Anda di halaman 1dari 25

Keperawatan

Maternitas
Konsep Keperawatan
Maternitas
Masadah, M.Kep
Perspektif Keperawatan
Maternitas
01 Memahami Konsep Dasar
Maternitas

Tujuan
Pembelajaran 02 Memahami Perspektf Keperawatan
Maternitas

03 Mengetahui trend dan issue


keperawatan maternitas

04 Memahami Peran Perawat.


Keperawatan Maternitas
Pelayanan Keperawatan Profesional Yang Ditujukan Pada :

1 2 3 4 5

Sistem Masa Masa Pasca Bayi Baru


Reproduksi Kehamilan Persalinan Persalinan Lahir s/d
Usia 28 hari
Definisi Keperawatan Maternitas

Definisi

 Merupakan asuhan keperawatan yang


diberikan kpd ibu/wanita sebagai klien
dan klgnya selama masa prenatal,
intranatal dan postnatal

Definisi

Pelayanan keperawatan profesional yg ditujukan


kpd klien yg berfokus pd pemenuhan kebutuhan
dasar dlm melakukan adaptasi fisik dan
psikososial dgn mengunakan proses keperawatan
(CHS, 1993)

Lingkup

Wanita usia subur, pasangan usia subur yg


berkaitan dgn sistem reproduksi, wanita masa
hamil, wanita masa persalinan, wanita masa nifas,
wanita diantara 2 kehamilan, bayi baru lahir s.d 40
hari serta keluarga
Paradigma
Keperawatan Maternitas
Fokus askep lingkungan sosial (klg
- Wanita hamil, Li dan masyarakat),
ng
melahirkan, postpartum, k budaya

a
un

si
u
ect. ga

an
n

M
Paradigma

an
at
Keperawatan maternitas

Se
aw
Dinamis (fungsi optimal

h
r
sbg pelayanan
e

at
ep
dan adaptif)
K
profesional
Falsafah
Keperawatan
Maternitas
Contents Title
FALSAFAH KEPERAWATAN MATERNITAS

Keperawatan
Maternitas Berpusat
pd Keluarga
Keluarga adalah unit dasar dalam masyarakat
.

Fungsi penting dalam dukungan selama periode


perinatal dan membesarkan keluarga
.

Keluarga dalam arti keluarga inti dan keluarga


besar
.
Falsafah Keperawatan Maternitas

01 Berfungsi
sebagai
Pembela untuk melindungi hak klien
advokat

02 Promosi
Kesehatan
Tugas penting bagi keperawatan maternitas generasi
penerus.

03 Tantangan
bagi
faktor utama daalam mempromosikan derajat kesehatan
individu, keluarga dan masyarakat
Perawat

04 Penelitian
Keperawatan
Menambah pengetahuan dalam meningkatkan
mutu pelayanan maternitas
Pendekatan Pelayanan Maternitas

1. Holistik 2. Bepusat pada


Keluarga

4. Peningkatan SDM
3. Penghargaan pada klien yang diperlukan

5. Peningkatan
kemampuan
klien

6.
Penghargaan
pada klien
•Perawat maternitas – bidan ?
•Bidan 1840: Upaya mengurangi kematian ec. PERKEMBANGAN
•Cacar < Ibu bersalin
•1850 – kursus bidan (Bidan VOC) KEP. MATERNI-
•1890 – sekolah bidan misi katolik
•1938 - juru rawat – bidan ??
TAS
•Perawat – bidan> Kesehatan Ibu dan Anak

ALLPPT Layout
Clean Text Slide
for your
Presentation
KEBIJAKAN PELAYANAN
KEPERAWATAN MATERNITAS

Memberikan pelayanan Memberikan penddikan


tenaga terlatih dukun beranak

Meningkatkan pengetahuan Meningkatkan sistem


kesehatan masyarakat. rujukan

Meningkatkan “SAVE MOTHERHOOD”


penerimaan gerakan KB
PERAN PERAWAT MATERNITAS
MANAGER
CARE GIVER TEACHER

RESEARCHER COMUNICATOR

ADVOCATOR. COUNSELOR
Lingkup
Pelayanan
Keperawatan Maternitas

Rumah sakit
Rumah bersalin
Puskesmas
Komunitas
You can simply impress You can simply impress You can simply impress You can simply impress
your audience and add a your audience and add a your audience and add a your audience and add a
unique zing unique zing unique zing unique zing

PROMOTIF PREVENTIF KURATIF REHABILITATIF

KEGIATAN
DALAM KEPER-
AWATAN MA-
TERNITAS
MASALAH UTAMA :
MASALAH UTAMA :
Angka Kematian
Ibu ( AKI)
Angka Kematian
Perinatal ( AKP )

Tolak Ukur Derajat


Kesehatan

Trend dan Issue Masyarakat

keperawatan
maternitas
PELAYANAN
KEPERAWATAN
MATERNITAS
TERLAMBAT
Identifikasi risiko tinggi dan komplikasi obstetri

Pengambilan keputusan
( Pasien / klien dan keluarga )

Datang ke pusat rujukan


(Geografi, transportasi ).

Penanganan di tempat rujukan ( rumah


sakit )
Trend dan Issue
keperawatan maternitas
MENGALAMI
PERUBAHAN
SETIAP WAKTU Jumlah anggota keluarga sedikit
PERUBAHAN
STRUKTUR Dampak Keperawatan
SOSIAL
Memberdayakan dan melibatkan
anggota keluarga
2. Gaya hidup keluarga lebih bervariasi
GAYA HIDUP Cenderung ‘mobile’
KLG LBH Dampak Keperawatan
BERVARIATIF Monitoring kesehatan, pend
kesehatan, pelayanan kesehatan
terjadwal
. Peningkatan biaya kesehatan
PENINGKATAN Cendrung menunda periksa
BIAYA kesehatan
KESEHATAN
Dampak Keperawatan
Pelay. Kesh komprehensif di tingkat
PHC
Trend dan Issue
keperawatan maternitas
MENGALAMI
PERUBAHAN Kemajuan ilmu pengetahuan dan
SETIAP WAKTU angka kehamilan resiko tinggi
PERKEMBANGAN yang besar membuat sistem
TEKNOLOGI
KESEHATAN
perawatan kesehatan
menekankan pada perawatan
berteknologi tinggi

PERUBAHAN Kekerasan terhadap perempuan,


POLA SAKIT
bayi
Dampak Keperawatan :
Pengkajian keperawatan, legal
PELAYANAN
KEPERAWATAN
MATERNITAS
TERLAMBAT
Identifikasi risiko tinggi dan komplikasi obstetri

Pengambilan keputusan
( Pasien / klien dan keluarga )

Datang ke pusat rujukan


(Geografi, transportasi ).

Penanganan di tempat rujukan ( rumah


sakit )
TREND KEPERAWATAN
MATERNITAS DI
INDONESIA

IMD (APN)

Metode Alternatif akupresur waterbirth hypnoterapi


Kelebihan
Nyeri persalinan minimal
Proses persalinan lebih cepat

Perineum lebih elastis, robekan atau episiotomi


dapat dihindarkan
Waterbirth Pergerakan ibu fleksibel selama proses persalinan
(Persalinan
dalam Air)
Bayi keluar lebih lancar karena ibu rileks
Bayi masih merasa dalam air ketuban sesaat
setelah lahir
Waterbirth (Persalinan dalam Air)

KEKURANGAN

Terkadang ibu malas mengejan, karena rasa


nyaman ibu dalam air

Kondisi yang tidak dianjurkan waterbirth :


 Pre eklamsi/eklamsia
 Kemungkinan bayi prematur
 Kemungkinna bayi kembar, letak sungsang
 Perdarahan
 Herpes
Hypnoterapi

Awesome Hypnofertility
Presentation

Hypnopregnancy

Hypnobirthing
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai