Anda di halaman 1dari 30

LAPORAN KEMAJUAN PROGRAM KREATIVITAS

MAHASISWA
KARAKTERISASI DAN UJI MEMBRAN BIODEGRADABLE
CA/CHITOSAN/DEXTRAN TERHADAP PENYISIHAN
SURFAKTAN DARI LIMBAH LAUNDRY

BIDANG KEGIATAN:
PKM PENELITIAN

Diusulkan oleh:
Ridho Akbar; 1604103010033; Angkatan 2016
Muhammad Adam Armando; 1504103010102; Angkatan 2015
Siti Maysarah Siregar; 1604103010028; 2016

UNIVERSITAS SYIAH KUALA


BANDA ACEH
2017

i
PENGESAHAN USULAN PKM PENELITIAN EKSAKTA

1. Judul Kegiatan : Karaterisasi dan Uji Kinerja Membran Biodegradable


CA/Khitosan/Dextran terhadap Penyisihan Surfaktan dari
Limbah Laundry
2. Bidang Kegiatan : PKMPE - Teknologi dan Rekayasa
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nam.a Lengkap : Ridho Akbar
b.NIM : 1604103010033
c. Program Studi : S 1 Teknik Kimia
d. Perguruan Tinggi : Universitas Syiah Kuala
e. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Jl. Makam Teuku Nyak Arief No.9, Meunasah Papeun,
Krueng Barona Jaya, Kah. Aceh Besar, Aceh 24415, telp. -,
hp. 081362654445
f. Alamat email : ridhoOl@mhs.unsyiah.ac.id
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 2 orang
5. Dosen Pendamping
a. N ama Lengkap dan Gelar : DrSRIMULYATIS.T
b. NIDN : 0027027303
c. Alamat Rumah dan No Tel./HP : Jln. T. Nyak Arief No. 315A, Jeulingke, Banda Aceh,
Indonesia 23114, telp. -, hp. 081397003174
6. Biaya Kegiatan Total
a. Dikti : Rp 12,494,000
b. Sumber lain (sebutkan ... ) : Rp 0; Sumber lain: -
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 bulan.

Banda Aceh, 27 - 11 - 2017

Ketua Pelaksana Kegiatan,

(Ridho Akbar)
NIM. 1604103010033

ianur BC) (Dr S MULYATI S.T)


1991021001 NIDN. 0027027303

Co11)·1l>:l,t(<·): Simhclmcm·c, 2016. llJHftrtcd 1017

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ................................................................................... i


HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ ii
DAFTAR ISI .................................................................................................. iii
BAB 1. PENDAHULUAN ............................................................................. 1
1.1 Latar Belakang ........................................................................... 1
1.2 Tujuan Khusus Penelitian .......................................................... 2
1.3 Urgensi Penelitian ....................................................................... 3
1.4 Potensi Luaran ........................................................................... 3

BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA ................................. 3


2.1 Membran Non-Biodegradable dan Biodegradable .................... 3
2.2 Membran Cellulose Acetate ....................................................... 4
2.3 Modifikasi membran dengan Khitosan/Dextran ........................ 4
2.4 Teknik Pembuatan membran ..................................................... 4

BAB 3. METODE PELAKSANAAN .......................................................... 4


3.1 Alat dan Bahan ........................................................................... 4
3.2 Variabel Penelitian ..................................................................... 5
3.3 Tahapan pelaksanaan penelitian ................................................ 5
3.4 Karakterisasi Membran .............................................................. 6
3.5 Uji filtrasi ................................................................................... 6
3.6 Uji kinerja membran ................................................................... 6

BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ............................................. 7


4.1 Anggaran Biaya Penelitian ......................................................... 7
4.2 Jadwal Kegiatan Penelitian ......................................................... 7

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 8


LAMPIRAN .................................................................................................. 11
Lampiran 1. Biodata Ketua,Anggota dan Dosen pendamping
yang ditandatangani ........................................................... 11
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan .......................................... 23
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian
Tugas ................................................................................ 26
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana ..................................... 27

iii
1

BAB 1. PENDAHULUAN
1.1 Latar belakang
Seiring berkembangnya teknologi, usaha pelayanan akan barang dan jasa
juga semakin berkembang. Salah satunya adalah jasa cuci dan setrika (Samosir,
2014). Biasanya usaha ini berkembang di daerah perkotaan yang banyak terdapat
mahasiswa seperti di kota Banda Aceh, namun menurut (Aufiyah dan Alia, 2013)
perkembangan usaha laundry yang pesat dapat menimbulkan masalah lingkungan.
Air cucian atau bilasan dari usaha laundry mengandung senyawa kimia dengan
konsentrasi tinggi yang berasal dari serbuk sabun, deterjen dan juga pemutih
(Sumisha, Arthanareeswaran et al. 2015)
Di negara dengan kondisi iklim tropis, pakaian menjadi sangat kotor
karena keringat, debu dan lain-lain. Kotoran-kotoran tersebut akan bersih dengan
penggunaan deterjen. Oleh sebab itu konstituen utama dari air pencuci dan pembilas
dari usaha laundry adalah detergen yang digunakan dan kotoran dilepaskan dari
pakaian (Mohan 2014). Komponen utama deterjen adalah surfaktan. Surfaktan
memiliki kemampuan unik untuk menghilangkan tanah partikulat dan tanah
berminyak. Linear Alkyl Benzene Sulfonate (LAS) adalah surfaktan anionik yang
banyak digunakan dalam deterjen (Turkay, Barışçı et al.
2017). Surfaktan yang terkandung pada limbah laundry bersifat racun dan
berbahaya bagi kesehatan (Rahimah dkk, 2016). Selain itu limbah laundry
langsung dibuang ke selokan tanpa diolah terlebih dahulu. Akibatnya, sungai yang
menjadi tempat bermuaranya selokan berpotensi tercemar dan menimbulkan bau
busuk yang dapat menyebabkan ikan-ikan mati (Suastuti, 2015)
Surfaktan adalah zat seperti deterjen yang ditambahkan pada cairan untuk
meningkatkan sifat penyebaran atau pembahasan dengan menurunkan tegangan
permukaan cairan khususnya air (Furi dan Pamilia, 2012). Dan apabila jumlah
surfaktan ini terlalu banyak di perairan maka akan menimbulkan masalah
pendangkalan perairan, terhambatnya transfer oksigen (Astuti dan Mersi, 2015), dan
toksisitas terhadap biota (Priyanto, 2006). Namun karena terbukti ampun
membersihkan kotoran, surfaktan masih tetap saja digunakan sebagai bahan pencuci
(Wahyuni et al,2014). Untuk itu diperlukan suatu proses pengolahan air agar bersih
dari kandungan surfaktan. Proses penghilangan surfaktan ini dapat dilakukan
dengan beberapa metode, diantaranya secara inorganik ion exchanger (Fang et al,
2016), flotation (Adamovic et al, 2015), koagulasi-flokulasi (Rahimah et al, 2016),
electrocoagulation-electroflotation (Ge et al, 2004), cationic polymers (Kim et
al, 2014), cross flow microfiltration (Manouchehri dan Ali,
2017), naturalized coagulants (Mogan, 2014), coagulation and membrane filtration
(Turk et al, 2005), biosand filter (Astuti dan Mersi, 2015) ultrafiltration membranes
(Sumisha, 2015), electrolysis-peroxone (Turkay et al, 2017), fenton process (Vilve
et al, 2008) dan adsorbsi (Yuliusman et al, 2010). Namun pada penelitian ini
digunakan metode membran dalam memurnikan air dari kandungan surfaktan,
pemilihan metode membran dikarenakan tidak membutuhkan zat kimia
2

tambahan dan kebutuhan energinya sangat minimum (Mehdi et al, 2012),


memiliki ketahanan kimia yang baik dan dapat bekerja pada pH yang ekstrim
(Nunes et al, 2001), selain itu teknologi membran ini sederhana, praktis dan
mudah dilakukan ( Wahyu, 2007) (Humberto et al, 2013).
Membran dapat didefinisikan sebagai lapisan tipis yang berada diantara
dua fase dan berfungsi sebagai pemisah yang sangat selektif (Wenten, 2005). Pada
umumnya membran berbasis polimer disintesis dari petrokimia dan tidak dapat
terurai secara hayati, akan membahayakan kehidupan makhluk hidup dan merusak
lingkungan (Sumarno et al, 1996). Bagaimanapun penggunaan membran yang
dibuat dari bahan sintetik non-biodegradable akan terakumulasi ketika membrane
tersebut telah digunakan. Selama ini metode yang digunakan untuk mengurangi atau
meghilangkan limbah membrane ini adalah dengan cara ditanam atau dibakar
dengan insenarator. Perlakuan ini menimbulkan efek terhadap lingkungan seperti
polusi air dan udara (Bahremand, Mousavi et al, 2017). Untuk itu dibutuhkan
suatu inovasi untuk menciptakan membran yang mudah terurai, salah satu upaya
yang telah dilakukan oleh para peneliti adalah dengan membuat suatu membran
yang bahan dasar pembuatannya itu bersumber dari biomassa. Salah satu
membran tersebut berupa selulosa asetat. Penggunaan selulosa asetat dikarenakan
sifatnya yang hidrofilik, murah dan memiliki fluks tinggi (Azizah, 2008). Selain
itu selulosa asetat bersifat biodegradable sehingga ramah terhadap lingkungan
(Gaol et al, 2013). Membrane selulosa asetat di modifikasi dengan penambahan
zat aditif pada membran. Dalam penelitian ini zat aditif yang ditambahkan berupa
kitosan dan dextran pada pembuatan membran selulosa asetat. Membran dibuat
dengan mengunakan teknik inversi fasa. Modifikasi dengan menambahkan
kitosan ini menyebabkan sifat mekanik menjadi lebih tinggi dan dapat melindungi
membran dari fouling (F.N Hafdani dan N. Sadeghinia, 2011). Sementara dextran
merupakan senyawa hidrofilik yang diharapkan dapat meningkatkan performa
dari membrane yang dihasilkan. Modifikasi membrane dengan menggunakan
dextran sebagai aditif telah dilakukan dengan polimer utama poly (butylene
succinate)/PBS dan CA. Sampai saat ini belum ada literatur yang melaporkan
modifikasi membran dengan campuran CA/Kitosan/Dextran. Oleh sebab itu
penelitian ini dilakukan untuk membuat membrane biodegradable dengan
memodifikasi membran CA dengan aditif kitosan dan dextran. Membran
dikarakterisasi meliputi uji fluks air murni, uji permeabilitas, uji kuat tarik dan
elongasi, uji morfologi (Scanning Electron Microscopy) dan uji gugus fungsi
(Fourier Transform Infra Red /FTIR). Kinerja membran diukur terhadap penyisihan
surfaktan.

1.2 Tujuan Khusus


Penelitian ini secara umum bertujuan untuk mempelajari proses pembuatan
membran CA dan proses modifikasi membran tersebut sehingga dihasilkan
membran yang mempunyai karakterisasi dan kinerja yang baik
3

Serangkaian penelitian akan dilaksanakan dengan beberapa tujuan khusus


sebagai berikut :
1. Melihat pengaruh konsentrasi aditif Kitosan terhadap karakteristik dan kinerja
membran CA/Kitosan/DEX
2. Melihat pengaruh konsentrasi aditif Dextran terhadap karakteristik dan kinerja
membran CA/Kitosan/DEX

1.3 Urgensi Penelitian


Proses membran filtrasi merupakan salah satu alternatif yang digunakan
untuk memurnikan air hasil cucian laundry dari senyawa surfaktan yang terkandung
di dalamnya. Selama ini membran yang digunakan adalah membran polimer yang
terbuat dari bahan dasar berbasis petrokimia. Bahan ini bersifat non- biodegradable.
Sifat ini akan menimbulkan efek negatif terhadap lingkungan. Apabila
membrane telah habis masa pakainya akan menjadi limbah yang tidak bisa
diuraikan oleh mikroorganisme. Pembuatan membran CA/Kitosan/Dextran
diharapkan dapat menjadi salah satu solusi dalam menjawab permasalahan di atas.
Polimer utama adalah selulosa asetat yang ditambahkan aditif kitosan dan dextran.
Modifikasi ini diharapkan akan menghasilkan karakterisasi membrane dan kinerja
yang baik.

1.4 Potensi Luaran


Dari hasil penelitian ini diharapkan akan dipublikasikan pada Jurnal
Ilmiah Teragreditasi Nasional, Jurnal AGRITEK dan dipresentasikan pada
International Conference Annual International Conference (AIC) 2018. Selain itu
rancangan penelitian yang akan dilakukan ini akan bermanfaat sebagai masukan
teknis bagi pelaku industri dalam menentukan teknologi yang lebih
menguntungkan dalam proses pemurnian.

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA


Pada umumnya polimer yang digunakan saat ini merupakan polimer
sintesis dari bahan baku minyak bumi yang terbatas jumlahnya dan tidak dapat
diperbaharui. Membran ini bersifat non-biodegradable yang mana membran tidak
dapat terurai oleh mikroorganisme, sehingga akan menyebabkan masalah
lingkugan dikarenakan akumulasi dari pada membran yang telah digunakan tidak
dapat terurai oleh mikroorganisme (Sumarno et al., 1996). Oleh sebab itu
dibutuhkan alternatif baru dari bahan yang mudah didapat dan tersedia di alam
dalam jumlah yang besar dan murah tetapi mampu menghasilkan produk yang sama
dengan polimer yang disintesis dari minyak bumi. Polimer yang disintesis dari
bahan alam merupakan jenis polimer yang mudah terdegradasi oleh mikroorganisme
menjadi karbondioksida dan air dan juga tidak bebahaya bagi lingkungan (Aripin
et al, 2017). Membran berbasis biodegradable merupakan jenis membran yang
paling banyak dikembangkan, selain ramah bagi lingkungan
4

membran biodegradable juga mudah dibuat dan bahannya tersedia di alam dalam
jumlah yang sangat melimpah (Avérous dan Eric, 2012).
Pada penelitian ini digunakan membran yang berbasis polimer berupa
cellulose acetate dalam menghilangkan senyawa surfaktan yang terkandung di
dalam air. Cellulose acetate merupakan ester asam organik turunan dari selulosa
yang telah lama dikenal oleh dunia. Cellulose acetate merupakan turunan selulosa
terbesar kedua yang paling banyak di produksi (Utami dan Nugrahaning, 2017).
Pemilihan cellulose acetate ini sebagai bahan pembuat membran biodegradable
dikarenakan harganya yang murah, mudah untuk diperoleh, memiliki fluks yang
tinggi dan bersifat hidrofilik (Azizah, 2008).

Gambar 2.1 Rumus bangun Cellulose Acetate

Selain cellulose acetat yang digunakan sebagai bahan utama, zat aditif
berupa khitosan dan dextran juga ikut ditambahkan dalam pembuatan membran
biodegradable. Kitosan adalah bahan bioaktif yang merupakan polisakarida terbesar
kedua setelah selulosa dan diperoleh dari deasetilasi khitin dengan rumus Molekul
(C6H11O4N). Khitin umumnya diperoleh dari eksoskeleton hewan invertebrata
dari kelompok Arthoproda sp, Mollusca sp, Coelenterata sp, dan Nematoda sp.
Sumber utamanya berasal dari cangkang Crustaceae sp, seperti udang, lobster,
kepiting dan hewan bercangkang lainnya yang berasal dari laut (G YosepKhumar
et al, 2013). Penambahan khitosan ini berguna untuk meningkatkan sifat
mekanik dan memperkecil terjadinya fouling pada membran yang disebabkan oleh
surfaktan. Selain itu, penambahan dextran juga diharapkan dapat meningkatkan
performa dari pada membran. Membran CA dapat dibuat dengan menggunakan
teknik inversi fasa. Pembuatan membran dengan teknik inversi fasa meliputi
pelarutan polimer ke dalam pelarut, kemudian larutan polimer dipresipitasi ke
dalam bak koagulasi yang berisi non-pelarut.

BAB 3. METODE PENELITIAN


3.1 Bahan dan Peralatan
Pembuatan membran dilaksanakan pada Laboraturium Polymer Jurusan
Teknik Kimia Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala. Waktu pelaksanaan
dilakukan selama 5 bulan yang dimulai dari Februari sampai Juni. Bahan-bahan
yang digunakan berupa Selulosa asetat (CA) sebagai polimer utama dan larutan
Aseton digunakan sebagai pelarut. Kitosan dan Dextran digunakan sebagai aditif.
Dextran yang digunakan mempunyai berat molekul 6000 Da. Sampel surfaktan
LAS digunakan untuk menguji kinerja membran. Sampel surfaktan ini mewakili
5

surfaktan yang terdapat dalam deterjen. Alat-alat yang digunakan antara lain
erlenmeyer, beaker gelas, hot plate, magnetik stirer digunakan untuk mencampur
dan mengaduk larutan membran. Pelat kaca serta casting knife digunakan untuk
mencetak membran. Modul ultrafiltrasi untuk menguji fluks air murni dan kinerja
membran,

3.2 Variabel Penelitian


3.2.1 Variabel tetap
 Polimer selulosa asetat (CA) dengan konsentrasi 16 %
 Pelarut Aseton
 Non pelarut air
 Kitosan 2 %
3.2.2 Variabel berubah
 Variasi konsentrasi Dextran (0, 2, 4%)

3.3 Tahapan Pelaksanaan Penelitian


Untuk memudahkan dalam pelaksanaan penelitian maka tahapan
penelitian dirancang sebagai berikut :
3.3.1 Pembuatan Membran
Pembuatan larutan cetak dilakukan dengan mencampurkan serbuk CA +
kitosan (18%) dengan pelarut aseton, dan penambahan zat aditif dextran dengan
konsentrasi (0, 2, 4%). Campuran diaduk sampai homogen. Campuran atau dope
tersebut disimpan di dalam lemari es selama ± 24 jam untuk menghilangkan
gelembung udara. Sebelum dicetak, dibiarkan pada kondisi ruangan selama
beberapa lama hingga mencapai suhu ruang. Kemudian dope dituang di atas pelat
kaca (proses pencetakan) dan diratakan ke seluruh permukaan kaca dengan
menggunakan Casting Knife. Lapisan tipis yang terbentuk dibiarkan pada suhu
ruang selama 15 detik (proses penguapan/evaporasi pelarut). Selanjutnya, lapisan
yang masih tertempel di permukaan kaca dicelupkan ke dalam bak koagulasi yang
berisi media presipitant berupa air murni yang berfungsi sebagai non pelarut
(proses presipitasi). Proses ini dibiarkan hingga lapisan membran terlepas dari
pelat kaca. Temperatur bak koagulasi dijaga konstan pada temperatur ruangan
270C selama proses presipitasi. Kemudian, membran yang terbentuk dilakukan
proses annealing yaitu dengan cara dipanaskan secara perlahan hingga suhu 70oC.
Suhu tersebut tetap dipertahankan selama 10 menit. Selanjutnya membran siap
digunakan untuk proses pemisahan.
Tabel 3.1 Komposisi bahan baku membran.
Polimer (%) Pelarut
Inisial Zat Aditif (%)
CA (%) Khitosan (%) (%)
M0 16% 2% - 82%
M1 16% 2% 2% 80%
6

M2 16% 2% 4% 78%

3.4 Karakterisasi Membran


Pengujian karakterisasi membran yang dilakukan meliputi uji permeabiltas
air murni, uji Molecular Weight Cut-Off (MWCO) dengan menggunakan larutan
dekstran dengan berat molekul (6000 Da), uji struktur morfologi membran
menggunakan alat Scanning Electron Microscopy (SEM). Uji analisa gugus
fungsi pada membrane dengan Fourier Transform Infrared Spectroscopy (FTIR),
serta uji sifat mekanik membran menggunakan alat Huang Ta Instrument Co.Ltd
Type HT-8503.

3.5 Uji Filtrasi Air Murni


Prosedur penentuan permeabilitas air adalah sebagai berikut :
1. Membran dipasang pada modul membran.
2. Sebanyak 10 ml umpan harus aquades dimasukkan ke dalam tangki
umpan.
3. Selanjutnya dialirkan gas dari kompresor hingga mencapai tekanan
yang diinginkan dan dibiarkan beberapa waktu hingga diperoleh
aliran permeat.
4. Permeat ditampung di gelas ukur. Laju volumetrik permeat di ukur
dengan mencatat volume permeat yang di tampung dalam selang
waktu tertentu.
5. Pengambilan data volume permeat di hentikan setelah diperoleh
laju volumetrik permeat yang tetap.
6. Prosedur yang sama dilakukan untuk tekanan operasi yang lain.

3.6 Uji Kinerja Membran


Kinerja membran sangat dipengaruhi oleh selektivitas dan permeabilitas
terhadap material umpan. Sampel larutan yang digunakan adalah air yang
mengandung surfaktan pada konsentrasi tertentu. Selektivitas adalah kemampuan
membran untuk memisahkan suatu komponen dalam suatu fluida, sedangkan
permeabilitas adalah kemampuan laju alir permeat untuk melewati membran.
Pemisahan maksimal dengan proses membran dapat diketahui berdasarkan
perhitungan fluks permeasi membran. Selama proses pemisahan, fluks permeasi
dapat berubah seiring waktu operasi dan perlakuan. Parameter uji dalam penelitian
ini adalah kinerja membran dihitung untuk mengetahui berapa besar fluks dan
rejeksi dengan persamaan di bawah ini:
R
C C
f p (3.1)
C f

Dimana R adalah rejeksi (%), Cf adalah konsentrasi surfaktan dalam


umpan dan Cp adalah konsentrasi surfaktan dalam permeat, serta:
7

(3.2)
Dimana J adalah fluks, V adalah volume permeat, A adalah luas permukaan dan t
merupakan waktu.

BAB 4. Biaya dan Jadwal Kegiatan


4.1 Anggaran Biaya
Tabel 4.1 Ringkasan Anggaran Biaya.
No. Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Peralatan penunjang 1.639.000
2 Bahan habis pakai 7.375.000
3 Perjalanan 700.000
4 Lain-lain 2.780.000
Jumlah 12.494.000

4.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan Penelitian.
Feb’17 Mar’17 Apr’17 Mei’17 Juni’17
Jenis Kegiatan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Studi Pustaka
Persiapan alat
dan bahan
Preparasi
membran
CA/Kitosan/De
xtran
Karakterisasi
membran
CA/Kitosan/De
xtran
Uji preparasi
air murni
Uji kinerja
membran
Analisa hasil
penelitian
Penyusunan
laporan
penelitian
8

DAFTAR PUSTAKA

Adamovic S., M. P. (2015). Feasibility of electrocoagulation/floating treatment of


waste offset printing developer based on the response surface analysis.
Arabian Journal of Chemistry , 152-162.

Aripin S., B. S. (2017). Studi Pembuatan Bahan Alternatif Plastik Biodegradable


dari Pati Ubi Jalar dengan Plasticizer Gliserol dengan Metode Melt
Interaction . Jurnal Teknik Mesin (JTM), 79-84.
Astuti S. W., M. S. (2015). Pengolahan Limbah Laundry Menggunakan Metode
Biosand Filter untuk Mendegradasi Fosfat. Jurnal Teknik Kimia USU, 53-
58.
Aufiyah dan Alia. (2013). Pengolahan Limbah Laundry Menggunakan Membran
Nanofiltrasi aliran Cross Flow untuk Menurunkan Kekeruhan dan Fosfat.
Jurnal Teknik POMITS, 98-103.

Avérous L dan Eric P. (2012). Biodegradable Polymers. Environmental Silicate


Nano-Biocomposite, Green Energy and Technology , 13-39.

Azizah, F. (2008, Mei). Kajian Sifat Listrik Membran Selulosa Asetat yang
Direndam dalam Larutan Asam Klorida dan Kalium Hidroksida.
Departemen Fisika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Institut Pertanian Bogor, hal. 1-44.
Bahremand, A. H., S. M. Mousavi, et al. (2017). "Biodegradable blend

membranes of poly (butylene succinate)/cellulose acetate/dextran:


Preparation, characterization and performance." Carbohydrate Polymers
173(Supplement C): 497-507.
Fang X., Z. X., Y. L., R. L., W. H. (2016). Removal of Radionuclides from Laundry
Wastewater Containing Organics and Suspended Solid Using Inorganik Ion
Exchanger. Procedia Environmental Sciences, 375-381.
Furi T. A, Pamilia C. (2012). Pengaruh Perbedaan Ukuran Partikel dari Ampas Tebu
dan Konsentrasi Natrium Bisulfit (NaHSO3) pada Proses Pembuatan
Surfaktan. Jurnal Teknik Kimia, 49-58.

Ge J., J. Q., P. L., H. L. (2004). New Bipolar Electocoagulation-Electoflotation


Process for the Treatment of Laundry Wastewater. Separation and
Purification Technology, 33-39.
Hafdani, F. N., & Sadeghinia, N. 2011. A Review on Application of Chitosan as
a Natural Antimicrobial. World Academy of Science, Engineering and
Technology 50:252-256.
9

Kim H.-C. , X. S.-H. (2014). Treating Laundry Waste Water: Cationic Polymer
for Removal of Contaminants and Decreased Fouling in Microfiltration .
Journal of Membrane Science, 167-174.

Manoucheri M., Ali K. (2017). Water recovery from laundry wastewater by the
cross flow microfiltration process: A Strategy for Water Recycling in
Resindential Buildings. Journal of Cleaner Production.

Mohan, S. M. (2014). Use of Naturalized Coagulants in Removing Laundry


Waste Surfactant Using Various Unit Processes in Lab-scale. Journal of
Environmental Management , 103-111.

Priyanto, B. (2006). Uji Toksisitas Dua Jenis Surfaktan dan Detergen Komersial
Menggunakan Metode Penghambatan Pertumuhan Lemna Sp. Jurnal Teknik
Lingkungan, 251-257.
Rahimah Z, H. H. (2016). Pengolahan Limbah Detergen dengan Metode Koagulasi-
Flokulasi Menggunakan Koagulasi Kapur dan PAC. Konversi.

Safitri, M. (2011). “Pengolahan air berwarna secara koagulasi dan ultrafiltrasi


dengan menggunakan membran selulosa asetat.” Teknik Kimia
Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh.

Suastuti Ni G. A. M Dwi Adhi, I. W. (2015). Pengolahan Larutan Detergen


dengan Biofilter Tanaman Kangkungan (Ipomoea crassicaulis dalam
Sistem Batch (curah) Teraerasi. Jurnal Kimia, 98-104.

Sumarno, I. Sumantri, dan A. Nugroho., 1996,Penurunan kadar detergen


dalam limbah cair dengan pengendapan secara kimiawi, Majalah
Penelitian Lembaga Penelitian, 8 (30) : 25-35
Sumisha, A., G. Arthanareeswaran, et al. (2015). "Treatment of laundry

wastewater using polyethersulfone/polyvinylpyrollidone ultrafiltration


membranes." Ecotoxicology

Turk S. Sˇ ostar, I. P. (2005). Laundry Wastewater Treatment Using Coagulation


and Membrane Filtration. Resources, Conservation, and Recycling , 185-
196.

Turkay, O., S. Barışçı, et al. (2017). "E-peroxone process for the treatment of

laundry wastewater: A case study." Journal of Environmental Chemical


Engineering 5(5): 4282-4290.
Utami E. V., Nugrahaning D. (2017, Januari). Sintesa dan Karakterisasi
Biokomposit poly (L-Lactic Acid) / Cellulose Acetate Bead sebagai
Biodegradable Adsorben. Departemen Teknik Kimia Fakultas Teknologi
Industri Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya, hal. 1-110.
10
10

Vilve M., A. H. (2009). Effect of Reaction Conditions on Nuclear Laundry Water


Treatment in Fenton Process. Journal of Hazardous Materials, 1468-1473.

Wahyuni R., A. H., R. T. (2014). Uji Pengaruh Surfaktan Tween 80 dan Span 80
Terhadap Solubilitas Dekstrometorfan Hidrobromida. Jurnal Farmasi
Higea, 1-10.

Wenten, I. G. (2005). Komersialisasi Produk-Produk Berbasis Teknologi


Membran. 1-26.
Yuliusman, W. W. (2010). Preparasi Zeolit Alam Lampung dengan Larutan HF,
HCl, dan Kalsinasi untuk Adsorpsi Gas CO. Seminar Rekayasa Kimia dan
Proses (hal. 1-6). Semarang: Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik
Universitas Diponegoro Semarang .
11

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota dan Biodata Dosen Pembimbing


yang ditandatangani •
Biodata Ketua Pelaksana
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Ridho Akbar
2 Jenis Kelamin Lil!
3 Program Studi Teknik Kimia (SI)
4 NIM 1604103010033
5 Tempat dan Tanggal Lahir Medan, 23 Juli 1998
6 E-mail RidhoOl@mhs.unsyiah.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081361654445

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
SDNl SMPNl SMANl
Nama Institusi
Tapak:tuan Tapaktuan Tapaktuan
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-LuJus 2004-2010 2010 - 2013 2013-2016

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Nama Pertemuan Ilmiah I Waktudan
No. JuduJ Artikel Ilmiah
Seminar Tempat
1 - - -
D. Penghargaan dalam 10 Tahon Terakhir
Instituisi Pemberi
No. Jenis Perhargaan Tahun
Penghargaan
1 - - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari temyata
dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenamya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa Penelitian.
12

Biodata Anggota Pelaksana


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap M. Adam Armando
2 Jenis Kelamin L/P
3 Program Studi Teknik Kimia (S1)
4 NIM 1504103010102
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jakarta, 11 April 1997
6 E-mail armando.adam2@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 08998253360

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
MtsSa’adatulMa
SDIT Assalam habbah. MAN 11
Nama Institusi
Bekasi Tangerang- Jakarta
Selatan
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2008-2009 2009-2012 2012-2015

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Nama Pertemuan
No. Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
Ilmiah / Seminar
Pemanfaatan Limbah
UniversitasPancasila,
1 LOKAL Kulit Pisang Sebagai
2013
Pencegah Hipertensi
Enhancement
Membrane
International
Polyethersulfone (PES)
Conference Chemical
via Adding with The Universitas Syiah
2 Engineering for Sains
Additive of Rice Husk Kuala, 2017
and Aplication
Nanosilica for Removal
(ICCheSA)
of Organic Matter in
Water Solution

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


Institusi Pemberi
No. Jenis Perhargaan Tahun
Penghargaan
1 10 PesertaKaryaTulisTerbaik UniversitasPancasila 2013

Universitas Muslim
2 Peraih Mendali Perak pada PIMNAS ke-30 2017
Indonesia (UMI)
13

Semua Data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian bari temyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hi bah Program Kreatif Mahasiswa Penelitian.

Pengusug
Ba da Aceh, 14 November 2017

(M Adam Armando)
14

Biodata Anggota Pelaksana


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Siti Maysarah Siregar
2 Jenis Kelamin b/P
3 Program Studi Teknik Kimia (SI)
4 NIM 1604103010028
5 Tempat clan Tanggal Lahir Lhoksukon, 25 Mei 1998
6 E-mail maysarahsl l@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 082166347654

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
SDN2 SMAN l Banda
Nama Institusi SMPN 1 Banda
Lambheu Aceh
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2004 - 2010 2010-2013 2013 - 2016

C. Pemakalah Seminar Ilmiah


Nama Pertemuan Ilmiah I Waktudan
No. Judul Artikel Ilmiah
Seminar Tempat
1 - - -
D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir
Institusi Pemberi
No. Jenis Perhargaan Tahun
Penghargaan
l - - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa Penelitian.

Banda Aceh, 14 November2017


Pengusul,

~
( Siti Maysarah Siregar )
15

Biodata Dosen Pembimbing


A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dr.Sri Mulyati, ST, MT
2 Jenis Kelamin L/P
3 Jabatan Fungsional Lektor Kepala
4 NIP/NIK/No. identitas lainnya 197302272000122001
5 NIDN 0027027303
6 Tempat dan Tanggal Lahir Bireun, 27 Februari 1973
7 E-mail sri_nafidz@yahoo.com
8 Nomor Telepon/HP -/081397003174
9 Alamat Kantor Jurusan Teknik Kimia, FT Unsyiah, Jl Syeh
Abdurrauf, Darussalam, Banda Aceh
10 Nomor Telepon/Faks -
11 Lulusan yang telah dihasilkan S-1 = 22 orang, S-2 = 6 orang, S-3 = - orang
12 Mata Kuliah yang diampu Kimia Organik
Proses Industri Kimia
Teknologi Membran
Neraca Massa dan Neraca Energi

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2 S-3


Institut
Universitas Syiah Kobe University
Nama Perguruan Tinggi Teknologi
Kuala Japan
Bandung
Bidang Ilmu Teknik Kimia Teknik Kimia Teknik Kimia
Tahun Masuk-Lulus 1991-1998 1999-2002 2010-2013
Oksigen
Pengolahan
enrichment dari Development of
Judul limbah cair tahu
udara dengan elctrodialysis
Skripsi/Thesis/Disertasi dengan sistem
sistem peemeasi membrane.
lumpur aktif
dengan membran
Prof.Dr. Ir.
Ir. Syaubari, Prof. Hideto
Pembimbing/Promotor Susilawati
M.Sc Matsuyama
Praptowidodo

C. Pengalaman Penelitian dalam 5 TahunTerakhir


(bukan skripsi, tesis, maupun disertasi)

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian
Sumber* Jml (Juta Rp)
Development and modification of Hibah Kerjasama 150
1 2010 polyethersulfone hollow fiber Luar Negeri dan
membrane for water purification of Publikasi
16
16

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian
Sumber* Jml (Juta Rp)
ground water in Tsunami affected Internasional
area.
(Tahun -1, anggota)
Development and modification of Hibah Kerjasama
polyethersulfone hollow fiber Luar Negeri dan
2 2011 membrane for water purification of 170
Publikasi
ground water in Tsunami affected Internasional
area.(Tahun -2 , anggota)
Development and modification of Hibah Kerjasama
polyethersulfone hollow fiber Luar Negeri dan
3 2012 membrane for water purification of 170
Publikasi
ground water in Tsunami affected Internasional
area.(Tahun -3, Anggota)
Pemisahan dan pemurnian protein
albumin bersumber dari larutan Penelitian
4 2013 putih telur menggunakan teknik Unggulan 49.5
ultrafiltrasi dengan membran blend Perguruan Tinggi
PES/aditive.(Tahun ke-1, Anggota)
Pemisahan dan pemurnian protein
albumin bersumber dari larutan Penelitian
5 2014 putih telur menggunakan teknik Unggulan 50
ultrafiltrasi dengan membran blend Perguruan Tinggi
PES/aditive.(Tahun ke-2, Anggota)
Pemurnian Biodiesel Menggunakan
Membran Polietersulfon (PES) Penelitian Hibah
6 2015 62
Melalui Teknik Ultrafiltrasi (Tahun Bersaing
ke 1, Ketua)

Improvement of Ion Permeation for


Removal of Excess Fluoride and Its Hibah Kerjasama
Associated Ions (NO3, Cl, and Luar Negeri dan
7 2015 150
SO4) from Groundwater by Publikasi
Electrodialysis, (Tahun ke-11, Internasional
Anggota)
Pemurnian Biodiesel Menggunakan
Membran Polietersulfon (PES) Penelitian Hibah
8 2016 50
Melalui Teknik Ultrafiltrasi (Tahun Bersaing
ke 2, Ketua)
17
17

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian
Sumber* Jml (Juta Rp)
Improvement of Ion Permeation for 150
Removal of Excess Fluoride and Its Hibah Kerjasama
Associated Ions (NO3, Cl, and Luar Negeri dan
9 2016
SO4) from Groundwater by Publikasi
Electrodialysis, (Tahun ke-2 Internasional
Anggota)
Penurunan Kadar Logam Pb dan 50
Cd Air Tanah Melalui Kombinasi
Adsorbsi Nano-zeolite Alam Banda
10 2016 Fundamental
Aceh dan Penyaringan dengan
Membran Ultrafiltrasi (Kajian
Kinetika Adsorbsi dan Selektivitas)
Tahun ke-1, Ketua
Peningkatan Antifouling Dan Self- 60
Cleaning AbilityMembran
Polyvinylidene Fluoride
11 2016 (Pvdf)Untuk ProsesUltrafiltrasi PMDSU
Melalui Penambahan Senyawa
organik anorganik danMetode
fotokatalisis (Tahun ke-1, Ketua)
Improvement of Ion Permeation for 170
Removal of Excess Fluoride and Its Hibah Kerjasama
Associated Ions (NO3, Cl, and Luar Negeri dan
12 2017
SO4) from Groundwater by Publikasi
Electrodialysis, (Tahun ke-3 Internasional
Anggota)

Peningkatan Antifouling Dan Self-


Cleaning AbilityMembran
Polyvinylidene Fluoride
13 2017 (Pvdf)Untuk ProsesUltrafiltrasi PMDSU 60
Melalui Penambahan Senyawa
organik anorganik danMetode
fotokatalisis (Tahun ke-2, Ketua)
Sintesis Membran Asimetrik Selulosa
Asetat Dengan Penambahan Penelitian Produk
14 2017 Polieteilen Glikol (Peg) Sebagai Aditif 71.5
terapan
Untuk Penyisihan Logam Berat
Chromium Dan Cadmium
18
18

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir


Pendanaan
No. Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat
Sumber* Jml (Juta Rp)
Pemberdayaan Masyarakat Gampong
Lubhuk Tilam kecamatan Cot Girek
Program
Kabupaten Aceh Utara Melalui
1. 2009 Ipteks Bagi 49.9
Pemanfaatan Potensi Limbah Tandan
Masyarakat
Kosong Kelapa Sawit Menjadi Pupuk
Organik (Kompos)

Pemberdayaan potensi Masyarakat


Gampong Tanjong Deah Melalui
2. 2009 Pengenalan Teknologi Pembuatan Arang SIBERMAS 75
Aktif dan Asap Cair Dari Limbah Kelapa
Serta Pemanfaatannya

3. 2013 Trainer atau Narasumber pada kegiatan Mandiri -


Sekolah HAM untuk Perempuan

4. 2014 Fasilitator pada Renstra Tahunan Flower Mandiri -


Aceh
IbM keripik buah goreng vakum sebagai Program
5. 2014 produk unggulan baru Gampong saree Ipteks Bagi 45.7
Aceh Kecamatan Lembah Seulawah Masyarakat
30
Kabupaten Aceh Besar

IbmKelompokUsahaTaniKopiMukeberDi
Kampung Pondok
UlungDanKelompokTaniSinarMangkuKa Program
6. 2015 mpung MuyangKuteKecamatanBandar Ipteks Bagi 44
KabupatenBenerMeriahdalam Masyarakat
PemanfaatanLimbah Kulit Kopi menjadi
Biobriket

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 TahunTerakhir

Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal
Nomor/Tahun
Jurnal Rekayasa
Pembuatan Film Selulosa dari Nata Vol.7, No. 3
1. Kimia dan
de Pina Tahun, 2010
Lingkungan (RKL)
Karakterisasi Edible Coating Dari Jurnal Hasil
Vol.24, No.1,
2 Pektin Kulit Jeruk Nipis Sebagai Penelitian Industri
Tahun 2011
Bahan Pelapis Buah-Buahan (HPI)
3 Studi Pengaruh Pelarut Terhadap Jurnal Hasil Vol.24,No.1 ,
19
19

Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal
Nomor/Tahun
Kinerja Membran Selulosa Asetat Penelitian Industri Tahun 2011
Pada Proses Klarifikasi Nira Tebu (HPI)
Secara Ultrafiltrasi
Journal of
Time dependence of transport
Desalination and Vol.34, No.25-
4 number ratio during electrodialysis
Water Treatment 31 Tahun 2011
process
Improved fouling reduction of PES Vol.15 (2),
Research Journal of
hollow fiber membranes by No.212-216
5 Chemistry and
incorporation with non-ionic Tahun 2011
Environment
surfactan
Structure Change of
Polyethersulfone Hollow Fiber Journal Of Material
Vol.3 , No.2
6 Membrane Modified with Pluronic Science and
Tahun 2012
F-127, Polyvinylpyrrolidone and Application
Tetronic 1307
Improvement of the antifouling
potential of an anion exchange Vol.417-418,
Journal of
7 membrane by surface modification No. 137–143
Membrane Science
with a polyelectrolyte for an Tahun 2012.
electrodialysis process
Simultaneous improvement of the
monovalen anion selectivity and
No.431,
antifouling properties of an anion Journal of
8 Vol.113-120
exchange membrane in an Membrane Science
Tahun 2013
electrodialysis process, using
polyelectrolyte multilayer
Effect of membrane surface on an
Vol.38 (3),
improvement of Performance of
9 Membrane No.137-144
anion exchange membrane for
Tahun 2013
electrodialyisis by LbL Deposition
Bovine Serum Albumin Solution
Permeability in Single Module Jurnal Teknik Vol.11 Hal 303-
10
Polyethersulfone Hollow Fiber Kimia Indonesia 320 Tahun 2013
Membrane
Improved antifouling of anion-
Vol.127,
exchange membrane by
11 Desalination No.126-133
polydopamine coating in
Tahun 2014
electrodialysis process
Penyisihan Fe dalam Air Tanah Jurnal Rekayasa Vol.10,
12 Menggunakan Zeolite Alam Banda Kimia dan Hlm.142-147,
Aceh Teraktivasi Lingkungan Juni 2015
Modification of polyethersulfone No. 7 Vol.4,
Membrane Water
13 hollow fiber membrane with Hal.355-365
different polymeric additives Treatment Tahun 2016
20
20

Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal
Nomor/Tahun
The removal of fluoride from water No. 191 Hal.
Journal of Fluorine
14 based on applied current and 97-102
Chemistry
membrane types in electrodialyis Tahun 2016
Penyisihan COD dari Limbah Cair Jurnal Rekayasa Vol.11, No.1,
15 Kelapa Sawit Menggunakan Nano Kimia dan Hlm.24-31 Juni
karbon aktif Lingkungan 2016
Removal performance of NO3-ion AIP Conference
16 Tahun 2017
from groundwater by electrodialysis Proceedings
IOP Conference
Removal of metal iron from
Series: Materials
17 groundwater using aceh natural Tahun 2017
Science and
zeolite and membrane filtration
Engineering
IOP Conference
Effects of PEG molecular weights on
Series: Materials
18 PVDF membrane for humic acid-fed Tahun 2017
Science and
ultrafiltration process
Engineering
Influence of brij58 on the IOP Conference
characteristic and performance of pes Series: Materials
19 Tahun 2017
membrane for water treatment Science and
process Engineering
Effect of PVP on the characteristic of
modified membranes made from
20 F1000Research 16 Juni 2017
waste PET bottles for humic acid
removal
Penurunan kadar logam dalam air
Jurnal Teknik Vol. 6, No. 1
21 kadmium menggunakan
Kimia USU 2017
Adsorben zeolit alam aceh

F. Pemakalah Seminar (Oral presentation) dalam 5 Tahun Terakhir


Nama Temu Waktu dan
No. Judul Artikel Ilmiah
Ilmiah/Seminar tempat
The 77rd annual Meeting Modification of anion exchange March 15-17
1 the Society of Chemical membrane for antifouling 2012,Tokyo,
Engineers (SCEJ) improvement Japan
Modification of commercial May 8-9,
Annual meeting of The
2 anion exchange membrane by 2012, Tokyo,
Membrane Society of Japan
polyelectrolyte deposition Japan
September
The 44th autumn Meeting Improvement of performance of
19-21, 2012,
3 the Society of Chemical anion exchange membrane for
Tohoku,
Engineers (SCEJ) electrodialysis by LbL
Japan
The 7h Conference of the Improvement of performance of July 4th – 6th,
4 Aseanian Membrane anion exchange membrane in 2012,Busan,
Society (AMS-7, Busan, electrodialysis process using Korea
21

Nama Temu Waktu dan


No. Judul Artikel Ilmiah
Ilmiah/Seminar tempat
Korea Polyelectrolyte Multilayer
Deposition
Improvement the performance of 7th-8th
19th Regional Symposium
AEM membrane for November
5 on Chemical Engineering
electrodialysis by Layer by 2012, Bali,
(RSCE2012)
Layer Deposition Indonesia
Pengaruh Kondisi pH Larutan
terhadap Kinerja Ultrafiltrasi 27 November
Seminar Nasional Intergrasi Larutan Bovine Serum Albumin 2014,
6
Proses 2014 menggunakan Membrane Cilegon,
Polietersulfon Jakarta

The 5th Annual Internationa


Conference Syiah Kuala
September
University (AIC Unsyiah)
Characterizationand 9th-11st,
2015In conjunction with Performance test of Membrane
2015, Banda
7 The 8th International PES in Biodiesel Purification by Aceh,
Conference of Chemical using Ultrafiltration Process Indonesia
Engineering on Science and
Applications (ChESA) 201

Karakterisasi Membran
Seminar Nasional Teknik Polietersulfon (PES) dengan 19 November
8 Kimia 2015 Universitas Variasi Konsentrasi Polimer di 2015,
Katolik Parahyangan Dalam Larutan Casting untuk Bandung
Proses Ultrafiltrasi
Synthesis and Characterization
8th RCChE - 7th VNCC - of Asymmetric Polietersulfone November
2nd VNCEC, Hanoi (PES) Ultrafiltration Membrane 29th to
9 December 1st
University of Scince and for Glycerol Separation from
Technology, Vietnam Biodiesel by Ultrafiltration 2015
Process
The6th Annual
International Conference
(AIC) Syiah
KualaUniversity in Penyisihan Logam Cadmium
dari Air Tanah Menggunakan 4–5
conjunction with The
Zeolite Alam Banda Aceh Oktober
10 12thInternational
Conference on 2016
Mathematics, Statistics
andIts Application
(ICMSA)
22

Nama Temu Waktu dan


No.
Ilmiah/Seminar .
Judul Artikel Ilmiah
tempat
Penyisihan Kekeruhan dan
Seminar Nasional Hasil
Padatan Tersuspensi dari Air 3 November
11 Riset dan Standarisasi
Tanah Menggunakan Khitosan 2016
Industri VI
Alami
Annual Applied Science Removal of metal Iron in ground
18 November
12 and Engineering water by adsorption-
2016
Conference (AASEC 2016) UltrafiltrationHybrid process

Enhancement of
The Third International
Polyethersulfone (PES)
Conference on Chemical
Membrane Performance by 9 November
13 Engineering Sciences and
Modification with Rice Husk 2017
Applications 2017 (The 3rd
Nanosilica for Removal of
ICChESA 2017
Organic Matter in Water

Seminar Nasional Identifikasi Senyawa


Politeknik Negeri Dracorhodin dari Komoditi 11 November
14 Lhokseumawe 2017 Jernang (daemonorops draco 2017
(Semnas PNL 2017) (willd) blume) di Aceh

The Effect of Poly Ethylene


Glycol Additive on the
The 7th AIC-ICMR on Characteristics and Performance 18-20
15 Sciences and Engineering. of Cellulose Acetate Oktober
Universitas Syiah Kuala Ultrafiltration Membrane for 2017
Removal of Cr(III) from
Aqueous Solution

Semua Data yang saya isikan clan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan Hibah Program Kreatif Mahasiswa Penelitian

Banda Aceh, 14 November 2017


Pengus ul,

ri Mulyati , ST., MT.


23

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


1. Peralatan Penunjang
Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah(Rp)
Pemakaian Satuan
Tempat imersi
Bak Koagulasi 3 100.000 300.000
membran
Tempat larutan
Botol filial 4 30.000 120.000
dope
Tempat simpan
Wadah Plastik 6 10.000 60.000
membran
Kaca mata Alat pelindung
3 35.000 105.000
pelindung diri
Alat pelindung
Masker Np 305 3 43.000 129.000
diri
Sarung tangan Alat pelindung
3 25.000 75.000
karet industri diri
Alat untuk
Magnetic Stirer 4 60.000 240.000
pengadukan
Tempat Simpan
Kantung Plastik 10 5.000 50.000
membran
Tempat imersi
Water Bath 1 50.000 50.000
Membran
Tempat
Erlenmayer pengadukan 4 50.000 200.000
larutan
Tempat
Gelas Beaker pengadukan 2 45.000 90.000
larutan
Tempat casting
Pelat Kaca 6 20.000 120.000
membran
Sewa Alat
- - - 100.000
Laboratorium
SUB TOTAL (Rp) 1.639.000

2. Bahan Habis Pakai


Justifikasi Harga
Material Kuantitas Satuan Jumlah(Rp)
Pemakaian Satuan
Preparasi
Khitosan 10 Gram 980.000 980.000
membran
Dextran Preparasi
25 Gram 2.400.000 2.400.000
Mr 6000 membran
Polimer Preparasi
50 Gram 1.900.000 1.900.000
CA membran
24
24

Pelarut
Aquadest 40 Liter 6.000 240.000
organik
Aseton Pelarut
1 Liter 700.000 700.000
Organik
Surfaktan
(Sodium Sebagai zat
25 Gram 965.000 965.000
dodecyl impuritis
sulfate)
Bahan
Ethanol 2 Liter 20.000 40.000
Pendukung
Kertas Penyaringan
6 Lembar 15.000 90.000
Saring larutan
Alumunium
Membungkus 2 Pack 30.000 60.000
Foil
SUB TOTAL (Rp) 7.375.000

3. Perjalanan
Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah(Rp)
Perjalanan Satuan
Banda Aceh-
Pengadaan alat 2 50.000 100.000
Aceh Besar
Banda Aceh- Pengadaan bahan
2 300.000 600.000
Medan kimia
SUB TOTAL (Rp) 700.000

4. Lain-Lain
Justifikasi Harga
Material Kuantitas Satuan Jumlah(Rp)
Pemakaian Satuan
Pencatatan data
Kertas dan
dan pembuatan 1 Set 80.000 80.000
Alat tulis
laporan
Pemakaian air,
listrik dan
perawatan
Utilitas 1 Kegiatan 150.000 150.000
laboratorium
via manajemen
jurusan
Analisa SEM
(Scanning
Analisa sampel 6 Sampel 300.000 1.800.000
Electron
Microscopy)
Analisa
FTIR Analisa sampel 4 Sampel 75.000 300.000
(Fourier
Analisa UCS Analisa Sampel 3 Sampel 150.000 450.000
25
25

(Uniaxial
Compressive
Strength)
SUB TOTAL (Rp) 2.780.000
Total (Keseluruhan) 12.494.000
26
26

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas


Alokasi
Program Bidang
No. Nama/NIM Waktu Uraian Tugas
Studi Ilmu
(Jam/Minggu)
Mengkoordinasi
tim, mengurus
perizinan serta
Ridho Akbar Teknik
1 S1 14 mengatur tim
/1604103010033 Kimia
dalam
pelaksanaan
kegiatan
Mengurus
administrasi
serta mencari
Muhammad informasi dan
Teknik
2 Adam Armando S1 12 sumber lainnya
Kimia
/1504103010102 untuk
mendukung
kegiatan
penelitian
Mencari
informasi dan
Siti Maysarah sumber lainnya
Teknik
3 Siregar S1 10 serta menyusun
Kimia
/1604103010028 laporan dan
proposal
penelitian
27

Lampiran4. SuratPernyataanKetua Peneliti


KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN
PENDIDIKAN TINGGIUNIVERSITAS SYIAH KUALA
Darussalam, Banda Aceh 23111
Telepon: (0651)7553205, Faximile: (0651)7554229,
Laman: www.unsyiah.ac.id, E-mail:info@unsyiah.ac.id

SURAT PENYATAAN KETUA PENELITI


Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : Ridho Akbar
NIM : 1604103010033
Program Studi : Teknik Kimia
FakuJtas : Teknik

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM Penelitian saya dengan judul
KARAKTERISASI DAN UJI KINERJA MEMBRAN BIODERADABLE
CA/KHITOSANffiEXTRAN TERHADAP PENYISIHAN SURFAKTAN
DARI LIMBAH LAUNDRY yang diusulkan untuk tahun anggaran 2018 bersifat
orisinil dan belum pemah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.
Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuain dengan pernyataan ini,
maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Banda Aceh, 2 Desember 2017

...z. .

IDr: Nasrullah RCL, S.T, M.T) dflo Akbar


NIP. 19680507 199702 I 001 . 1604103010033

Anda mungkin juga menyukai