Anda di halaman 1dari 14

ANALISA BISNIS

MENGGUNAKAN STP
SEGMENTATION TARGETING - POSITIONING

Disusun oleh :
MOHAMAD ROPIK
A11149003

PERILAKU KONSUMEN

STP
SEGMENTATION
adalah proses membagi pasar berdasarkan karakteristik dan
kebutuhan pelanggan.
Mengelompokkan Pasar Secara Relevan
TARGETING
adalah salah satu cara mencapai pemasaran yang efektif
dan efisien, yaitu dengan memilih segmen pasar yang akan
dituju.
Menentukan Orang Seperti Apa Yang Akan Membeli
POSITIONING
adalah bagaimana menjelaskan posisi produk kepada
konsumen. Apa Beda Produk Dibandingkan Kompetitor
Dan Apa Saja Keunggulannya.

SEGMENTATION
Peran penting Segmentasi dalam
sebuah bisnis / perusahaan
adalah :
Segmentasi memungkin
perusahaan untuk lebih fokus
dalam mengalokasikan
sumber daya.
Segmentasi merupakan
dasar untuk menentukan
komponen-komponen
strategi.
Segmentasi menjadi faktor
kunci untuk mengalahkan
pesaing, dengan memandang
pasar dari sudut yang unik
dan cara yang berbeda dari
yang dilakukan pesaing.

Sedangkan berdasarkan
aktivitasnya, segmentasi terbagi
dalam 4 tahap proses, yaitu:
Menentukan siapa pelanggan saat
ini, dan jenis kelompok yang
berpotensi menjadi pelanggan.
Mengidentifikasi setiap segmen.
Menganalisis tingkat intensitas
kompetitor di pasar.
Memilih segmen pelanggan yang
paling atraktif.

SEGMENTATION
Segmentasi pasar biasanya
ditentukan melalui tiga
kelompok utama yaitu :
1. Demografi ( termasuk
Geografis)
2. Psikografi
3. Behavioral.
Demografi merupakan data
statistik yang kuantitatif pada
populasi tertentu.
Psikografi adalah data terkait
personalitas, nilai, opini, sikap,
minat, dan gaya hidup yang
berasal dari pelanggan.
Behavioral adalah data terkait
perilaku belanja dan
penggunaan produk yang

Demografi

Psikografi

Behavioral

Jenis kelamin
Lokasi
geografis
Pendapatan
Pendidikan
Profesi
Status
pernikahan
Status sosial
Ukuran
keluarga
Usia

Gaya hidup
Hierarki
pengaruh
Hobi
Layanan
kesukaan
Lingkaran
pergaulan
Merek
kesukaan
Pandangan
politik
Sensitivitas
harga
Spontanitas

Frekuensi
belanja
Lokasi
belanja
Jenis tempat
belanja
favorit
Organisasi
atau asosiasi
terkait
Penggunaan
internet
Sumber
informasi
Manfaat yang
dicari

TARGETING

Bagaimana Memilih Target


Pasar
Untuk memudahkan analisis,
biasanya digunakan lima kriteria
untuk memilih target pasar.
1. Ukuran.
2. Pertumbuhan.
3. Keunggulan kompetitif.
4. Biaya.
5. Kesesuaian.

Terdapat empat aktivitas yang


dilakukan saat targeting yaitu:
Mengidentifikasi kekuatan
perusahaan dan sumber daya
yang dibutuhkan untuk memasuki
pasar.
Menganalisis sumber daya dan
kekuatan dari kompetitor.
Membandingkan kekuatan
dengan kompetitor dan
mempertimbangkan peluang
yang ada di setiap segmen.
Menentukan target pasar (lebih
baik dari kompetitor atau masih
berpeluang mendapat segmen
tersebut).

POSITIONING
Langkah yang mesti dilakukan untuk
menciptakan positioning yang tepat :
Memahami target pelanggan.
Menganalisis kondisi pasar dan
kompetisi.
Menentukan keunggulan
kompetitif.
Mengidentifikasi atribut yang
relevan dengan target pasar.
Memilih posisi dan
menyampaikan dengan bahasa
yang sesuai bagi target pasar.

Untuk memudahkan
menentukan posisi yang tepat,
terdapat beberapa posisi yang
dapat dipilih seperti:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

Kualitas produk.
Desain/tampilan.
Media.
Iklan.
Paket penjualan.
Kompetisi.
Point of sales.
Public relation.
Pelayanan.
Harga.
Distribusi.

POSITIONING

Hasil akhir dari proses penyusunan positioning adalah


pernyataan positioning. Pernyataan tersebut dapat berbagai
bentuk, yang tentunya dipahami oleh internal dan personel
perusahaan.
Tagline, moto, slogan, atau jargon merupakan salah satu
bentuk perwujudan pernyataan positioning.
Tagline dapat berbentuk penyederhanaan, atau kalimat singkat
dari pernyataan positioning kepada target pasar. Agar
memudahkan pemahaman positioning, beberapa perusahaan

ANALISA STP PRODUK AQUA

Aqua merupakan salah satu


brand
produk
air
mineral
kemasan yang telah melekat
dihati
konsumen
Indonesia.
Produk air mineral ini diproduksi
oleh PT. AQUA Golden Missisipi.
PT. AQUA Golden Mississippi
sendiri telah didirikan sejak
tahun 1973 oleh Bapak Tirto
Utomo. Pabrik pertama Aqua
dirikan
di
Bekasi.
Setelah
beroperasi selama 30 tahun,
kini AQUA memiliki 14 pabrik di
seluruh Indonesia. Pada tahun
1998, AQUA (yang berada di
bawah
naungan
PT
Tirta
Investama) melakukan langkah
strategis
untuk
bergabung
dengan Group DANONE, yang
merupakan
salah
satu
kelompok
perusahaan
air
minum dalam kemasan terbesar

Di bawah bendera DANONEAQUA, kini AQUA memiliki lebih


dari 1.000.000 titik distribusi
yang
dapat
diakses
oleh
pelanggannya
di
seluruh
Indonesia. Langkah inilah yang
membuat brand produk Aqua
menjadi sangat terkenal oleh
semua kalangan baik balita
maupun sampai manula di
kawasan Indonesia.

SEGMENTATION

AQUA
DEMOGRAFIS
Segmentasi demografis yang dilakukan oleh PT. Aqua Golden Missisipi
ditujukan bagi seluruh konsumen di segala usia, semua kalangan lapisan
masyarakat baik dari menengah kebawah sampai menengah ke atas.
GEOGRAFIS
Segmentasi geografis yang dilakukan oleh PT. Aqua Golden Missisipi
ditujukan bagi semua kalangan masyarakat di seluruh daerah di Indonesia.
PSIKOGRAFIS
Segmentasi psikografis yang dilakukan oleh PT. Aqua Golden Missisipi
menyatakan bahwa produk air mineral kemasan ini ditujukan bagi semua
kalangan di Indonesia yang peduli terhadap kesehatan.
Jika dilihat dari segi perilaku konsumen, konsumen produk Aqua ini
cenderung memiliki loyalitas terhadap brand produk Aqua karena telah
percaya terhadap produk yang diproduksi oleh PT. Aqua Golden Missisipi ini.

TARGETING

PT. Aqua memilih pasar potensial


untuk produk air mineral ini bagi
semua kalangan, semua profesi,
semua usia diseluruh daerah di
Indonesia yang peduli terhadap
kesehatan..

AQUA

POSITIONING

AQUA
Dari segi positioning atau penempatan produk Aqua
di pasar, PT. Aqua Golden Missisipi ini dikenal
sebagai market leader di bidang produk air mineral
kemasan. Hal ini dikarenakan bahwa PT. Aqua
Golden Missisipi ini merupakan pelopor pertama
produk air mineral dalam kemasan di Indonesai
sejak tahun 1973 sampai sekarang.
Saat ini Aqua tengah fokus pada campaign peduli
kesehatan dengan tagline : #AdaAQUA
Dan pesan dimana air minum sangat berperan
membantu fokus dan konsentrasi peminumnya.

...... Demikian review singkat tentang analisa bisnis dengan


menggunakan STP ( Segmentation Targeting
Positioning ), beserta review STP pada produk air mineral
AQUA.

Anda mungkin juga menyukai