Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Sekolah : SDN Negeri No. 155/ VI Bangko Kab. Merangin


Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan
Kelas/ Semester : III/ II
Alokasi waktu : 1 x 35 Menit

I. Standar Kompetensi
1. Banggaan Sebagai Bangsa Indonesia
II. Kompetensi Dasar

1.1Mengenal kekhasan bangsa seperti, kebhinekaan, kekayaan alam,


keramahtamahan.

III. Indikator
 Menyebutkan kekayaan alam hasil hutan
 Menyebutkan manfaat sungai
 Menyebutkan tanaman palawija yang ditanam di Indonesia
 Mengidentifikasi hasil laut
IV. Tujuan Pembelajaran
 Mengenal kekhasan bangsa Indonesia, seperti kebhinekaan, kekayaan
alam, keramahtamahan
 Menampilkan rasa bangga sebagai anak Indonesia
 Siswa dapat mengidentifikasi macam-macam upacara adat di tiap daerah
 Siswa dapat mengidentifikasi suku bangsa Indonesia
 Siswa dapat mengidentifikasi agama yang ada di Indonesia
 Siswa dapat mengidentifikasi manfaat gotong royong
 Siswa dapat mengidentifikasi kegiatan gotong royong di masyarakat
 Siswa dapat mengidentifikasi kegiatan gotong royong di sekolah

V. Materi Pokok
 Kebanggaan sebagai bangsa Indonesia
VI. Model Pembelajaran
Kooperatif tipe STAD ( Student Team Achievement Divisions )
VII.Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan sebelum pra pembelajaran
 Guru mempersiapkan segala sesuatu yang akan mendukung
pelaksanaan proses pembelajaran seperti mengatur ruangan,
menyiapkan alat, atau media yang akan digunakan

2. Kegiatan pembukaan/ awal pembelajaran

- Siswa dikondisikan dalam situasi pembelajaran yang kondusif


- Guru menyampikan secara lisan dan menuliskan dipapan tulis materi
yang aan diajarkan atau dipelajari dan dilanjutkan dengan menjelaskan
kemampuan- kemampuan yang diharapkan dan yang dapat dicapai
siswa setelah pertemuan pembelajaran berakhir
- Guru menjelaskan langkah- langkah kegiatan yang harus dilakukan
siswa selama pembelajaran berlangsung
- Guru melakukan kegiatan apersepsi dan motivasi

VIII. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN


A. Kegiatan Awal
 Apresepsi:
 Mengisi daftar kelas, berdo’a , mempersiapkan materi ajar, model dan
alat peraga.
 Memotivasi siswa untuk mengeluarkan pendapat.
B. Kegiatan Inti
 Eksplorasi
 Guru menjelaskan tentang upacara adat dan amcam-macam upacara
adat yang ada di Indonesia
 Siswa mempraktekkan/ mendemonstrasikan salah satu upacara adat
 Guru menerangkan tentang macam-macam suku bangsa dan agama
yang ada di Indonesia
 Guru memberikan tugas kliping tentang macam-macam pakaian adat
suku bangsa dan tempat ibadah umat beragama
 Siswa mendemontrasikan dengan cara membuat drama yang isinya
mengenai keramahtamahan masyarakat Indonesia
 Siswa menjelaskan manfaat gotong royong
 Siswa menyebutkan kegiatan-kegiatan yang dikerjakan secara gotong
royong di masyarakat
 Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
 membiasakan peserta didik membaca dan menulis yang beragam
melalui tugas-tugas tertentu yang bermakna;
 memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-
lain untuk memunculkan gagasan baru baik secara lisan maupun
tertulis;
 memberi kesempatan untuk berpikir, menganalisis, menyelesaikan
masalah, dan bertindak tanpa rasa takut;
 memfasilitasi peserta didik dalam pembelajaran kooperatif dan
kolaboratif;
 memfasilitasi peserta didik berkompetisi secara sehat untuk
meningkatkan prestasi belajar;
 memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang
dilakukan baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun
kelompok;
 Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
 Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui siswa
 Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan
pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan
C. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru :


-Siswa dibimbing untuk menarik kesimpulan dari apa yag telah dibahas
dalam pertamuan ini, dan menginformasikan materi yang akan dibahaspada
pertemun berikutnya

IX. ALAT DAN SUMBER BELAJAR


A. Sumber Belajar :
 Buku Pendidikan Kewargaanegaraan

B. Alat Peraga:
 Gambar-gambar baju daerah
 Gambar-gambar rumah ibadah
 Gambar-gambar rumah adat
X. Kriteria Penilaian
Lembar Penilaian
Performan Jumlah
No Nama Siswa Produk Nilai
Kerjasama Partisipasi Skor

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
CATATAN :
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
 Untuk siswa yang tidak memenuhi syarat penilaian KKM maka diadakan
Remedial.

Bangko, April 2017


Menyetujui
Guru Pamong Mahasiswa

Rita Wati, S. Pd Santi Vermata Sari


NIP 19840506 200801 2 001 NIM 825 776 769

Mengetahui
Kepala Sekolah

Nasaruddin, S. Pd
NIP 19690415 199909 1 001
SEMOGA SUKSES

LEMBAR KERJA SISWA ( LKS )

Mata pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan


Topik : Bangga Sebagai bangsa Indonesia
Kelas/ Semester : III/ II

1. Bangsa Indonesia memiliki semboyan “ Bhineka Tunggal Ika” yang


bermakna?
2. Suku bangsa adalah?
3. Bhineka tunggal Ika di ambil dari kalimat dalam kitab?
4. Sebutkan rumah adat dari daerah Nanggroe Aceh Darussalam!
5. Sebutkan rumah adat daerah Sumatra Utara!
Kunci Jawaban

1. Berbeda- beda tetapi tetap satu


2. Kesatuan manusia atau masyarakat yang tinggal dan berdiam dalam
suatu wilayah tertentu
3. Sutasoma
4. Rumah Gayo
5. Balai Batak Toba

Anda mungkin juga menyukai