kontra memori


banding kepada Pembanding sesuai
alamat elektroniknya, dan Pembanding
mendownload pada tab penyampaian
memori banding.
XI. Juru Sita/Juru Sita Pengganti mengirim
e-summons kepada para pihak Inzage
sesuai alamat elektronik.

XII. Kesempatan pihak untuk inzage adalah 3


hari. Para pihak dapat mendownload
berkas perkara untuk dibaca dan
dipelajari.
XIII. Para pihak dapat menyampaikan
catatan atas berkas selama masa inzage
melalui aplikasi dan pengadilan akan
menindaklanjutinya.

XIV. Pengadilan Agama menyampaikan


berkas max 20 hari ke PTA.
XV. Pendaftaran banding dapat dicabut,
pengguna mengupload Surat Pernyataan
Pencabutan bermaterai cukup dengan
mengklik ajukan pencabutan.
XVI. Bila pencabutan dilakukan saat berkas belum
dikirim ke PTA, pengadilan agama menerbitkan
akta pencabutan dengan mengupload dan
memberitahukan ke para pihak.

XVII. Bila pencabutan dilakukan setelah berkas


dikirim ke PTA, PTA akan memeriksa dan
memutusnya dan putusan dikirim melalui
aplikasi e-court.
PROSES DI TINGKAT BANDING

I. Buka SIPP Banding, dengan alamat : https://


sipp-banding.mahkamahagung,go.id.

II. Masukkan user name dan password, pilih


badan peradilan dan pilih satuan kerja.
III. Perkara yang didaftar secara otomatis
pada menu Register Pengadilan Tingkat
Banding, dan fitur Permohonan e-Court.

IV. Petugas Meja I, menverifikasi berkas yang


diajukan melalui Link Detail. (belum
verifikasi, valid, belum valid atau
opsional).
V. Kasir mengecek pembayaran biaya
perkara pada link detail .

VI. Dengan membuka SIPP melalui password


dan username nya, Ketua PTA membuat
penatapan Majelis Hakim.
VII. Dengan membuka SIPP melalui
password dan user name nya, Panitera
PTA menunjuk Panitera/Panitera
Pengganti untuk bersidang.

VIII. Dengan membuka SIPP melalui password


dan user name nya, Ketua Majelis
membuat Penetapan Hari Sidang Pertama.
PUTUSAN
 Ketua Majelis mengisi data putusan akhir
dan amar putusan.

 Ketua Majelis mengupload file putusan


akhir dengan format PDF, kemudian
mengklik Choose File, nama Majelis Hakim
akan muncul untuk verifikasi sebelum
salinan di tandatangani oleh Panitera.
 Salinan Putusan di tandatangani oleh
Panitera secara elektronik dengan terlebih
dahulu memasukkan passphrase.

Anda mungkin juga menyukai