Anda di halaman 1dari 10

SADARI

(Pemeriksaan
Payudara Sendiri)
Poltekkes Kemenkes Jakarta 1
Jurusan Kebidanan
Apa itu SADARI?

SADARI adalah metode


pencegahan yang digunakan
untuk pemeriksaan deteksi
dini kanker payudara.
KAPAN harus melakukan
SADARI?

Pemeriksaan payudara
dilakukan sebulan sekali.
Para wanita yang sedang haid
sebaiknya melakukan
pemeriksaan pada hari ke 7
sampai hari ke 10
Dapat mendeteksi adanya
tumor dalam ukuran kecil

Dapat mendeteksi adanya


Kanker payudara stadium dini

Dapat mencegah penyakit Apa


kanker payudara.
manfaat
Dapat menemukan adanya
kelainan pada payudara SADARI
Dapat  menurunkan
kematian pada wanita  akibat  
?
kanker payudara.
Resiko tidak melakukan sadari
Kemungkinan terkena kanker payudara
meningkat karena kanker payudara
tidak terdeteksi secara dini.
Langkah – Langkah melakukan SADARI

1 2 3
Berdiri tegak di depan Perhatikan ada tidaknya Lihat pada cermin, bentuk
cermin dengan kedua perubahan ukuran dan dan keseimbangan bentuk
tangan lurus ke bawah. bentuk dari payudara. payudara.

4 5 6
Posisikan kedua lengan Waspadai jika payudara Tangan diangkat di atas
lurus ke bawah di samping berkerut, cekung ke dalam, kepala dan Kembali amati
badan. Perhatikan bentuk atau menonjol ke depan perubahan yang terjadi
dan ukuran payudara. karena benjolan. pada payudara.
7 8 9
Berdiri tegak di
depan cermin Lalu perhatikan
dengan tangan Tegangkan otot- apakah ada
kanan di samping otot bagian bagian kelainan. Masih
kanan dan kiri. dada dengan dengan posisi yang
Miringkan badan berkacak sama bungkukkan
ke kanan dan ke pinggang/tangan badan dan tandai
kiri untuk melihat menekan pinggul. apakah ada
perubahan pada perubahan.
payudara.
SAAT BERBARING
1 2
Tempatkan bantal di bawah Gerakkan tiga jari (jari telunjuk,
bahu kiri untuk membantu jari tengah dan jari manis)
jaringan payudara merata di bersama-sama menekan ringan
dinding dada. secara melingkar.

3 4

Tekan secara perlahan, rasakan


Angkat lengan kanan keatas
setiap benjolan, pengerasan
kepala dan ulangi pemeriksaan.
atau massa di bawah kulit.
Hal yang harus disadari dan dilihat
saat SADARI
Teraba benjolan

.
Penebalan kulit.

Perubahan ukuran dan bentuk payudara

Pengerutan kulit.

Keluar cairan dari puting susu padahal tidak sedang menyusui.

Ada rasa nyeri pada payudara tanpa adanya penyebab yang jelas.

Pembengkakan lengan atas.

Teraba benjolan di ketiak.


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai