Anda di halaman 1dari 1

23/9/2011

Bani Irwin Bin Bani Amin.


PISMP Sains Sem 2
IPG Kampus Keningau

Bincangkan penggunaan bahan komposit dalam kehidupan seharian.


 Contoh penggunaan bahan komposit dalam kehidupan seharian adalah plastik.
Plastik yang banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari adalah jenis
thermoplastic karena dapat didaur ulang. Thermoplastic yang sering digunakan
dalam industri adalah Polypropylene, Polyethylene, Polyvinylchloride,
Polystyrene.

 Selain itu, komposit polimer yang diisi dengan filler menjadi menarik karena
aplikasinya yang luas dan harga yang relatif murah.

 Antara aplikasi komposit secara luas dimanfaatkan dalam bidang otomotif,


elektronik, industri konstruksi, industri mekanik, pengangkutan, kelautan, dan
sebagainya.

 Untuk dalam bidang pengangkutan misalnya pada industri pesawat terbang


dipakai untuk sayap, dan bagian interior pesawat.

 Pada industri kereta digunakan untuk badan kenderaan dan bumper.

 Penggunaan dalam industri kimia antara lain paip, tangki dan vessel
bertekanan.

 Di dalam bidang elektronik, komposit dipakai untuk papan litar.

 Komposit juga digunakan pada industri peralatan yaitu pada pembuatan


komposit kayu ( ply wood, hard wood, dan lain-lain ). Pada penelitian ini
digunakan serbuk kayu sebagai filler, menurut Strak dan Berger (1997), serbuk
kayu memiliki kelebihan sebagai filler bila dibanding dengan filler mineral
seperti mika, kasium karbonat dan mika, yaitu: suhu proses lebih rendah (
Kurang dari 400 F ) dengan demikian mengurangkan penggunaan tenaga, dapat
mereput secara semulajadi, berat jenisnya jauh lebih rendah, gaya geseran
rendah sehingga tidak merosakkan peralatan pada proses pembuatan serta
berasal dari sumber yang dapat diperbaharui.

Anda mungkin juga menyukai