Anda di halaman 1dari 1

9. Apa alasan pengujian kantong hawa?

Pengujian kantung hawa digunakan untuk mengetahui lama penyimpanan telur,


semakin lama penyimanan telur maka semakin besar.
Semakin lama telur disimpan, semakin besar penurunan kualitasnya, indeks
putih telur dan berkurangnya bobot telur karena terjadi penguapan air dalam telur
hingga kantong udara bertambah besar.

10. Apa yang menyebabkan kuning telur tetap berada di tengah? Kenapa?
Kalaza (tali kuning telur) berfungsi untuk menahan kuning telur agar tetap
pada tempatnya dan menjaga embrio agar tetap berada di bagian atas kuning telur.

11. Rumus Indeks albumin dan indeks kuning telur?


Prosedur pengukuran albumen yaitu dengan meletakkan telur yang sudah
dipecah di atas kaca datar kemudian tingginya diukur dengan menggunakan tusuk
gigi, selanjutnya diukur menggunakan jangka sorong.

Perhitungan untuk mengetahui Indeks Kuning Telur (IKT)

12. Alat yang digunakan untuk menguur tinggi albumin adalah?


Tripod Micrometer untuk mengukur tinggi putih telur

Keterangan:
t = tinggi kuning telur (mm)
h = tinggi putih telur (mm)
l = lebar kuning telur (mm)

Anda mungkin juga menyukai