Anda di halaman 1dari 33

BED SITE TEACHING

CASE PRESENTATION
Pengertian
• Pembelajaran yang dilakukan didepan pasien dimana pembelajaran
mengaplikasikan kemampuan kognitif, psikomotor dan afektif secara
integrasi (LaCombe, MA, 1997)
• Merupakan metode mengajar kepada peserta didik yang aktivitasnya
dilakukan disamping tempat tidur klien dan meliputi kegiatan
mempelajari kondisi klien dan asuhan keperawatan yang dibutuhkan
klien (Nursalam, 2007)
Tujuan
• Peserta didik mampu menguasai keterampilan procedural
• Menumbuhkan sikap professional
• Mempelajari perkembangan biologis/fisik
• Melakukan komunikasi dengan pengamatan langsung
Manfaat
• Agar pembimbing dapat mengajarkan dan mendidik peserta didik
untuk menguasai ketrampilan prosedural, menumbuhkan sikap
profesional, mempelajari perkembangan fisik/biologis, melakukan
komunikasi melalui pengamatan langsung
Prinsip dasar
• Adanya kesiapan fisik maupun psikologis dari pembimbing klinik, peserta dan
klien
• Jumlah peserta didik dibatasi idealnya 5 – 6 orang
• Diskusi diawal dan akhir demontrasi didepan klien dilakukan seminimal
mungkin
• Lanjutkan dengan redemontrasi
• Kaji pemahaman peserta didik sesegara mungkin terhadap apa yang didapat
saat itu
• Kegiatan yagn didemontrasikan adalah suatu yang belum pernah diperoleh
peserta didik sebelumnya atau apabila peserta didik mengalami kesulitan
penerapannya
Keuntungan
• Observasi langung
• Mengunakan seluruh pikiran
• Klarifikasi dari anamnesa dan pemeriksaan fisik
• Kesempatan untuk membentuk ketrampilan klinik mahasiswa
• Memperagakan fungsi perawatan dan keterampilan interaktif
Kerugian
• Sering ada gangguan (HP berdering)
• Waktu rawat inap yang singkat
• Ruangan yang kecil sehingga padat dan sesak
• Tidak ada papan tulis
• Tidak dapat mengacu pada buku
Langkah-langkah
Melakukan pre conference meliputi
• Perencanaan keterampilan yang akan dilakukan
• Klien sebagai probandus
• Persiapan alat yagn diperlukan
Melakukan bimbingan bedside teaching pada
kasus kelolaan mahasiswa
• Pembimbing menguasai materi Tindakan yang akan dilakukan
• Menjelaskan pada pasien Tindakan yang akan dilakukan
• Melakukan kegiatan
• Peserta didik memperhatikan dan dapat ikut terlibat langsung dalam
kegiatan tersebut
• Melakukan dokumentasi hasil Tindakan bed side teaching
Post conference pelaksaan
• Pembimbing mengajak diskusi dan tanya jawab dengan peserta didik
• Memberikan kesempatan pada peserta didik untuk menanyakan hal-
hal yang belum diketahui selama Tindakan dilaksanakan
• Kegiatan inti
• Membuat peraturan dasar
• Perkenalan
• Anamnesa
• Pemeriksaan fisik
• Pemeriksaan penunjang
• Diskusi
Perlu diperhatikan
• Membahas hal-hal yang telah dilakukan
• Peserta didik dapat memberikan masukan atau menyampaikan
pertanyaan
• Berikan umpan balik pada peserta didik baik yang positif maupun yang
negative
• Koreksi kesalahan peserta didik dengan menunjukkan atau menjelaskan
bagaimana melakukan keterampilan klinik
• Bila menemukan kendala yang dihadapi dan mencari cara untuk
mengatasinya
• Mengukur tingkat pencapaian tujuan praktek saat itu
Evaluasi
• Menilai kemampuan intektual, teknikal dan interpersonal peserta
didik
• Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk menilai cara dan
metode yang dilaksanakan pembimbing
• Mencari cara yang lebih efektif yang digunakan untuk meninkatkan
metode pembelajaran.
Faktor yang mempengaruhi keberhasilan
• Internal  fisiologis dan psikologis
• Ekternal  social dan non sosial
Hambatan
• Pasien merasa tidak nyaman
• Menyakiti pasien,t rutama pada pasien yang kondisi fisiknya tidak
stabil
• Pasien tidak ada ditempat
• Pasien salah pengertian dalam diskusi
• Pasien tidak terbuka
• Pasien tidak kooperatif atau marah
Presentasi kasus
• Penerapan  Instumen untuk memfasiliasi pembelajran dan
menambah pengetahuan
• Gaya penulisan  Story line
• Manfaat  Mengedapankan penerapan praktis atas teori dan konsep
ke dalam situasi nyata (real world)
Pengertian
• Skenario/cerita yang memuat informas yang kompleks tentang suatu
masalah nyata yang telah terjadi atauun rangkaian peristiwa yang
dikontruksikan sebagai sesuatu yang nyata, yang dijadikan sebagai objek
analisis untuk menghasilkan solusi pemecahan atas masalah tersebut.
• Metode pembelajaran yang meggunakan satu realitas tertentu sebagai
bahan untuk peningkatan pengetahuan, pengetalhaun kemampan dan
sikap peserta didik
• Bentuk pembelajara hag berbasis pada masalah (a form of problem-
bsed based learning) diaman situasi dikemukakan untuk mendapatkan
penyelesaian
Mengapa studi kasus
• Faka pembelajaran orang dewasa (andragogy)
• Orang dewasa butuh dilihatkan dalam merencanakan dan
mengeavaluasi tugas yang dibebankan pada mereka
• Orang dewasa menjadkan pengalaman
• Orang dewasa sangat tertarik mempelajari topik yang memiliki
relevansi dengan kepentingan mereka (pekerjaan maupun kehidupan
pribadi) dan apat segera ditetapkan
• Orang dewasa lebih menyukai proses belajar yang relevansi
penyelesaian masalah (Keasley 2010)
Tujuan
• Penerapan konsep-konsep ke dalam situasi nyata yang kompleks,
termasuk Pembangunan kemampuan analisis yang membedakan
elemen prioritas utama dan prioritas rendah
• Mendorong peserta melihat masalah dalam perspektif Tindakan
(action perspective)
• Membantu peserta menghubungkan antara kasus dengan bergagai
disiplin yang terpisah
Manfaat
• Pengembangan kemampuan problem solving dan pengambilan
keputusan peserta didik
• Mengukur kemampuan peserta didik dalam mensintesa,
mengevaluasi, dan menerapkan konsep yang telah dipelajari
• Meningkatkan kemampuan peserta dalam kemampuan komunikasi
tulis maupun lisan, serta kolaborasi dan team work
• Mengasah kemampuan managerial peserta melalui setting rapat,
negosiasi kontrak, presentasi dan lain-lain
Kemampuan yang dapat dikembangkan
melalui studi kasus
• Mengidentifikasi dan mengenali masalah
• Memahami dan memaknai data
• Memahami dan mengenali asumsi dan inferensi, sebagai lawan dari
data factual
• Berpikir analitis dan kritis
• Memahami dan mengukur hubungan interpersonal
• Latihan dan pembuantan judgement
• Mengkomunikasikan gagasan dan opini
• Membuat dan mempertahankan keputusan
Studi kasus yang baik
• Menghadirkan isu-isu yang provocative
• Melahirkan empati terhadap masalah utama
• Fokus pada satu masalah
• Kejelasan pernyataan masalah
• Disusun se realistic mungkin
Elemen studi kasus
Elemen Deskripsi
Pendahuluan Mendefinisikan masalah yang diuji dan menjelaskan ukuran atau Batasan
dari situasi
Overview/analisis Memuat scenario atas situasi dan inforasi yang mendetil tentang para pelaku
dalam scenario tersebut, meliputi organisasi, pegawai dan orang-orang yang
terkait isu yang dipertanyakan
Laporan status Tindakan organisasi atas masalah yang berkembang.
Memuat pernyataan dari manajer atau pegawai terkati masalah yang
diupayakan untuk diselesaikan
Pertanyaan/masalah Dalam beberapa studi kasus, laporan status cukup diisi dengan
kasus yang harus pertanyaan/masalah yang ahrus dianalisis untuk dirumuskan alternatif
dianalisis pemecahannya
Appendices
Prosedur penulisan studi kasus

Penulisan studi
kasus
Penggalian dan
pengumpulan
berbagai
Pemilihan topik informasi,
dan masalah (konteks, altar
belakang, actor
dan kepentingan
Penentuan
tujuan
pembelajaran

Pemahaman
dan
pengenalan
peserta didik
Case studies – a short guide to writing case studies

Understand the purpose or intention:


Case studies provide an opportunity to show • Why are you writing it?
case good or promising practice. They are • Who do you want to influence?
frequently used to describe a problem or issue, • What are they key messages?
which logically and step by step has been
addressed to show impact or improvement GETTING Know your audience:
STARTED • Will they understand what you are trying to
convey?
• Will it maintain their interest?
• Will it have impact or encourage them to
take notice?
A well written case study will be
informative, maintain interest and Defining the issue:
prompt action or further inquiry so TELLING • Provide an introductory statement clearly
remember the 4 core principles. YOUR outlining the issue or problem
STORY • Provide relevant background
• Outline the actions used to solve the
problem
Clarity

Demonstrate the impact:


• Show what change or improvement has been
Impact Concise
made
• State how you measured impact
• Specify the return on investment THE RESULTS
• Provide data and clear evidence of
improvement

£
Relevant • Show how this impacted on service users
• Bring the case study alive with a relevant short
quote or feedback
Case study template
Title Include a short descriptive title which reflects the example
(Word count 65 max) and will capture the readers interest

Background Include a short focussed summary;


(Word count 250 Max)
• What was the issue or starting point?
• What did you want to achieve?
• How was this supported?

Practice development Provide a concise overview of the development;


(Word count 300 Max)
• Include details of the process and steps
taken as part of the development
• Describe the changes and interventions

Measuring impact Describe the short and long term improvement


(Word count 300 Max) • for the individual
• for the service provision
Include:
• Any feedback received
• Improvements which were secured for the
parents / family
• Information about return on investment (ROI) or
value for money
• Any numeric data – e.g. survey results

Learning Provide key areas of:


(Word count 500 Max)
• Learning and what worked
• Things you might do differently

References Include relevant links and references


Local practice examples
Understand the purpose or intention:
Local practice examples can be used to • Why are you writing it?
celebrate successes and to share what works. • What do you want to showcase?
They are not formal research however they • What are they key messages?
make an invaluable contribution to knowledge
translation and learning or research generation GETTING Know your audience:
STARTED • Will they understand what you are trying
to convey?
• Will it maintain their interest?
• Will it help others or influence decisions?

A well local practice example will be Defining the issue:


• Clearly outline the practice and why
informative, maintain interest and
TELLING change was needed
prompt action or further inquiry so
YOUR • Describe your aims & objectives
remember the 4 core principles. STORY • Be succinct in describing your actions

Clarity

Demonstrate the impact:


• Show what change or improvement has been
Impact Concise made
• Provide key learning points to guide others
• Show evidence of what worked and why
• Include any monitoring or evaluation THE RESULTS
• Show how this impacted on service users
• Bring the case study alive with a relevant short

£
Relevant
quote or feedback
• Share what your next steps will be
Local practice example template
Title Include a short descriptive title which reflects the key focus and main benefit
(Word count 65 max)

Description Include a short focussed description of your practice example & the main
(Word count 100 max)
benefit

Context – what was the Provide a concise overview of your aims and objectives
aim? Describe the starting point, baseline and include useful data about population or
(Word count 150 max)
demographics
Explain how the need arose

Method – what did you Provide clear details of:


do? • What you activity you undertook
(Word count 200 max)
• Who was involved and why

Outcomes – what • How was this measured? Can you show evidence of impact?
difference did you make? • What has changed?
(Word count 200 max)
• Was there any user feedback?
• Was this value for money / did you make any savings?

Key learning points Provide key areas of:


(Word count 500 max)
• What are the key learning points and what worked well?
• What things you might do differently
• What future plans do you have to embed this?

References Include relevant links and references where appropriate


Sharing case studies and practice examples
There are number of places to share case studies
and local practice examples – the important On the web
thing is to write it up and share; we can all then PHE / WHO
learn, generate new ideas at least identify any NICE
gaps and inform the evidence base SHARING
EXAMPLES

Awards
• Nursing time / Cavell

Social media
Share &
learn • Twitter / We learn
• Fab NHS stuff

Identify
Evidence gaps
base
Remember case studies & practice examples can:

• Support reflection and revalidation


• Help identify service improvements and
improve quality of care THE
Generate • Generate new evidence or support existing BENEFITS
ideas evidence
• Support decision making
• Raise the profile of a service and provide an
opportunity to celebrate!
• Support learning and development
References / further reading
https://www.rcn.org.uk/professional-development/nice-collaboration/nice-case-studies

http://www2.hull.ac.uk/lli/pdf/Case%20Studies.pdf

https://www.brookes.ac.uk/students/upgrade/study-skills/reflective-writing-using-gibbs/

http://www.euro.who.int/en/health-topics/Life-stages/child-and-adolescent-health/publications/2013/im
proving-the-lives-of-children-and-young-people-case-studies-from-europe.-volume-1.-early-years

http://www.nesta.org.uk/centre-social-action-innovation-fund-evaluations/nesta-standards-evidence
CASE STUDY PRESENTATION GUIDELINES
Pendahuluan
• A Case Study Presentation is one method of peer review. It can be useful to have a nursing
colleague(s) objectively review your professional practice. The nurse presents a case study or
nursing problem to two or more peers or at a practice meeting. Discussion includes a retrospective
review of nursing actions and possible alternatives. Review of patient outcomes by the nursing
peers / practice team and alternative approaches are discussed.

Anda mungkin juga menyukai