Anda di halaman 1dari 7

FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN

DI LABORATORIUM

I. Sebagian besar penyebab kecelakaan kerja adalah dari faktor


manusia, ini di karenakan antara lain :

1. Ketidak seimbangan fisik/kemampuan fisik ;

 Tidak sesuai berat badan, kekuatan dan jangkauan

 Posisi tubuh yang menyebabkan mudah lemah

 Kepekaan tubuh

 Kepakaan panca indra

 Cacat fisik

 Cacat sementara
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

2. Ketidakseimbangan kemampuan psikologis :

 Rasa takut/phobia

 Gangguan emosional

 Sakit jiwa

 Sedikit ide (pendapat)

 Gerakannya lamban

 Ketrampilan kurang
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

3. Kurang pengetahuan :
Kurang pengalaman

Kurang orientasi

Kurang latihan memahami tombol-tombol (petunjuk


lain)
Kurang latihan memahami data

Salah pengertian terhadap suatu perintah


FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

4. Kurang terampil ;
 Kurang latihan mengadakan praktik

 Kurang kreatif
 Salah pengertian
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

5. Stres mental :
Emosi berlebihan

Beban mental berlebihan

Pendiam dan tertutup

Problem dengan sesuatu yang tidak dipahami

Frustasi

Sakit mental
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

6. Sters fisik

 Badan sakit (tidak sehat badan)

 Beban tugas berlebihan

 Kurang istirahat

 Kelelahan sensori

 Terpapar bahan berbahaya

 Terpapar panas yang terlalu tinggi

 Kekurangan oksigen

 Gula darah menurun


FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KECELAKAAN
DI LABORATORIUM

7. Motivasi menurun (kurang termotivasi) ;


Mau bekerja bila ada penguatan/hadiah (reward)

Frustasi berlebihan

Tidak mendapatkan intensif produksi

Tidak mendapat pujian dari hasil kerja

Terlalu tertekan

Anda mungkin juga menyukai