Anda di halaman 1dari 9

FUNGSI MSDM (MANAJEMEN

SUMBER DAYA MANUSIA)


Nama Anggota Kelompok 5: Kelas : R003 Manajemen 2021
1. FADILA (C1B021127)
2. M. DIMAS JAYAKRESNA (C1B021128)
3. SAMUEL JANUARDO (C1B021130) <<
4. YANI SUKMA DEWI (C1B021160)
5. EZA FAHRIDHO PUTRA (C1B021182)
Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)

Secara umum, Manajemen Sumber Daya Manusia merupakan


salah satu upaya yang dilakukan oleh perusahaan untuk mengatur
sumber daya manusianya. Sumber daya ini diarahkan untuk
mencapai tujuan perusahaan yang telah ditetapkan sebelumnya.

Tugas Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) adalah untuk


mengelola manusia seefektif mungkin agar diperoleh suatu satuan
sumber daya manusia yang saling memberi manfaat.
Dikatakan juga oleh Rivai Kemudian Anthony, Kacmar,
(2005), adanya manajemen dan Parrewe
sumber daya manusia sangat (2002) mengatakan bahwa
penting bagi perusahaan dalam manajemen sumber daya
mengelola, mengatur, manusia memiliki berbagai
mengurus, dan menggunakan macam tugas berkaitan
sumber daya manusia sehingga dengan usaha untuk memiliki,
bisa berfungsi secara efektif, melatih, mengembangkan,
produktif, serta efisien untuk memotivasi, mengorganisasi,
mencapai tujuan perusahaan. dan memelihara karyawan
perusahaan.
Pada prinsipnya, fungsi manajemen sumber daya
manusia ini mencakup beberapa aktivitas yang secara
signifikan mempengaruhi keseluruhan area kerja suatu
perusahaan yang terdiri atas perencanaan, pengangkatan
dan pemberhentian karyawan, pengupahan tunjangan,
penilaian kinerja, penghargaan dan pengembangan karir,
pelatihan dan pengembangan, keselamatan dan kesehatan
kerja, kepemimpinan, serta produktivitas.
Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)

1. Staffing (Keanggotaan) 2. Performance Evaluation (Evaluasi


Kinerja)
Staffing memiliki peran penting dalam Memiliki tanggung jawab terhadap
membantu perusahaan merekrut sumber daya serangkaian pembinaan dan
manusia yang berkualitas dalam melakukan pengawasan terhadap tenaga kerja dan
tugas dan tanggung jawabnya. memudahkan perusahaan dalam
mengevaluasi karyawan.
3. Compensation (Kompensasi) 4. Training and Development
(Pelatihan dan Pengembangan)
Mengatur mengenai gaji karyawan Mengadakan pusat pelatihan untuk
dalam perusahaan.  seluruh elemen sumber daya manusia
dalam perusahaan.
Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)

5. Employe Relation 6. Personal Research


(Hubungan Karyawan)
Mengatasi permasalahan
Berupaya membangun relasi
yang dihadapi karyawan
dengan pihak lain yang terkait
dalam lingkungan
dengan tenaga kerja seperti
perusahaan.
serikat pekerja.
7. Safety and Health (Keselamatan dan
Kesehatan)
Memberikan jaminan keselamatan kerja
dan kesehatan bagi elemen sumber daya
manusia dalam organisasi.
Tujuan Penerapan Sumber Daya Manusia (MSDM)

Menghasilkan sumber daya manusia yang


Melakukan peningkatan kualitas sumber
terampil, bermotivasi tinggi, serta dapat
daya manusia secara berkala melalui
dipercaya untuk menjalankan tugas
sistem kerja yang efektif
organisasi

Mewujudkan lingkungan kerja yang Memberikan penghargaan atas


kondusif dan mendukung produktivitas semua prestasi kinerja sumber daya
kerja karyawan manusia
Sumber Referensi dari Google dan diakses dari:
https://www.google.co.id/amp/s/www.gramedia.com/literasi/manajemen-sdm/amp/
https://www.jurnal.id/id/blog/manajemen-sdm-kenali-fungsi-dan-tujuannya/
https://accurate.id/marketing-manajemen/manajemen-sumber-daya-manusia-penger
tian-fungsi-dan-tujuannya/
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai