Anda di halaman 1dari 34

Resimen Korps Taruna Periode 2021/2022

PROGRAM
KERJA RESIMEN
KORPS TARUNA
TAHUN 2022
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

01

KOMANDAN
BATALYON &
KOMPI
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja
Komandan Batalyon dan Kompi

1. melaksanakan,memilih serta melatih taruna/i untuk persiapan upacara setiap hari senin
(dilaksanakan h-3 sebelum upacara)
2. memberi pelatihan khusus kepada Taruna/i tingkat II dengan ketentuan waktu yang sudah
terjadwalkan
3. memberikan pelatihan PBB kepada Taruna/I setiap minggunya secara berjadwal
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

02

KOMANDAN POLTAR
POLTAR/I TINGKAT III & II
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Polisi


Taruna/I

1. Membantu memonitor kegiatan apel pagi/ malam


2. Membantu kelancaran berjalannya setiap kegiatan yang diadakan di lingkungan maupun
diluar lingkungan Poltekbang Medan
3. Mengawasi setiap kegiatan di kampus dan sekitar lingkungan Poltekbang Medan sesuai
dengan aturan yang berlaku.
4. Pengadaan kegiatan olahraga kepada Taruna/i Overweight
5. Melakukan Pemeriksaan kerapihan rambut taruna/I secara berjadwal
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Polisi


Taruna/I

1. Melakukan Pengecekan sesuai dengan PUDD yang berlaku bagi taruna/i yang
dikampus maupun yang dirumah dan akan dilaksanakan 2 minggu sekali setiap hari
jumat.
2. Membantu memonitor penggunaan sosial media dan media elektronik ke arah yang
positif dan produktif
3. Pengadaan Poltar/i bayangan untuk tingkat I pada setiap course
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

03

BIDANG
OPRASIONAL
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Oprasional

1. Mengadakan Program Zoom Pendidikan secara online yang dinamakan “Kelas Pintar”
Kententuan :
a. Dilaksanakan setiap bulan dimulai dari bulan September 2021
b. Dilaksanakan pada Minggu ke-2 dengan menghimbau setiap course TK 1
agar mempersiapkan materi yang ingin dibahas dan ditanyakan.
c. Dilaksanakan oleh TK 2 dan TK 1 per masing masing course
d. Dilaksanakan dengan berkoordinasi setiap Poltar dan Capt Course yang
bertugas dengan mengirimkan dokumentasi Zoom Kelas Pintar tersebut.
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Oprasional

2. Mengadakan Program Silahturahmi setelah melaksanakan Long Holiday secara offline


yang dinamakan “Cadets Recall”
Ketentuan :
a. Dilaksanakan pada bulan 1 Januari 2022
b. Dilaksanakan dengan setiap Taruna/I membawa makanan khas daerah
masing masing.
c. Dilaksanakan di ruang makan
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Oprasional

3. Mengadakan “Duty FM” setiap weekend.


Ketentuan :
a. Dilaksanakan pada bulan Januari 2022 jika sudah Tatap Muka DiKampus.
b. Dilaksanakan Setiap Taruna/I Sesuai Jadwal yang akan ditentukan.

4. Pembentukan Komisi Pemelihan Umum Taruna Politeknik Penerbangan Medan.


Kententuan :
a. Dilaksanakan pada bulan Juni – Juli 2022
b. Dilaksanakan dengan dilandasi AD/ART
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Oprasional

5. Mengadakan Musyawarah Nasional FMKI di Politeknik Penerbangan Medan.


Kententuan :
a. Membentuk panitia Munas FMKI pada bulan Mei 2022
b. Dilaksanakan pada bulan Agustus – September 2022

 
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

04

BIDANG
KETARUNIAN
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Ketarunian

1. Melakukan bantuan social bertemakan “Taruni Peduli”

2. Mengadakan perlombaan memperingati Hari kartini (16 april s/d 20 april 2022);
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

05

BIDANG KESENIAN
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kesenian

1. Melakukan latihan rutin yang terjadwal disetiap ekstrakurikuler KESENIAN (Vocal


Group,Paduan Suara,Band Taruna Poltekbang Medan,Alat MusiK, Tradisonal,Kegiatan
Tari,Marching Band)
2. Menampilkan karya Seni (tarik suara,menari) taruna/i poltekbang medan melalui virtual
Zoom dengan memanfaatkan fasilitas kesenian di dalam kampus
3. Bekerja sama dan berkoordinasi dengan Pers taruna/i Poltekbang medan agar dapat
mengupload hasil kesenian yang telah berjalan di akun media sosial Poltekbang Medan
4. Melakukan pengecekan invetaris Kesenian secara berkala
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kesenian

5. Mempersiapkan latihan taruna/i untuk menampilkan penampilan dari ekstrakulikuler Tari


untuk
mengisi acara ataupun kegiatan Poltekbang Medan
6. Mengadakan perlombaan atau ikut serra dalam untuk mengisi kegiatan hari besar dan
eksternal
ataupun internal
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

06

BIDANG
OLAHRAGA
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Olahraga

1. Melaksanakan kegiatan lari setiap pagi dan sore dan melaksanakan olahraga umum
setelah melaksanakan lari.
2. Melaksanakan senam aerobic minimal 2 kali seminggu
3. Melakukan Pengecekan inventaris olahraga secara berkala
4. Membuat pengadaan alat olahraga sebagai penunjang kegiatan berolahraga
5. Penyamaan rata bagi taruna dan taruni dalam penggunaan fasilitas olahraga yang ada.
6. Berkoordinasi kepada pelatih di setiap ekskul olahragah
7. Mengawasi dan Bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan olahraga dan inventaris
olahraga yang ada di Poltekbang Medan
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

07

BIDANG
KEROHANIAN
MUSLIM
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Muslim

1. BITAH (Bimbingan Tahsin)


 Mengadakan bimbingan guru mengaji ataupun Taruna/i yang sudah fasih mengaji untuk
membimbing Taruna/i untuk belajar mengaji dengan baik dan benar serta mengadakan
program menghafal Al-Qur’an Juz 30

2. TARING (Tatsqif dan Sharing)


 Mengadakan Tausiyah atau kajian keagamaan, sharing tentang problema sehari-hari,
meningkatkan mental dan spiritual Taruna/i untuk menambah informasi dan pengetahuan
khazanah islam
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Muslim

3. PHBI (Perayaan Hari Besar Islam)


 Merayakan hari besar agama islam yang biasanya diisi dengan
Kegiatan Ceramah, Lomba Keagamaan, Pemberian Santunan, Tahfidz Qur’an, Kaligrafi dan
Pesantren Kilat

4. MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa)


 Melaksanakan kegiatan bermalam di Gedung Serba Guna dengan diisi kegiatan seperti
nonton sejarah islam, tausiyah, tilawah, tahajjud
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Muslim

5. KREASI (Kreatifitas dan Seni Islam)


 Mengadakan Pelatihan minat, bakat, serta kreatifitas warga dibidang seni islam misalnya,
pelatihan qasidah, marawis, nasyid, theater islami, dan kesenian ilam lainnya

6. SABDA (Santunan dan Bantuan Kaum Duafa)


 Memberikan santunan dan bantuan kepada saudara kita yang membutuhkan yang berada
di lingkungan Politeknik Penerbangan Medan
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Muslim

7. RAMADHAN IN CAMPUS
 Melaksanakan kegiatan dalam rangka memeriahkan bulan suci ramadhan antara lain, buka
bersama dan sahur bersama, pesantren kilat, ifthor jama,i, itikaf.

8. ISLAMIC FESTIVAL
 Melaksanakan Kegiatan Keagamaan seperti:
- Lomba Keagamaan - Penggalan Dana Bencana
- Pentas Kesenian Islami- Tabligh Akbar
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Muslim

9. DALIMA (Dakwah Online Bersama)


 Program kearj ini ditargetkan untuk semua pengguna media social agar bisa mengenal
lebih jauh tentang ajaran agama islam sesuai dengan tuntunan Al-Qur’an dan Hadits.
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

08

BIDANG
KEROHANIAN
OLAHRAGA
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Kerohanian


Nasrani

1. Mengadakan dan melanjutkan kegiatan ibadah rutin Taruna - Taruni Nasrani Politeknik
Penerbangan Medan
2. Membentuk organisasi yang mewadahi kegiatan rohani Taruna – Taruni Politeknik
Penerbangan Medan
3. Mengadakan kunjungan sosial kepanti sosial (Maret – April)
4. Mengadakan perayaan Paskah
5. Mengajukan wings organisasi kepengurusan Nasrani Taruna – Taruni Politeknik
Penerbangan Medan
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

09

BIDANG HUMAS
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Humas

1. Membuat konten edukasi 2 kali seminggu dan QnA tentang Kehidupan ketarunaan di
Politeknik Penerbangan Medan

2. Membuat postingan seminggu 3 kali pada Instagram Taruna

3. Menjadi delegasi di setiap acara FMKI

4. Membuat Blog khusus Humas Taruna, dan memberikan informasi harian atau mingguan
melalui blog tersebut

5. Menjadikan sosial media Taruna Poltekbang Medan sebagai wadah Tanya Jawab dengan
publik mengenai Politeknik Penerbangan Medan
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang Humas

6. Memberikan update informasi tentang kegiatan kegiatan taruna Poltekbang Medan


7. Mengikuti perlombaan photography/videography baik di dalam Lembaga Poltekbang
Medan maupun di instansi/kampus lain
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

10

BIDANG IPTEK
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bidang IPTEK

1. . Mengadakan Seminar Kedirgantaraan untuk menambah wawasan dan ilmu


pengetahuan

2. Mengadakan English Aviation Competition 2022


Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

11

DEWAN MUSYAWARAH
TARUNA & KOMISI
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

Program Kerja Bagian Demustar

1. Membuat komunikasi dua arah seperti zoom untuk menampung dan menerima aspirasi
dari taruna
Rapat melalui zoom nya akan dilaksanakan di awal bulan
2. Mengadakan rapat ketika sebuah event sudah selesai agar dapat mengevaluasi hasil
kinerja di setiap
bidangnya Rencana mengadakan rapatnya setelah kegiatan Berakhir
3. Melahirkan kader-kader demustar yang kompeten
4. Mengadakan program pekan HISTORI (Himpunan Aspirasi Oleh
Periode 2021/2022
Resimen Korps Taruna

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai