Anda di halaman 1dari 5

A.

DAS (Daerah Aliran Sungai)


1. Mengukur jarak DAS. Download aplikasi di playstore ( Harus)
(Buat peta dan tandai)
2. Lebar sungai dari titik awal sampai titik akhir
3. Kedalaman atau kedangkalan
4. Sisi kualitas air
- Tingkat kejernihan air
- Tingkat kekeruhan air
5. Hewan dan tumbuhan apa saja yang hidup/berada di DAS
6. Jumlah titik mata air yang berada disekitar DAS
7. Debit air bertambah/berkurang, baik saat hujan maupun tidak
8. Perhatikan sisi kiri kanan DAS, terdapat apa saja
9. Jika bertemu masyarakat/petani/warga setempat, dipersilahkan untuk
mewancarai. Pertanyaan harus berhubungan DAS dan sekitarnya.
10.Kemiringan lahan dan bebatuan kecil/besar
11.Membuat sketsa aliran sungai
12.Adakah aktivitas masyarakat di sekitar DAS yang dapat mempengaruhi
kualitas air
13.Bagaimana kondisi sungai di dalam wilayah desa
14.Adakah zat pencemar/limbah/sampah
15.Adakah upaya pemanfaatan aliran sungai untuk irigasi, keperluan rumah
tangga, dll
16.Bagaimana tingkat kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga
kebersihan sungai
17.Apa saja peran dan dukungan aparat pemerintah setempat dalam upaya
menjaga kelestarian DAS
18.Adakah instansi/lembaga yang turut berperan dalam upaya menjaga
kelestarian DAS, apa saja kendala
19.Foto seluruh lokasi DAS
20.Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan sesuai temuan di lokasi sedetail
mungkin

B. Konservasi Lingkungan
1. Buat Sketsa
2. Alasan/sebab perlu konservasi
3. Bagaimana cara menjaga lingkungan dari sampah/limbah
4. Bagaimana cara menjaga kualitas air dari sampah/limbah
5. Bagaimana kualitas air di lokasi tersebut
(sumur resapan, tanam pohon, dan lain-lain)
6. Bagaimana cara masyarakat mengatasi genangan air saat hujan
7. Menghitung volume air (curah hujan)
8. Panen air hujan
9. Ada apa saja jenis tanaman, sayuran, pupuk, pohon, dan hewan di
sekitar konservasi lingkungan
10.Luas lahan konservasi lingkungan
11.Apa saja bentuk-bentuk kegiatan konservasi
12.Siapa saja yang terlibat dalam upaya konservasi
13.Bagaimana peran dan dukungan masyarakat setempat terhdap upaya
konservasi
14.Adakah instansi/lembaga yang berperan aktif dalam konservasi
15.Ada dan apa bentuk dukungan pemerintah terhadap konservasi
16.Instansi/lembaga mana yang diharapkan berperan namun belum
berkontribusi
17.Ada dan apa saja kendala dalam konservasi
18.Foto seluruh lokasi konservasi lingkungan
19.Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan berdasarkan temuan di lokasi
sedetail mungkin

C. Ekowisata
1. Awal mula pengembangan wisata
2. Adakah upaya memanfaatkan lingkungan untuk objek wisata
3. Di titik mana saja di wilayah tersebut yang telah dijadikan ekowisata
(Buat Peta dan Tandai)
4. Nilai jual view/pemandangan gunung dengan apa? Dengan menyediakan
apa? Contoh villa, atau outbond, dan lain-lain
5. Tanaman pohon jati dipergunakan apa bagi masyarakat setempat
6. Bagaimana perkembangan pengelolaan wisata
7. SDA yang telah dimanfatkaan tapi bisa menjadi nilai jual
8. Adakah peran pemerintah dalam mengembangkan wilayah untuk
ekowisata
9. Apa saja bentuk ekowisata yang sudah berjalan dan sudah berapa lama
10.Bagaimana antusiasme masyarakat terhadap upaya ekowisata
11.Pernahkah ada sosialisasi atau upaya dari
pemerintah/instansi/lembaga/perusahaan yang disampaikan kepada
masyarakat tentang ekowisata
12.Bagimana tingkat pendapatan dari pengelolaan ekowisata (rata-rata
pendapatan per hari, bulan, tahun)
13.Adakah pihak swasta yang berencana atau sudah mengelola lingkungan
setempat untuk tujuan ekowisata
14.Bagaimana rencana kedepan dari pemerintah setempat dan masyarakat
untuk mengembangkan ekowisata
15.Kendala apa saja yang dihadapi
16.Foto seluruh lokasi ekowisata
17.Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan berdasarkan temuan di lokasi
sedetail mungkin

D. Taman Kehati/sekitar pabrik


1. Berbagai macam tumbuhan dan beberapa hewan
2. Konservasi energy
Contoh, pemanfaatan sinar matahari untuk apa dan pengelolaan air
hujan untuk apa
3. Foto seluruh lokasi taman kehati
4. Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan berdasarkan temuan di lokasi
sedetail mungkin

E. Ekonomi Dev.
1. Konservasi berbasis ekonomi/home industri
2. Ekonomi apa yang sudah dikembangkan
Contoh, usaha boneka (bahan boneka dari serat galon aqua), dan lain-
lain
3. Penyerapan tenaga kerja pabrik
4. Tanyakan apakah pihak aqua memfasilitasi usaha mayarakat setempat
5. Komoditi unggulan masyarakat
6. Mayoritas mata pencaharian masyarakat
7. Prosentasi usia produktif
8. Bagaimana upaya pemanfaatan SDA untuk meningkatkan perekonomian
masyarakat
9. Bagaimana masyarakat memperoleh modal usaha
10.Bagaimana peran/upaya aparatur setempat dalam meningkatkan
pembangunan ekonomi masyarakat
11.Adakah instansi/lembaga selain pemerintah yang turut berperan dalam
membantu pengembangan ekonomi masyrakat dan jelaskan
12.Adakah inovasi dalam upaya peningkatan ekonomi masyarakat
13.Bagimana kondisi infrastruktur dalam kaitannya menunjang upaya
peningkatan ekonomi masyarakat
14.Apa saja yang menjadi kendala dan upaya-upaya yang telah dilakukan
sebagai solusi
15.Foto seluruh lokasi ekonomi dev
16.Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan berdasarkan temuan di lokasi
sedetail mungkin

F. WASH (Water, Sanitation, Hygiene)


1. Jika masyarakat kekurangan air, apa yang dilakukan oleh pihak
aqua/lembaga lain/pemerintah
2. Bagaimana sistem pengelolaan sampah dalam masyarakat dan upaya
peningkatan pola hidup bersih dan sehat
3. Kemana sampah biasanya dibuang, adakah tempat pembuangan
sementara atau akhir (Buat sketsa, peta dan tandai)
4. Tahap-tahap mulai dari sampah rumah tangga dan lain-lain ke mana
pembuangannya (organic dan non organic)
5. Bagaimana kesadaran masyrakat tentang sampah dan sanitasi
6. Bagaimana peran aparat setempat/pihak aqua/lembaga lain terhdap
penanganan masalah sampah, sanitasi, dan pola hidup bersih/sehat
7. Apa saja yang telah dilakukan masyarakat, aparat setmpat, aqua, dan
lain-lain untuk menangani masalah-masalah seputar WASH
8. Adakah rencana pengelolaan sampah seperti bank sampah, dan lain-lain
9. Adakah upaya sosialisasi reuse, reduce, recycle terhadap sampah
10.Bagaimana dan darimana masyarakat memperoleh air bersih untuk
kehidupan sehari-hari
11.Kendala yang di hadapi dalam pengelolaan sampah, memperoleh air
bersih, peningkatan sanitasi, dan sosialiasi pola hidup bersih/sehat
12.Foto seluruh lokasi WASH
13.Dan lain-lain. Tambahkan pertanyaan berdasarkan temuan di lokasi
sedetail mungkin

Anda mungkin juga menyukai