Anda di halaman 1dari 5

Korporasi multinasional (MNC)

OLEH : BAGUSWIJAYANTO ( 0861006)


SUMBER :

1.

Johnson, G. and Scholes, K. (2002). Exploring Corporate Strategy: Text and Cases. 6th ed. Prentice Hall: Harlow.

2.

INTERNET :INILAH.COM

PENGERTIAN KORPORASI MULTI NASIONAL


Korporasi multinasional adalah kelompok bisnis yang melakukan operasi usahanya di lebih dari satu negara. Dalam perkembangannya, korporasi multinasional telah mendominasi perdagangan hampir semua komoditas penting dunia.

Komponen terbentuknya struktur MNC


tujuan yang akan dicapai, strategi yang akan dilakukan untuk mencapainya, taktiK atau cara dimana sumber daya akan digunakan,

Ciri korporasi multinasional


memiliki kantor-kantor, pabrik atau kantor cabang di banyak negara. Biasanya merupakan perusahaan go public memiliki sebuah kantor pusat di mana mereka mengkoordinasi manajemen global. Memiliki jangkauan internasional

PERAN MNC
turut berperan mengurangi angka kemiskinan dunia. Penyumbang terbesar devisa negara mempengaruhi perekonomian negara

Anda mungkin juga menyukai