Anda di halaman 1dari 12

MAKALAH KEPERAWATAN

PENERAPAN PENGKAJIAN
KEPERAWATAN​
A
OLEH : KELOMPOK 1-4

I Nengah Antara Kadek Ayu Mira Purwita Sari

Putu Vina Vitriadewi A.A Mirah Trisnawati

NI Putu Krisna Andiani Dewa Ayu Putri Jayanti

Agustina Dewi Astuti NI Wayan Budiari

Dwi Andriyani Dw Ayu Rikha Pradnya Dewi

Ni Made Sri Purnama Sari Ni Made Tri Ardiyani

Ni Nyoman Ayu Darma Santhini Luh Putu Merta Tejayanti

Luh Putu Sintya Devi Desak Putu Dita Pranila

Komang Sudarmana Ni Made Merry Wara Cahyani

Ni Kadek Sri Mirawati Ida Ayu Puspayani

Presentation title   2
PENGERTIAN PENGKAJIAN

Menurut Stuart (2007) pengkajian merupakan tahap


awal dan dasar utama dari proses keperawatan yang
bertujuan untuk mengetahui status kesehatan klien.
Tahap pengkajian terdiri atas pengumpulan data dan
perumusan kebutuhan atau masalah klien.

Presentation title 3
Sumber Data
Sumber Data Primer Klien (Bila klien dalam keadaan tidak sadar, mengalami gangguan
bicara atau pendengaran , klien masih bayi atau karena beberapa sebab klien tidak dapat memberikan
data subjektif secara langsung maka perawat menggunakan data objektif untuk menegakkan diagnosa
keperawatan).

Sumber Data Sekunder keluarga, orang terdekat, teman , dan orang lain seperti dokter,
ahli gizi, ahli fisioterapi, laboratorium, dan radiologi.
JENIS DATA
•  
1. Data Dasar

Seluruh informasi tentang status kesehatan klien yang menunjukkan pola fungsi kesehatan efektif atau optimal sehingga
data yang dipakai dasar untuk menegakkan diagnosis keperawatan sejahtera. Data dasar meliputi : data umum, data
demografi, riwayat keperawatan, pola fungi kesehatan dan pemeriksaan .

2. Data Fokus

Informasi kesehatan klien yang menyimpang dari keadaan normal yang dapat berupa ungkapan klien maupun hasil
pemeriksaan langsung oleh perawat.

3. Data Subjektif

Ungkapan keluhan klien secara langsung dari klien langsung maupun tak langsung melalui orang lain yang mengetahui
keadaan klien secara langsung dan menyampaikan masalah yang terjadi kepada perawat berdasarkan yang terjadi untuk
melakukan anamnesis.

Presentation title 5
METODE PENGUMPULAN DATA

1. Anamnesis adalah tanya jawab atau komunikasi secara langsung dengan klien (auto-anamnesis)
maupun tak langsung (allo-anamnesis) dengan keluarganya untuk menggali informasi kesehatan klien.

2. Observasi :


- Pemeriksaan fisik (Inspeksi, Palpasi, Perkusi, Auskultasi
-Pemeriksaan penunjang
RIWAYAT KESEHATAN
Riwayat Penyakit Sekarang Kronologis dari penyakit yang diderita saat ini mulai
awal hingga di bawa ke RS secara lengkap. Tindakan apa saja yang sudah dilakukan oleh klien
untuk mengobati sakitnya sebelum ke RS.

Riwayat Kesehatan Yang Lalu Tanyakan riwayat penyakit yang pernah dialami klien
beberapa waktu sebelumnya. Berapa kali klien pernah sakit sebelum sakit yang sekarang?
Bagaimana cara klien mencari pertolongan? Apakah klien pernah menderita sakit DM (Diabetes
Mellitus), HT (Hipertensi), TBC (Tuberkulosis Paru), Kanker dan lain-lain.

Riwayat Kesehatan Keluarga Tanyakan pada klien atau keluarga mengenai penyakit
yang pernah diderita anggota keluarga.Jika memungkinkan buatlah genogram atau gambaran
garis keturunan beserta penyakit yang pernah diderita terutama untuk penyakit-penyakit yang
sifatnya diturunkan atau penyakit menular.

Presentation title 7
PEMERIKSAAN FISIK

Keadaan TTV Pemeriksaan Pemeriksaan Pemeriksaan


Umum Wajah Kepala, Dan Leher Thoraks/dada
Keadaan secara Tekanan Darah Mata, Hidung, Kepala Paru
umum yang Nadi Mulut Telinga
Leher Jantung
tampak dari fisik
Suhu
klien
Respirasi

Presentation title 8
PEMERIKSAAN FISIK

Pemeriksaan Pemeriksaan Pemeriksaan Punggung Pemeriksaan


Abdomen Genetalia dan Rektal Dan Tulang Belakang Ektremitas/Muskuloskel
etal

Presentation
Presentation
titletitle 9 9
Pemeriksaan Diagnostik

DARAH LENGKAP KIMIA DARAH :

Leukosit, Eritrosit, Trombosit, Ureum, Kreatinin, SGOT, SGPT,


Hemoglobin, Hemayokrit BUN, Bilirubin, Total Protein, Gd
Puasa, GD 2 jam PP

ANALISA ELEKTROLIT
Natrium, Kalium, Clorida,
Calsium, Phosfor PEMERIKSAAN
RADIOLOGI

Presentation title 10
Aplikasi Proses Pengkajian Dalam Kasus

Presentation title 11
Thank you

Anda mungkin juga menyukai