Anda di halaman 1dari 13

HASIL PENELITIAN

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU BERSALIN DENGAN


KETUBAN PECAH DINI DI RSU DEWI SARTIKA
KOTA KENDARI
TAHUN 2022

OLEH:
Ulfah Juni Reskita
NIM: 918312910106.002
BAB IV
HASIL PENELITIAN
MANAJAMEN ASUHAN KEBIÐANAN INTRA NATAL CARE PADA NY.
“S" DENGAN KETUBAN PECAH DINI DI RUMAH SAKIT
UMUM DEWI SARTIKA KOTA KENDARI
TANGGAL 22-05-2022

No RM : 03-40-79
Tgl Masuk : 09-06-2022, jam 21.00 wita
Tgl Pengkajian : 09-06-2022, jam 21.05 wita
Diagnosa : GIIPIA0 Dengan Ketuban
Pecah Dini
Nama Pengkaji : Ulfah Juni Reskita
LANGKAH I : IDENTIFIKASI DATA DASAR

1. PENGKAJIAN

Identifikasi Istri/Suami
• Nama : Ny S / Tn S
• Umur : 25 tahun / 25 tahun
• Suku : Bugis / Bugis
• Agama : Islam/islam
• Pendidikan : SMP / SD
• Pekerjaan : IRT / Petani
• Alamat : Desa Sandarsi Jaya
• Lama Nikah : 8 Tahun
* LANJUJTAN…

Keluhan utama : Ibu mengatakan


keluar air-air jernih dari jalan lahir
berbau amis dan merasakan pegal-
pegal pada punggung sejak tanggal
09-06-2022 pukul 09.00 WITA.
LANGKAH II
IDENTIFIKASI DIAGNOSA/ MASALAH AKTUAL

LANGKAH III
IDENTIFIKASI DIAGNOSA/ MASALAH POTENSIAL

LANGKAH IV
TINDAKAN SEGERA/KOLABORASI
LANGKAH V RENCANA ASUHAN

Kriteria Keberhasilan :

Tujuan: • Pembukaan lengkap


• Kala 1 fase aktif berlangsung • Penurunan kepala hodge IV
• Kontraksi uterus adekuat 4-5x dalam 10
normal tanpa penyulit dan menit, durasi 50/detik.
komplikasi • DJJ kuat dan teratur 120 – 160 x / menit
• Keadaan Ibu dan janin baik • Tanda –tanda vital dalam batas normal
• Ibu mendapatkan dukungan • TD : 90/70 –
130/90mmHg
psikologis dari petugas kesehatan N : 60 – 90 x/menit
maupun dari keluarga P : 16 – 24 x/menit
• Ibu dapat beradaptasi terhadap S : 36,5 – 37,50C
• Respon positif dari Ibu dan keluarga
keluhan yang dirasakan
terhadap tindakan yang dilakukan oleh
bidan
• Ibu dapat beradaptasi terhadap keluhan
yang dirasakan
Rencana Asuhan
Tanggal : 09-06-2022 Pukul : 21.15 Wita

1. Beritahu ibu dan keluarga hasil pemeriksaan


Rasional : dengan mengetahui hasil pemeriksaan, Ibu akan merasa puas dan senang
2. Jelaskan penyebab sakit pada perut Ibu
Rasional : agar klien dapat mengerti dan memahami rasa nyeri pada perut yang
dirasakan sehingga dapat beradaptasi.
3. Anjurkan ibu untuk memilih posisi yang menguntungkan bagi janinnya dengan tidur
miring kesalah satu bagian saling bergantian (miring kiri).
Rasional : Hal ini dapat meningkatkan oksigen ke janin karena tidur miring (miring
kiri) mencegah penekanan vena cava superior oleh uterus yang berkontraksi.
4. Anjurkan pada keluarga untuk memberi makan dan minum pada ibu di antara his.
Rasional : Makan dan minum dapat mencegah dehidrasi dan kelelahan serta dapat
member kekuatan saat meneran dalam proses persalinan
5. Memasang infus RL + Induksi oxytosin drip ½ cc dengan tetesan pertama 8 tpm dan
dinaikkan 4 tetes setiap 30 menit sekali sampai tetesan maksimal 20 tpm hingga cairan
RL+Oksitosin habis.
Rasional : Untuk membantu mempercepat kemajuan persalinan
6. Observasi DJJ, His, nadi, respirasi, suhu setiap 30 menit sekali dan tekanan darah
setiap 4 jam sekali.
* LANJUTAN…

7. Lakukan pemeriksaan dalam setiap 4 jam atau jika ada indikasi


Rasional : untuk mengetahui kamajuan persalinan
8. Beritahu Ibu memilih relaksasi yang benar
Rasional : dengan relaksasi Ibu bisa menjadi lebih tenang.
9. Meningkatkan Ibu untuk selalu meningat/ mendekatkan diri kepada Tuhan
Rasional : dengan mendekatkan diri pada Tuhan dapat membuat ibu lebih sadar dan
tenang dalam menghadapi persalinannya
10. Dokumentasi dan patograf tentang informasi kemajuan persalinan
Rasional : dokumentasi dan patograf dapat memudahkan pengambilan keputusan dan
rencana asuhan selanjutnya
11. Siapkan partus set,hecting set, pakaian Ibu dan pakaian bayi
Rasional : dengan mendapatkan alat-alat yang dibutuhkan, dapat memudahkan dalam
melakukan pertolongan persalinan
LANGKAH VI IMPLEMENTASI

Dilakukan sesuai dengan


rencana asuhan
Langkah VII Evaluasi

1. Telah memberitahu ibu dan keluarga hasil


pemeriksaan
2. Ibu telah mengerti penjelasan yang telah diberitahu.
3. Ibu bersedia miring kiri atau mencari posisi yang
nyaman bagi ibu dan janinnya
4. Keluarga memberi makan dan minum pada ibu jika
tidak ada his
5. Telah dipasang infus RL + Induksi oxytosin drip ½
cc dengan tetesan pertama 8 tpm dan dinaikkan 4 tetes
setiap 30 menit sekali sampai tetesan maksimal 20 tpm
hingga cairan RL + oxytosin habis.
* Lanjutan…

Terpasang infus RL + Induksi oxytosin drip ½ cc dengan tetesan pertama 8


tpm dan dinaikkan 4 tetes setiap 30 menit sekali sampai tetesan
maksimal 20 tpm hingga cairan RL + oxytosin habis.

6. Telah dilakukan observasi DJJ, dan observasi HIS dan hasil pemantauan
Telah dilakukan observasi DJJ, dan observasi HIS dan hasil pemantauan
Hasil : Terlampir

7. Telah dilakukan observasi pembukaan serviks setiap 4 jam di dapat


hasil : Terlampir
Simpulan

Setelah melaksanakan asuhan kebidanan pada


ibu bersalin dengan partus ketuban pecah dini
di RSU Dewi Sartika Kota Kendari dengan
menerpakan 7 langkah varney dapat di ambil
kesimpulan bahwa tidak terdapat kesenjangan
antara teori dan dengan kasus yang ditemukan
di lapangan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai