Anda di halaman 1dari 2

NCP KASUS GIZI BURUK

1. Identitas Pasien
Nama : Ade
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Tanggal Lahir : 27-10-2017
Umur : 21 bulan
Alamat : Dusun Banjarsari Selasari
Nama Ayah : Tn Obar
Nama Ibu : Ny. Sarni
Status Keluarga : Gakin
Tanggal Kasus Ditemukan : 30 Agustus 2018

2. Asesment
a. Data Antropometri
Nama : Ade
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Tanggal Lahir : 27-10-2017
Umur : 21 Bulan
BB : 7,9 kg
TB : 75 cm
IMT : Gizi Buruk

b. Riwayat Data Klinis


Penyakit /Persalinan : persalinan normal
Kesadaran : Baik
Respon : Baik
Tanda Klinis Gizi Buruk : Rambut pirang badan kurus dan pendek

c. Riwayat Makan dan Perawatan


Pola makan Sehari hari kurang baik tidak memperhatikan gizi seimbang
karena akibat sosial ekonomi keluarga.

d. Riwayat Pengasuhan
D asuh Sehari2 oleh Ibunya
e. Biokimia

3. Diagnosa
a. Diagnosa Dokter : Gizi Buruk
b. Diagnosa Gizi : Gizi Buruk
c. Intervensi (tindakana yang dilakukan)
a. Intervensi Puskesmas :
 Dilakukan Validasi dan pemeriksaan terkait dengan kasus yang
ditemukan meliputi Validasi Berat dan tinggi badan (dengan cara
estimasi) pemeriksaan medis menyeluruh oleh dokter Puskesmas
 Melaporkan Kasus kejadian kepada pihak Dinkes Kabupaten
Pangandaran.

b. Intervensi Dinkes Kab. Pangandaran :

c. Intervensi dari Pihak Lain

4. Monitoring dan Evaluasi


Tim Puskesmas Selasari melakukan monitoring dan Evaluasi terhadap Pasien
meliputi :
1. Monitoring dan Evaluasi Konsumsi Makanan Pasien
2. Monitoring dan evaluasi Higiene Sanitasi Pasien
3. Monitoring dan evaluasi kondisi terbaru pasien.

Mengetahui:

Kepala Puskesmas Tenaga Pelaksana Gizi

Ania Kurniasih,AM.Kep Nurul Fitriani, A.Md.Gz


NIP.196412261987032004 NIP.199602142019032011

Anda mungkin juga menyukai