Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

“TEKNOLOGI SEDIAAN PADAT”


(TSP)

TIM PENYUSUN:

SUMARTI BINTI AMRIN,M.Si., Apt

SEKOLAH TINGGI KESEHATAN DIRGAHAYU


PROGRAM STUDI S1 FARMASI
SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020
STIKES DIRGAHAYU SAMARINDA

1
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
1 PROGRAM STUDI S1 FARMASI
STIKES DIRGAHAYU SAMARINDA
Nama Mata
2. : Teknologi Sediaan Padat
Kuliah
Kode Mata :
3. P.F.04.05
Kuliah
4. Semester/ Kelas : Genap/
5. Bobot (SKS) : 2.1 SKS (2T)(1P)
6. Dosen : 1. Sumarti Binti Amrin. M.Si., Apt
Pengampu
7. Deskripsi : Mata kuliah ini berisi pokok-pokok bahasan tentang desain sediaan padat terutama sediaan tablet, formulasi sediaan tablet,
unit operasi dalam manufaktur sediaan tablet, evaluasi granul dan tablet, jenis-jenis tablet, disolusi sediaan padat dan sediaan
dengan pelepasan yang dimodifikasi.
8. Capaian : Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa mampu:
Pembelajaran 1. Menjelaskan sediaan solid/padat
2. Menjelaskan bahan tambahan sediaan tablet
3. Menjelaskan pembuatan tablet
4. Menjelaskan pengujian massa penyususn tablet
5. Menjelaskan peralatan pembuatan tablet
6. Menjelaskan tentangpermasalahan dalam pembuatan tablet
7. Menjelaskan tentang kendali mutu tablet
8. Menjelaskan tentang tablet khusus
9. Menjelaskan tentang tablet I
10. Menjelaskan tentang tablet II
11. Menjelaskan tentang Kapsul

2
12. Menjelaskan tentang Granul dan serbuk

9. Bahan Kajian : 1. Kontrak perkuliahan Teknologi Sediaan Padat, MSDS, dan K3


a. Kontrak perkuliahan
b. MSDS
c. K3
2. Sediaan Solida
a. Pengertian sediaan solida
b. Kajian preformulasi
c. Ragam sediaan solida
3. Bahan tambahan sediaan tablet
a. Bahan pengisi
b. Bahan pengikat
c. Bahan penghancur
d. Bahan pelicin, pelincir, dan antilekat
e. Bahan pewarna
f. Bahan pembasah
g. Bahan tambahan ko-proses
4. Pembuatan tablet
a. Pencampuran
b. Hubungan antara tekanan kompresi, kekuatan tarik, dan densitas relative
c. Struktur pori tablet
d. Mekanisme reduksi volume
e. Metode pembuatan tablet
- Metode cetak langsung
- Metode granulasi
5. Pengujian massa penyusun tablet
a. Sifat alir
b. Kompaktibilitas dan kompresibilitas
c. Ukuran dan distribusi ukuran granul
d. Daya serap air
e. Kerapuhan granul

3
f. Susut dalam pengeringan dan kadar air
6. Peralatan pembuatan tablet
a. Mikser
b. Granulator
c. Mesin cetak tablet
7. Permasalah dalam pembuatan tablet
a. Kaping
b. Laminasi
c. Pecahnya tablet
d. Retak pada tablet
e. Perlekatan pada dinding die
f. Perlekatan poada permukaan punch atas
g. Perlekatan tablet oada dinding ruang cetak
h. Bintik pada tablet
i. Kesan ganda
8. Kendali mutu tablet
a. Keseragaman bobot tablet
b. Kekerasan tablet
c. Kerapuhan tablet
d. Waktu hancur tablet
e. Disolusi
9. Tablet khusus
a. Tablet eferfesen
b. Tablet isap
c. Tablet kunyah
d. Tablet bukal dan tablet sublingual
e. Tablet lepas lambat
f. Tablet lepas lambat sistemik matriks
g. Tablet likuisolid
h. Orally disintegrating tablet
10. Tablet salut I

4
a. Tujuan penyalutan
b. Faktor-faktor yang mempengaruhi proses penyalutan
c. Syarat tablet inti
d. Syarat tablet yang sudah di salut
e. Penyalutan dengan lapisan gula
f. Penyalutan dengan lapisan tipis
a. Keuntungan
b. Kerugian
c. Problem penyalutan lapisan tipis
g. Hal-hal yang perlu diperhatikan pada penyalutan lapis tipis
a. Control kualitas
b. Penyalutan secara kempa
c. Keuntungan dan kerugian
h. Penyalutan secara cetak
a. Tablet inti
b. Granul penyalut
i. Tablet salut gelatin
11. tablet salut II
a. Permasalah dalam pembuatan tablet salut lapisan tipis
b. Peralatan untuk penyalutan tablet
c. Evaluasi tablet salut
12. Kapsul
a. Tujuan kapsul
b. Keuntungan kapsul
c. Bahan pembuat kapsul
d. Macam-macam kapsul
e. Kapsul keras dan Ukuran kapsul gelatin keras
f. Prinsip pembuatan kapsul dan faktor-faktor yang berpengaruhi
g. kapsul lunak
h. evaluasi sediaan kapsul
13. Granul dan serbuk

5
a. granul
b. serbuk
10 Pustaka/Literatur : Textbooks:
. 1. Lachman, L., H. A. Lieberman, J.L. Kaning, 1986, The Theory And Practice Of Industrial Pharmacy, Lea and
Fibiger, Philadelphia.Washington, C., 1992, Particle Sine Analysis In Pharmaceutics And Other Industries Theory
And Practice, Ellis Harwood.
2. Lieberman, H.A et al, 1990., Pharmaceutical Dosage Forms : Tablet I,II, III, Marcell Dekker
3. Charles J.PM.Sc.,Apt. Prof. Dr, 2010,Teknologi Farmasi sediaan tablet dasar-dasar Praktis” EGC.
4. Fatmawaty dkk. Teknologi sediaan Farmasi, deepublish
5. Lannie Hadisoewignyo,M.Si., Apt.Dr, Sediaan Solida, Pustaka Pelajar Yogyakarta.

Website Links:
http://www.kelair.bppt.go.id/sib3popv25/Iptek/MSDS/msdsinfo.htm

https://www.safetyshoe.com/keselamatan-dan-kesehatan-kerja-laboratorium-kimia/

Acara Pembelajaran

6
Aloka
Kemampuan Strategi / Kriteria Bobot
Minggu si Instrumen Pustaka/
Akhir yang Bahan Kajian Metode (Indikator) Penilaian
ke-111` Wakt Penilaian Literatur
Diharapkan Pembelajaran Capaian (%)
u

7
11 12 13 14 15 16 17 18 19
1 Mahasiswa 1. Kontrak perkuliahan Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: http://ww
mampu Teknologi sediaan Tanya jawab menit Mahasiswa essay w.kelair.b
menjelaskan Padat, MSDS, dan K3 mampu
ppt.go.id/
tentang memahami
Kontrak kontrak sib3popv
perkulihan perkuliahan, 25/Iptek/
Teknologi MSDS dan K3 MSDS/ms
Sediaan Padat, 2. Afektif: dsinfo.ht
MSDS dan K3 Mahasis wa
(C2) mampu m
mendiskusikan
konsep teori https://w
ww.safet
yshoe.co
m/kesela
matan-
dan-
kesehata
n-kerja-
laboratori
um-
kimia/

2 Mahasiswa a. Pengertian sediaan Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5


mampu solida Tanya jawab menit Ketepatan essay
menjelaskan b. Kajian menjelaskan
bahan tentang bahan
praformulasi
tambahan tambahan
sediaan solida c. Ragam sediaan sediaan solida
(C2) solida 2. Afektif:
Mahasiswa
mampu

8
mendiskusikan
konsep teori
3 Mahasiswa a. Bahan pengisi Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
b. Bahan pengikat Tanya jawab menit ketepatan Essay
Mampu
c. Bahan penghancur menjelaskan
memahami bahan tambahan
d. Bahan pelican, pelincir,
sediaan tablet
bahan dan antilekat 2. Afektif:
tambahan e. Bahan pewarna Mahasiswa
f. Bahan pembasah mampu
sediaan tablet
g. Bahan tambahan ko- mendiskusikan
(C2) proses konsep teori

Mahasiswa a. Pencampuran Ceramah 2x50 3. Kognitif: Bentuk Test: 1-5


4 mampu b. Hubungan antara Menit ketepatan Essay
memahami tekanan kompresi, menjelaskan
Pembuatan kekuatan fisik, dan Pembuatan
tablet densitas relative, Tablet
(C2) c. struktur pori tablet Afektif:
d. mekanisme reduksi Mahasiswa
volume mampu
e. metode pembuatan mendiskusikan
tablet konsep teori
a. metode cetak
langsung
b. metode granulasai

Mahasiswa 1. Sifat alir Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5


5 Mampu 2. Kompaktibilitas dan Tanya jawab Menit ketepatan Essay
memahami kompresibilitas menjelaskan
pengujian 3. Ukuran dan distribusi pengujian
massa ukuran granul massa penyusun
penyusun 4. Daya serap air tablet
tablet 5. Kerapuhan granul 6. Afektif:
(C2) Susut dalam Mahasiswa

9
pengeringan dan mampu
kadar air mendiskusikan
konsep teori

6 Mahasiswa 1. Mikser Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5


2. Granulator Tanya jawab menit ketepatan Essay
Mampu
3. Mesin cetak tablet menjelaskanper
menjelaskan alatan
pembuatan
peralatan
tablet
pembuatan 2. Afektif:
Mahasiswa
tablet
mampu
(C2) mendiskusikan
konsep teori
Mahasiswa a. Kaping Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
7 b. Laminasi Tanya jawab menit ketepatan Essay
Mampu
c. Pecahnya tablet menjelaskanper
menjelaskan d. Retak pada tablet masalahan
e. Perlekatan pada dalam
Permasalah
dinding die pembuatan
dalam f. Perlekatan pada tablet
permukaan punch 2. Afektif:
pembuatan
atas Mahasiswa
tablet g. Perlekatan tablet mampu
pada dinding mendiskusikan
(C2)
ruang ruang cetak konsep teori
h. Bintik pada tablet
i. Kesan ganda

8 UJIAN TENGAH SEMESTER


9 Mahasiswa a. Keseragaman Ceramah 2x50 1.Kognitif: Bentuk Test: 1-5
mampu bobot tablet menit ketepatan Essay

10
menjelaskan b. Kekerasan tablet menjelaskan
Kendali mutu c. Kerapuhan tablet kendali mutu
tablet (C2) d. Waktu hancur tablet
tablet 1. Afektif
e. Disolusi Mahasiswa
mendiskusi
konsep teori
10 Mahsiswa Ceramah & 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
mampu a. Tablet eferfesen Small Group menit ketepatan Essay
menjelaskan b. Tablet isap Discussion menjelaskan
tablet khusus c. Tablet kunyah tablet khusus
(C2) d. Tablet bukal dan tablet 2. Afektif:
sublingual Mahasiswa
e. Tablet lepas lambat mampu
f. Tablet lepas lambat mendiskusika
sistemik n konsep teori
g. Tablet likuisolid
h. Orally disintegrating
tablet
11 Mahasiswa a. Tujuan penyalutan Ceramah & 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
mampu b. Faktor-faktor yang Small Group menit ketepatan Essay
menjelaskan mempengaruhi proses Discussion menjelaskan
tablet salut I penyalutan tablet salut I
(C2) c. Syarat tablet inti 2. Afektif:
d. Syarat tablet yang Mahasiswa
sudah di salut mampu
e. Penyalutan dengan mendiskusika
lapisan gula n konsep teori

12 Mahasiswa a. Penyalutan dengan Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5


mampu lapisan tipis menit ketepatan Essay
menjelaskan  Keuntungan menjelaskan
tablet salut  Kerugian tablet salut I
I(C2)  Problem penyalutan 2. Afektif:

11
lapisan tipis Mahasiswa
b. Hal-hal yang perlu mampu
diperhatikan pada mendiskusika
penyalutan lapisan n konsep teori
tipis
 Control kualitas
 Penyalutan secara
kempa
 Keuntungan dak
kerugian
c. penyalutan secara
cetak
 tablet inti
 granul penyalut
d. tablet salut gelatin

13 Mahasiswa 1. Permasalahan dalam Ceramah 2x50 1. Kognitif: 1-5


mampu pembuatan tablet salut menit ketepatan Bentuk Test:
menjelaskan lapisan tipis menjelaskan Essay
Tablet salut II 2. Peralatan untuk kapsul
(C2) penyalutan tablet 2. Afektif:
3. Evaluasi tablet salut Mahasiswa
mampu
mendiskusika
n konsep teori
14 Mahasiswa 1. Pengertian kapsul Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
mampu 2. Keuntungan dan Tanya jawab menit ketepatan Essay
menjelaskan kerugian kapsul menjelaskan
Kapsul (C2) 3. macam-macam kapsul kapsul
4. ukuran kapsul gelatin 2. Afektif:
5. prinsip pembuatan Mahasiswa
kapsul mampu
6. faktor yang mendiskusika
berpengaruhi kapsul n konsep teori
7. control kualitas

12
15 Mahasiswa Granul Ceramah 2x50 1. Kognitif: Bentuk Test: 1-5
mampu 1. Pengertian Granul Tanya jawab menit ketepatan Essay
menjelaskan 2. Tujuan pembuatan menjelaskan
granul dan granul granul dan
serbuk (C2) 3. Keuntungan serbuk
granul 2. Afektif:
Serbuk Mahasiswa
1. Pengertian serbuk mampu
2. Keuntungan mendiskusika
serbuk n konsep teori
3. Klasifikasi serbuk
berdasarkan
derajat halus
4. Nomor pengayak
dan ukuran
diameter lubang
ayakan
5. Macam-macam
serbuk dalam
dalam farmasi

16 UJIAN AKHIR SEMESTER


Keterangan:
(1) RPS: Rencana Pembelajaran Semester, PRODI: Program Studi, TT: Tugas Terstruktur, TK: Tugas Kelompok, TM: - ;
(2) Mahasiswa mampu memahami (C2): menunjukkan bahwa Sub-CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah) ini mengandung kemampuan dalam ranah
taksonomi kognitif level 2 (kemampuan menjelaskan), afektif level 2 (A2) (kemampuan merespon dalam diskusi);

MATA KULIAH PRAKTIKUM TEKNOLOGI SEDIAAN PADAT KELAS A DAN B


PROGRAM STUDI S-1 FARMASI
STIKES DIRGAHAYU SAMARINDA

NO HARI/TANGGAL WAKTU JUMLAH MATERI METODE FASILITATOR

13
KELAS A KELAS B JAM PEMBELAJARAN
1 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Kontrak Perkuliahan, Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA Peraturan, Tata Tertib di Tanya jawab M.Si.,Apt
09 / 10 MARET 2020 Laboratorium,K3, serta
Format Jurnal Resmi
2 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA sediaan solid/padat Tanya jawab M.Si.,Apt
16 / 17 MARET 2020

3 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Bahan tambahan Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA sediaan tablet Tanya jawab M.Si.,Apt
23 / 24 MARET 2020

4 10.20 – 12.00 10.20– 12.00 2 Ceramah Sumarti Binti Amrin,


SENIN & SELASA Pembuatan tablet Tanya jawab M.Si.,Apt
30 / 31 MARET 2020

5 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Pengujian massa Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA penyususn tablet Tanya jawab M.Si.,Apt
06 / 07 APRIL 2020

6 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Peralatan Ceramah Sumarti Binti Amrin,
13 / 14 APRIL 2020 pembuatan tablet Tanya jawab M.Si.,Apt

7 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Permasalahan Ceramah Sumarti Binti Amrin,


SENIN & SELASA dalam pembuatan Tanya jawab M.Si.,Apt
20 / 21 APRIL 2020 tablet

8 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 UTS Teori Teknologi Ujian Teori Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA Sediaan Padat M.Si.,Apt

14
27 / 28 APRIL 2020

9 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Kendali mutu tablet Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA Tanya jawab M.Si.,Apt
04 / 05 MEI 2020

10 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Tablet khusus Ceramah Sumarti Binti Amrin,
SENIN & SELASA Tanya jawab M.Si.,Apt
11 / 12 MEI 2020

11 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Tablet salut I Ceramah Sumarti Binti Amrin,
18 / 19 MEI 2020 Tanya jawab M.Si.,Apt

12 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Tablet salut II Ceramah Sumarti Binti Amrin,
25 /26 MEI 2020 Tanya jawab M.Si.,Apt

13 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Kapsul Ceramah Sumarti Binti Amrin,
01/02 JUNI 2020 Tanya jawab M.Si.,Apt
.
14 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Granul dan serbuk Ceramah Sumarti Binti Amrin,
8/9 JUNI 2020 Tanya jawab M.Si.,Apt

15 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 UAS Teori Teknologi Ujian Sumarti Binti Amrin,
15/16 JUNI 2020 Sediaan Padat M.Si.,Apt

16 SENIN & SELASA 10.20 – 12.00 10.20 – 12.00 2 Remedial Ujian Sumarti Binti Amrin,
22/23 JUNI 2020 M.Si.,Apt

15
Petunjuk Penugasan:
(1) Setiap tugas dideskripsikan dengan pendekatan 5W+1H yaitu What (apa), Who (siapa), When (kapan), Where (dimana), Why (kenapa), dan How
(bagaimana).
(2) Tugas kelompok yang berisikan:
1. Cover
2. Halaman judul
3. Kata Pengantar
4. Daftar Isi
5. Bab 1 Pendahuluan
6. Bab 2 Landasan Teori
7. Bab 3 Penutup
8. Daftar Pustaka: Penulisan daftar pustaka disarankan menggunakan salah satu standar/style penulisan pustaka internasional, dalam contoh ini
menggunakan style APA.

Samarinda, 11 Februari 2020

Mengetahui, Koordinator MK,


Kaprodi S1 Farmasi

Liniati Geografi, M,Sc., Apt Sumarti Binti Amrin., M.Si., Apt

16

Anda mungkin juga menyukai