Anda di halaman 1dari 12

‫صوم‬

Konsep Totalitas
Puasa

‫تسويق‬
-Agama-
Nama Kelompok :
01. Keisha Halwa Oktareva 2225220030
02. Laila Nurlatipah 2225220060
03. Najwa Haura 2225220088
Rumusan Masalah

01 Makna Puasa
Puasa bagi Kesehatan
03 Fisik dan Mental Spiritual
Konsep Makanan
02 Halal dan Haram
01
Makna
Puasa
Puasa dalam bahasa Arab disebut as-saum atau as-siyam yang berarti
menahan diri dari segala sesuatu. Dengan kata lain, puasa adalah
menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan puasa yang berupa
memperturutkan syahwat, perut, dan farji (kemaluan) sejak terbitnya fajar
sampai terbenamnya matahari dengan niat khusus.
02
Konsep
makanan
halal dan
haram
Islam juga mengatur tentang halal dan haramnya
makanan. Dikarenakan haramnya suatu makanan dapat
merusak akal sehat dan pikiran seseorang secara jangka
panjang. Allah SWT menyeru semua manusia supaya
makan makanan yang halal dan baik di muka bumi ini
serta melarang manusia mengambil makanan yang haram
sebagaimana disebutkan dalam Al-Quran dan sunnah.
Contohnya, memakan bangkai dan hal-hal lain yang
diharamkan. Hal ini dikarenakan dapat merusak
kesehatan dan merusak akal fikiran seseorang secara
jangka panjang.
03
Puasa bagi
Kesehatan Fisik
dan Mental
Spiritual
Puasa bagi Kesehatan Fisik dan Psikis
Secara hakikat, berpuasa pada bulan Ramadhan bukan hanya sekadar
menahan dahaga dan lapar, melainkan suatu latihan psikis dan fisik
biologis.

Manfaat berpuasa bagi kondisi fisik yaitu dapat membantu memperbaiki


kondisi medis, menyehatkan jantung, mengurangi risiko kanker, menjaga
berat badan, dan mengurangi kecanduan merokok. Sedangkan manfaat
puasa bagi kesehatan psikis adalah dapat mengontrol hawa nafsu,
memperbaiki suasana hati, emosi menjadi lebih stabil, menurunkan stress
dan kecemasan, dll.
Puasa bagi Kesehatan Mental Spiritual

Manusia bukan hanya makhluk fisik dan psikis, tetapi juga merupakan makhluk
spiritual. Media terbaik untuk mengaktifkan dimensi spiritual ini adalah agama.

Puasa dapat mendidik dan melatih kita untuk menahan nafsu, mengendalikan
ucapan, pandangan, pendengaran, syahwat, serta menahan seluruh anggota
tubuh dari melakukan sesuatu yang tercela dan terlarang. Selain itu puasa juga
bermanfaat bagi kesehatan jiwa yaitu menyembuhkan kondisi mental yang
sedang mengalami masalah, membentuk sifat qana'ah, membentuk ketahanan
rohani, dan menguatkan keimanan.
Kue bolu rasa pandan
Beli bolunya di Kang Iman
Sehat selalu teman-temanku sekalian
Semoga bertemu di Ramadhan tahun depan
Thank
You!^^

Anda mungkin juga menyukai