Anda di halaman 1dari 19

Pemerintah Daerah

Provinsi Jawa Barat

PEMBUKAAN
PEKAN BELAJAR ASN JAWA BARAT

Dr. HERY ANTASARI, S.T., M.Dev.Plg.


Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Provinsi Jawa Barat
SISTEMATIKA
01 LATAR BELAKANG

02 KEBIJAKAN PENGEMBANGAN
KOMPETENSI

03 KOMPETENSI ASN

04 PENUTUP
LATAR BELAKANG
Undang-Undang
DASAR HUKUM
Peraturan Pemerintah Republik
No. 5 Tahun 2014 1 3 Indonesia No 17 Tahun 2020 Tentang
Tentang ASN Perubahan Atas Peraturan Pemerintah
PASAL 70 : No 11 Tahun 2oi7 Tentang Manajemen
(1) Setiap Pegawai ASN memiliki hak Pegawai Negeri Sipil
dan kesempatan untuk
mengembangkan kompetensi PASAL 203 :
(2) Pengembangan kompetensi
sebagaimana dimaksud pada 3) Setiap PNS memiliki hak dan kesempatan
ayat (1) antara lain melalui yang sama untuk diikutsertakan dalam
pendidikan dan pelatihan, pengembangan kompetensi sebagaimana
seminar, kursus, dan penataran. dimaksud pada ayat (1), dengan
memperhatikan hasil penilaian kinerja dan
penilaian kompetensi PNS yang
bersangkutan.
Undang-Undang Nomor 23 2 4) Pengembangan kompetensi bagi setiap
Tahun 2014 tentang PNS sebagaimana dimaksud pada ayat
(3) dilakukan paling sedikit 20 (dua puluh)
Pemerintahan Daerah
jam pelajaran dalam 1 (satu) tahun.
Pasal
233 : setiap ASN Daerah harus
memiliki kompetensi manajerial,
teknis, sosio kultural dan
Pemerintahan
UNDANG-UNDANG NOMOR 5 TAHUN 2014 MERUPAKAN BUKU PEGANGAN WAJIB
BAGI ASN (P3K DAN PNS) DALAM MENJALANKAN TUGAS SEBAGAI UNSUR
APARATUR NEGARA

DARI 141 PASAL SETIDAKNYA ADA EMPAT BELAS ASPEK MANAJEMEN ASN
YANG PENTING UNTUK DIKETAHUI OLEH SEMUA ASN AGAR PAHAM HAK DAN
KEWAJIBAN SERTA KONSEKUENSI YANG HARUS DIHADAPI SAAT SUDAH
MENJADI ASN

ILMU YANG MENDALAM AKAN MENJADI PEMANDU SESEORANG DALAM


BERTINDAK SEBAGAIMANA LILIN DI GELAP MALAM AKAN MENUNTUN SEORANG
BERJALAN DI KEGELAPAN MALAM

OLEH KARENA ITU, PELATIHAN MANAJEMEN ASN YANG DILAKUKAN SAAT INI
DILAKSANAKAN HUKUMNYA WAJIB DAN MENJADI MATA PELATIHAN DASAR
UMUM BAGI SETIAP ASN

www.free-powerpoint-templates-design.com
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN
KOMPETENSI
HUBUNGAN PENGEMBANGAN SDM DENGAN MISI
GUBERNUR

MISI KELIMA GUBERNUR YAITU MEWUJUDKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN


YANG INOVATIF DAN KEPEMIMPINAN YANG KOLABORATIF ANTARA
PEMERINTAHAN PUSAT, PROVINSI DAN KABUPATEN/KOTA

INDEKS REFORMASI BIROKRASI  HASIL PENILAIAN MENPAN RB

SALAH SATU UNSUR DARI INDEK RB  INDEKS PROFESIONALITAS


ASN (DIMENSI KOMPETENSI)

KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI BPSDM YAITU MENINGKATKAN


INDEKS PROFESIONALITAS ASN PADA DIMENSI KOMPETENSI

www.free-powerpoint-templates-design.com
AKSELERASI BANGKOM MELALUI CORPU
JAWA BARAT CORPORATE UNIVERSITY  KEBIJAKAN UNTUK MENGAKSELERASI PENGEMBANGAN KOMPETENSI
DENGAN 6 PENCIRI YANG MEMBEDAKAN DENGAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI BIASA YAITU
PENGEMBANGAN KOMPETENSI DILAKUKAN
SECARA TERINTEGRASI DENGAN
MELIBATKAN SELURUH STAKE HOLDER
TERKAIT PENGEMBANGAN KOMPETENSI DILAKSANAKAN
SANGAT VARIATIF DISESUAIKAN DENGAN
TUJUAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI KEBUTUHAN
ADALAH UNTUK MENCAPAI TUJUAN
ORGANISASI METODE PEMBELAJARAN DILAKSANAKAN
SECARA FORMAL DAN EKSPERIMENTAL YANG
DILAKUKAN SECARA SISTEMATIS DAN
PENGEMBANGAN KOMPETENSI DILAKSANAKAN
BERKELANJUTAN
UNTUK MENINGKATKAN KINERJA ORGANISASI
BPSDM DAN PERANGKAT DAERAH SAMA-SAMA
BERPERAN AKTIF DALAM PROSES PEMBELAJARAN

www.free-powerpoint-templates-design.com
PARA DIGMA PERUBAHAN MODEL PEMBELAJARAN

JUMLAH PENDUDUK JAWA BARAT 65% MERUPAKAN GENERASI MILENIAL YANG


AKTIF MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI

JUMLAH PNS JAWA BARAT SEBANYAK 34 RIBU ORANG DENGAN KOMPOSISI


LEBIH DARI 70% ADALAH GENERASI MILENIAL

HAK PNS UNTUK MENDAPATKAN PENGEMBANGAN KOMPETENSI 20 JP


TERKENDALA DENGAN KETERBATASAN ANGGARAN DAN DAYA JANGKAU
KAPASITAS SDM UNTUK MENANGANI

PERLU PERUBAHAN MODEL PEMBELAJARAN YANG BERBASIS DIGITAL DENGAN TIDAK MELUPAKAN ASPEK-ASPEK
SOSIAL DAN HUMANIS YANG MENJADI CIRI KHAS BANGSA INDONESIA  DIGITALISASI KEGIATAN
PENGEMBANGAN KOMPETENSI

www.free-powerpoint-templates-design.com
KOMPETENSI ASN
KO M P E T E N S I A S N
PEMERINTAHA
N

MANAJERIAL
KOMPETENSI ASN
TEKNIS
SOSIO
KULTURAL
STANDAR KOMPETENSI MANAJERIAL
PERATURAN MENTERI PENDAYAGUNAAN APARATUR NEGARA DAN REFORMASI BIROKRASI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 38 TAHUN 2017 TENTANG STANDAR KOMPETENSI JABATATAN APARATUR SIPIL NEGARA

7. MENGELOLA PERUBAHAN
KEMAMPUAN MENYESUAIKAN DIRI DENGAN SITUASI
4. ORIENTASI PADA HASIL
1. INTEGRITAS YANG BARU/BERUBAH, MELAKSANAKAN INISIATIF KEMAMPUAN MEMPERTAHANKAN KOMITMEN
PERUBAHAN DAN MENGAMBIL TANGGUNG JAWAB PRIBADI UNTUK MENYELESAIKAN TUGAS, DAPAT
KONSISTEN BERPERILAKU SESUAI
PRIBADI UNTUK MEMASTIKAN PERUBAHAN BERHASIL DIANDALKAN DAN BERTANGGUNGJAWAB, MAMPU
NILAI, NORMA/ETIKA ORGANISASI
DIIMPLEMENTASIKAN SECARA EFEKTIF MENGIDENTIFIKASI RESIKO DAN PELUANG DENGAN
DAN JUJUR, BUDAYA ETIKA TINGGI,
TANGGUNG JAWAB MELIHAT HUBUNGAN ANTARA PERENCANAAN DAN
HASIL UNTUK KEBERHASILAN ORGANISASI

2. KERJASAMA 5. PELAYANAN PUBLIK


KEMAMPUAN MENJALIN , MEMBINA, PEMENUHAN KEBUTUHAN PELAYANAN PUBLIK
MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN KERJA YANG SECARA PROFESIONAL, TRANSPARAN, MENGIKUTI
EFEKTIF, KOMITMEN SALING MEMBANTU STANDAR PELAYANAN YANG OBJEKTIF, NETRAL,
DALAM PENYELESAIAN TUGAS, DAN TIDAK MEMIHAK, TIDAK TERPENGARUH
MENGOPTIMALKAN SEMUA SUMBER DAYA KEPENTINGAN
UNTUK MENCAPAI TUJUAN STRATEGIS
ORGANISASI
6. PENGEMBANGAN DIRI DAN ORANG LAIN
3. KOMUNIKASI KEMAMPUAN UNTUK MENINGKATKAN
KEMAMPUAN DAN MENYEMPURNAKAN
KEMAMPUAN UNTUK MENERANGKAN KETERAMPILAN DIRI, MENGINSPIRASI ORANG LAIN
PANDANGAN DAN GAGASAN SECARA JELAS, UNTUK MENGEMBANGKAN DIRI DAN
SISTEMATIS DISERTAI DENGAN ARGUMENTASI
YANG LOGIS DENGAN CARA YANG SESUAI BAIK
8. PENGAMBILAN KEPUTUSAN KETERAMPILAN YANG RELEVAN DENGAN
PEKERJAAN, MENDORONG KEMAUAN BELAJAR
LISAN/TERTULIS UNTUK MENCAPAI TUJUAN KEMAMPUAN MEMBUAT KEPUTUSAN YANG BAIK SCR
ORGANISASI TEPAT WAKTU, DIRUMUSKAN SECARA SISTEMATIS DAN
SEKSAMA
KOMPETENSI TEKNIS YANG WAJIB DIKUASAI OLEH
SEMUA PNS
1. Kepegawaian 2. Umum
(Manajemen ASN ) (Pengelolaan Persuratan dan Tata
Naskah Dinas)

3. Keuangan 4. Legal Drafting


(Perencanaan, Pelaksanaan dan (Pembuatan produk hukum)
Pelaporan Keuangan)

5. Pengelolaan
Barang/Jasa 6. Adminitrasi BMD
(Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah) (Pengelolaan BMD)

7. Teknologi Informasi
Dasar 8. Bahasa Asing
(Pengolah Kata, Spread Sheet dan PPT) (Penguasaan Bahasa Asing

KOMPETENSI TEKNIS SESUAI BIDANG TUGAS


KOMPETENSI SOSIO KULTURAL

PEREKAT BANGSA
KOMPETENSI PEMERINTAHAN
Pengelolaan Keuangan Daerah

Kebijakan Desentralisasi

Urusan Pemerintah yang menjadi Kewenangan Daerah

Hubungan Pemerintah Pusat dan Daerah


Hubungan Pemerintah Daerah dengan DPRD

Pemerintahan Umum Etika Pemerintahan
“KEGIATAN HARI INI UNTUK MEMENUHI KOMPETENSI TEKNIS UMUM DI SUB
KEAHLIAN KEPEGAWAIAN
PENUTUP
“PENGEMBANGAN KOMPETENSI MERUPAKAN HAK ASN YANG HARUS DIPENUHI
OLEH PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT DAN BERKONTRIBUSI
TERHADAP PENINGKATAN INDEKS REFORMASI BIROKRASI DAN INDEKS
PROFESIONALITAS ASN JAWA BARAT”
HIMBAUAN SAYA : IKUTI PELATIHAN INI DENGAN SEBAIK-BAIKNYA AGAR TERCAPAI
KOMPETENSI MINIMAL YANG AKAN MENJADI DASAR UNTUK PENGEMBANGAN
KARIER
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai