Anda di halaman 1dari 10

Tugas

CASE
STUDY
Kelompok 2
Anggota Tim:
• Nugi Nugraha
(217006001)
• Syauqizaidan
Khairan Khalaf
(217006011)
• Diaz M Girgani
(217006031)
RUANG
LINGKUP
Proses bisnis yang akan digambarkan adalah proses memilih dan
membeli produk di Shopee, sebuah platform e-commerce yang
populer di Indonesia. Proses ini mencakup mulai dari pengguna
mencari produk hingga melakukan pembayaran dan pengiriman
produk.
CRITICAL SUCCES
FACTOR
Kemudahan dan kecepatan dalam mencari produk yang
diinginkan.
Ketersediaan informasi yang lengkap dan akurat tentang
produk.

Kepuasan pengguna terhadap layanan yang diberikan


oleh Shopee, termasuk proses pembayaran dan
pengiriman produk.
Keamanan transaksi dan perlindungan konsumen
terhadap penipuan atau produk palsu.
soft system methodology as-is
As-is:
- Pengguna mencari produk di Shopee
- Memilih kategori produk
- Shopee menampilkan produk yang sesuai dengan kata kunci yang dimasukkan oleh pengguna.
- Pengguna memilih produk dan melihat informasi produk seperti harga, deskripsi, dan ulasan
pengguna.
- Pengguna menambahkan produk ke dalam keranjang belanja dan melihat ringkasan
belanjaannya.
- Pengguna memilih metode pengiriman dan memasukkan alamat pengiriman.
- Pengguna memilih metode pembayaran dan menyelesaikan transaksi.
- Shopee mengirimkan pesanan ke penjual dan memastikan pengiriman produk sesuai dengan
yang dijanjikan.
- Pengguna menerima produk dan memberikan ulasan tentang produk dan pengalaman belanja
di Shopee.
-Pengguna dapat membengembalikan barang jika tidak sesuai dengan pesanan
sistem berjalan
permasalahan
Setelah melihat gambaran usulan diatas sudah seperti ecommerce pada
umumnya namun, pada saat pengembalian barang costumer harus
mengkonfirmasi barang diterima dulu, baru dapat mengajukan
pengembalian barang. Dengan metode seperti itu banyak toko yang
tidak dapat bekerja sama dalam pengembalian barang. Maka dari itu
perlunya perubahan metode pengembalian barang pada sistem
tersebut.
soft system methodology to-be
To-be:
- Pengguna mencari produk di Shopee dengan memasukkan kata kunci pada fitur pencarian.
- Shopee menampilkan produk yang sesuai dengan kata kunci yang dimasukkan oleh pengguna.
- Pengguna dapat melihat informasi yang lebih lengkap tentang produk, termasuk informasi
tentang ketersediaan stok dan informasi pengiriman.
- Pengguna dapat menambahkan produk ke dalam keranjang belanja dan melihat ringkasan
belanjaannya, termasuk biaya pengiriman dan waktu pengiriman yang jelas.
- Pengguna memilih metode pengiriman dan memasukkan alamat pengiriman.
- Pengguna memilih metode pembayaran dan menyelesaikan transaksi.
- Shopee mengirimkan pesanan ke penjual dan memastikan pengiriman produk sesuai dengan
yang dijanjikan.
- Pengguna menerima produk dan memberikan konfirmasi apakah barang tersebut sudah sesuai
atau belum
- Pengguna mengembalikan barang jika tidak sesuai dengan pesanan
- Pengembalian tersebut di validasi oleh sistem dan akan dikonfirmasi kepada seller
- Setelah di konfirmasi oleh seller sistem akan mengajukan pengembelaian dana kepada
costumer
sistem usulan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai