Anda di halaman 1dari 2

ANDA MEROKOK? APA ITU PPOK?

Penyakit Paru: Kerusakan pada paru-


paru
Obstruktif: Adanya hambatan aliran
udara pada saluran pernafasan.
UPTD. PUSKESMAS KEUDE Kronik : Berlangsung lama
GEUREUBAK
SESAK NAFAS?
PENYEBAB PPOK
 Merokok
 Polusi udara
 Alergi
 Lingkungan kerja
 Gizi dan nutrisi kurang
BATUK BERDAHAK?
yang tidak sembuh >3
bulan dalam
2 tahun berturut-turut

HATI-HATI,
Jalan Idi – Alue Ie Mirah Desa Panton Rayeuk M
mungkin anda menderita
Kecamatan Banda Alam Kabupaten Aceh Timur
SMS Center: 0822 7586 8211
Email: puskesmas11kede@gmail.com PPOK !!!
APAKAH PPOK BISA Pengobatan PPOK berupa:
Pencegahan !!!
DISEMBUHKAN?  Berhenti dan hindari rokok,
 Bronkodilator adalah obat untuk
Ajak suami, anak,
Pengobatan PPOK bertujuan untuk melebarkan saluran nafas.
tetangga, dan
 Kortikosteroid adalah obat untuk
mengurangi gejala. Kerusakan paru pada kerabat Anda untuk
mengurangi pembengkakan di saluran nafas.
PPOK tidak bisa kembali seperti semula, berhenti merokok !!!
Bronkodilator dan kortikosteroid biasanya
sehingga PPOK tidak bisa disembuhkan,  Hindari lingkungan yang
diberikan dalam bentuk inhaler (alat hisap dengan
tetapi dapat dikontrol. banyak polusi
obat di dalamnya). Contoh inhaler:
 Gunakan alat pelindung
seperti masker saat
bepergian atau bekerja
terutama ditempat yang
mengandung polusi tinggi

 Meningkatkan daya tahan tubuh


dengan makanan bergizi dan olahraga
rutin.
 Lakukan pengobatan secara teratur

Anda mungkin juga menyukai